Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

LATIHAN TM SISTEM MATA DAN TELINGA PERTEMUAN 8 DR MAYANG ANGGRAINI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "LATIHAN TM SISTEM MATA DAN TELINGA PERTEMUAN 8 DR MAYANG ANGGRAINI"— Transcript presentasi:

1 LATIHAN TM SISTEM MATA DAN TELINGA PERTEMUAN 8 DR MAYANG ANGGRAINI
PRODI MIK, FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN

2 KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN
Trampil melakukan analisis dan menterjemahkan istilah sistem mata dan telinga

3 PRAKTEK 1 Tulis arti akar kata penggabung di bawah ini
corne/o- = bagian anterior yang jernih, transparent lapisan fibrous mata. 2. dacry/o- = .... 3. glauc/o- = .... 4. scler/o- = .... 5. ophthalm/o = .... 6. blephar/o = ....

4 (Lanjutan-1) retin/o- = irid/o- = conjunctiv/o- = 10. kerat/o- = 11. pupill/o- = 12. phak/o- =

5 PRAKTEK 2 Tulis akar-kata b. penggabung istilah di bawah ini
1. blepharoptosis  blephar/o-ptosis 2. ophthalmoscope  3. photophobia  4. keratotomy  5. iridectomy  6. occulomotor  7. retinopathy  8. dacryocystitis  9. conjunctivitis  10. corneitis  11. optic  12. vitreus 

6 PRAKTEK 3 Cocokan istilah di lajur kiri dengan definisi di lajur kanan
1. vitreous humor a. Lobang tengah mata 2. choroid b. Lingkar otot pengatur lebar pupil 3. sclera c. Area tempat masuk ujung saraf mt 4. iris d. Lapisan fibrosa putih mata terluar 5. corpus ciliaris e. Substansi mirip jelli 6. diskus opticus f. Bagian sclera yang transparan 7. pupil g. Membrane penutup luar mata 8. kornea h. Pengatur kedudukan lensa 9. retina i. Jaringan penuh p. darah mata 10. conjunctiva j. Lapisan saraf sensoris dalam mata.

7 PRAKTEK 4 Uraikan istilah menjadi unsur kata pembentuknya dan jelaskan artinya. 1. blepharoplasty  blephar/o/plasty = operasi plastik ... 2. blepharoptosis  = 3. diplopia  = 4. exophthalmia  = 5. exotropia  = 6. intraocular  = 7. iridectomy  = 8. keratotomy  = 9. nasolacrimal  = 10. presbyopia  = 11. retinopathy  =

8 PRAKTEK 5 Tulis istilah yang sesuai dengan definisi di bawah ini
1. obat berkasiat mengkonstriksi pupil = 2. obat pelebar pupil = 3. ketajaman pengelihatan = 4. yang berkaitan dengan air mata = 5. di dalam mata = 6. ahli kaca mata = 7. dokter spesialis mata = 8. penyakit retina = 9. kelumpuhan otot mata = 10. kelopak mata menurun/turun = 11. mata bintiten =

9 PRAKTEK 6 Jelaskan definisi istilah gangguan mata di bawah ini
Istilah Definisi 1. blepharitis = peradangan pada blepahron 2. blepharoptosis = .... 3. conjunctivitis = .... 4. Dacryocystitis = 5. exophthalmia = 6. diplopia = 7. entropion = 8. esotropia = 9. Exotropia = 10. strabismus =

10 PRAKTEK 7 Tuliskan istilah medis kata yang dicetak dalam huruf miring dan tebal. 1. Kekeruhan pada lensa mata adalah masalah terkait usia lanjut = … Eror refraksi mata akibat tidak bisa memfokuskan sinar cahaya dapat dikoreksi dengan kacamata. = … Cedera matanya mengakibatkan ia melihat dobel. 4. Tindakan operasi perlu untuk mengkoreksi strabismus konvergen. = … 5. Pemeriksaan mata yang teliti termasuk tindakan memeriksa tekanan di dalam bola mata. = …

11 LATIHAN 7 (Lanjutan) “Walleye” sering timbul akibat kelemahan otot mata. 7. Obstruksi kelenjar meibomian disebut kista pada kelopak mata. … 8. Pada penderita hipertiroidism nampak matanya menonjol ke luar. … 9. Keadaan bulu mata melentik ke luar umumnya menyerang kelopak mata bawah Keadaan bulu mata yang mengarah ke dalam mata menimbulkan iritasi. Keadaan lebar pupil nampak mengecil. … Mata diberi obat tetes pelabar pupil mata. …

12 PRAKTEK 8 Uraikan istilah tindakan di bawah ini menjadi unsur kata pembentuknya dan jelaskan artinya. 1. blepharoplasty  = 2. funduscopy  = 3. iridectomy  = 4. keratoplasty  = 5. ophthalmoscopy  = 6. vitrectomy  = 7. photocoagulation  = 8. enucleation  = 9. phacoemulsification  = 10. cryoextraction  =

13 PRAKTEK 9 Cocokan definisi di lajur kiri dengan istilah di lajur kanan: corneal transplant (a) memecah lensa jadi partikel kecil ECCE (b) operasi laser retina cryoextraction of the lens (c) extracapular katarak ekstrasi enucleation (d) eksisi jaringan kornea & sklera intraocular lens implant (e) melipat sklera untuk memperbaiki retina yang lepas 6. phacoemulsification (f) mengangkat sel permukaan kornea 7. radical keratotomy (g) mengangkat bola mata dari orbit 8. retinal photocoagulation (h) mengangkat lensa dengan probe pendinginan 9. trabeculectomy (i) mengangkat vitreous humor 10. vitrectomy (j) implantasi lensa 11. scleral buckling (k) insisi spoke-like ke dalam kornea 12. photorefractive keratotomy (l) transplantasi kornea

14 PRAKTEK 10 Tulis istilah medis frasa di bawah ini: 1. Di dalam mata =
2. Berkaitan dengan saluran air mata = 3. Dokter spesialis penyakit mata = 4. Ahli kaca mata = 5. Radang pada kelopak mata = 6. Bintiten = 7. Kelopak mata menurun/turun = 8. Pengelihatan dobel = 9. Hanya satu mata = 10. Penonjolan keluar abnormal mata = 11. Rabun dekat = 12. Radang kornea =

15 PRAKTEK 10 (Lanjutan) 13. radang pada konjuntiva = 14, gangguan/penyakit retina berikut pembuluh darahnya = 15. retina lepas = 16. buta senja = 17. rabun jauh = 18. mata juling ke dalam = 19. sangat peka terhadap cahaya = 20. operasi perbaikan kelopak mata = 21. melihat bagian belakang dalam mata = 22. eksisi iris = 23. melihat bagian interior mata = 24. kelumpuhan otot mata =

16 PRAKTEK 11 Beri tanda garis bawah pada istilah yang sesuai definisi:
1. Obat pengecil pupil mydriatic atau miotic 2. Strabismus divergent ectropion atau exotropia 3. Margin bulu mata masuk esotropia atau entropion ke dalam 4. Obat pelebar pupil mydriatic atau miotic 5. Gerak involunter mata nystagnus atau strabismus 6. Conjunctivitis kronis menular hordeolum atau trachoma 7. Infeksi folikel bulu mata pterygium atau hordeolum 8. Peningkatan tekanan mata cataract atau glaucoma 9. Penebalan iregular chalazion atau pterygium konuntiva 10. Strabismus konvergen esotropia atau entropion

17 PRAKTEK 12 Pilih butir jawaban yang tepat:  beri Kode ICD-10
Gerak involunter mata adalah … (a) astigmatism (b) nystagmus (X) (c) hordeolum (d) pterygium Kode ICD-10: .... H55.X Gangguan pengelihatan karena usia lanjut adalah … (a) myopia (b) hyperopia (c) presbyopia (d) esotropia Kode ICD-10: ...

18 (Lanjutan-1) Kekeruhan lensa mata adalah … (a) cataract (b) hordeolum (c) glaucoma (d) pterygium Kode ICD-10: .... Istilah sebutan “cross-eyed” adalah … (a) ectropion (b) entropion (c) exotropia (d) esotropia

19 (Lanjutan-2) Penebalan iregular konjungtiva adalah … (a) conjunctivitis (b) pterygium (c) hordeolum (d) nystagmus Kode ICD-10: .... Rabun dekat adalah … (a) myopia (b) hyperopia (c) nyctalopia (d) exotropia

20 (Lanjutan-3) 7. Istilah “Sty” (Bintiten) adalah … (a) pterygium (b) hordeolum (c) entropion (d) dacryocystitis Kode ICD-10: .... Penonjolan keluar abnormal bola mata … (a) exotropia (b) hyperopia (c) exophthalmia (d) esotropia

21 (Lanjutah-4) Kelopak mata yang turun/menurun adalah … (a) blepharoptosis (b) ectropion (c) entropion (d) hordeolum Kode ICD: Vertical strabismus adalah: (a) esotropia (b) exotropia (c) cyclotropia (d) hypertropia Kode ICD:

22 PRAKTEK 13 Definisi akar kata bentuk penggabung di bawah ini:
1. tympan/o- = 2. myring/o- = 3. ot/o- = 4. audi/o- = 5. acoust/o- = 6. labyrinth/o- =

23 (Lanjutan) Tulist arti istilah di bawah ini: 1. nervus acousticus = 2. audiologist = 3. otolaringology = 4. labyrinthitis = 5. tympanoplasty = 6. myringotomi =

24 PRAKTEK 14 Tulis istilah definisi-2 di bawah ini:
1. Bagian telinga luar = Bagian telinga tengah = Genderang telinga = 4. Daun telinga = 5. Struktur mirip pemukul besi = 6. Struktur mirip rumah siput = 7. Struktur mirip alas kaki penunggang kuda = 8. Tulang telinga bagian tengah = 9. Konversi suara menjadi impuls saraf = 10. Substansi mirip malam (lilin) pelindung telinga =

25 PRAKTEK 15 Analisis istilah di bawah ini menjadi unsur kata pembentuknya dan tulis artinya: 1. audiologist  audi/o- log-ist = 2. audiology  = otology  = 4. otologist  = 5. otorhinolaryngologist  = 6. otorhinolaryngology  = 7. otoscope  = 9. audiometry  = audiometer  = otorrhea  =

26 PRAKTEK 16 Tulis istilah medis definisi di bawah ini:
1. ahli pengevaluasi ketajaman pendengaran = 2. terkait pendengaran = 3. dokter spesialis penyakit telinga = 4. ENT (THT) = 5. ilmu terkait telinga-hidung dan tenggorokan = 6. ilmu pendengaran = 7. ilmu telinga = 8. terkait dengan cochlea = 9. terkait hidung dan tenggorokan = 10. rasa sakit telinga = 11. genderang telinga = 12. daun telinga =

27 PRAKTEK 17 Tulis definisi istilah di bawah ini: 1. tinnitus =
2. myringitis = 3. labyrinthitis = 4. otomycosis = 5. otorrhea = 6. otosclerosis = 7. presbycusis = 8. tympanitis = 9. otalgia = otitis externa = vertigo = Otitis media purulenta =

28 PRAKTEK 18 Ganti keterangan yang ditulis dengan huruf miring dengan istilah medisnya: 1. Tuli akibat ada tumor saraf akustik jinak = … 2. Kotoran telinga yang eksesif harus diangkat dokter spesiais telinga = … 3. Setelah berenang telinganya sakit = … 4. Terlalu banyak cairan di telinga dalam mengakibatkan kepala pusing = .. 5. Hearing-aids mampu meningkatkan pendengaran pada gangguan tuli akibat kerusakan transmisi gelombang suara melalui saluran telinga tengah = … 6. Otitis media kronik dapat menimbulkan masa kistik kumpulan hancuran sel dan kolesterol = … 7. Infeksi telinga tengah akut umum terjadi pada kanak-kanak = …

29 PRAKTEK 19 Cocokkan istilah di lajur kiri dengan definisi di lajur kanan: 1. infeksi jamur pada telinga (a) tinnitus 2. pengeluaran cairan dari telinga (b) acaustic neuroma 3. radang telinga dalam (c) dermatitis 4. radang genderang telinga (d) otomycosis 5. infeksi bernanah telinga tengah (e) otalgia 6. mendengung di dalam telinga (f) ototis elsterna akut 7. radang kulit daun telinga (g) impacted cerumen 8. tumor jinak saraf akustik (h) tympanitis 9. pusing rasa terputar-putar (i) otitis media purulenta 10. kotoran telinga menyumbat (j) otitis interna 11. radang akut saluran telinga luar (k) otorrhea 12. rasa sakit pada telinga (l) vertigo

30 PRAKTEK 20 Jelaskan definisi istilah di bawah ini: 1. audiogram =
2. otoplasty = 3. myringotomy = 4. tympanotomy = 5. tympanoplasty = 6. myringoplasty = 7. audiometry = 8. otoscopy = 9. stapedectomy = Rinne’s test = Weber test =

31 PRAKTEK 21 Cocokkan istilah yang sesuai dengan definisi:
1. Operasi perbaikan membrane timpani (a) – myringoplasty atau - myringotomy Operasi perbaikan telinga (b) – otoplasty atau - ototomy Insisi genderang telinga (c) - myringoplasty atau - myringotomy Test konduksi tulang dan udara (d) – Weber test atau - Rinne test Mengukur sensasi pendengaran (e) - audiometry atau - otometry Pemeriksaan ke dalam telinga (f) - otoscopy atau - otogram 7. Pengukuran pendengaran (g) - audiometry

32 PRAKTEK 22 Tuliskan istilah medis definisi di lajur kiri
Definisi istilah 1. Terkait pendengaran = 2. AD = 3. Spesialis pengevaluasi ketulian = 4. BC = 5. ahli telinga, hidung, tenggorokan= 6. pusing rasa terputar-putar = 7. suara mendengung di telinga = 8. Infeksi jamur pada telinga = 9. Insisi genderang telinga = 10. Operasi plastik genderang telinga = 11. Keluar cairan dari saluran telinga = 12. Gangguan pendengaran manula =

33 PRAKTEK 23 Cocokan istilah di lajur kiri dengan definisi di lajur kanan: 1. Audiogram (a) visualisasi struktur telinga dalam 2. BOM (b) gangguan telinga dalam kronik disertai akumulasi cairan 3. Cholesteatoma (c) otitis media kanan dan kiri 4. otitis media purulenta (d) operasi perbaikan telinga 5. Otoscopy (e) ilmu terkait pendengaran 6. Otitis eksterna (f) masa hancuran seluler dan kolesterol 7. Otitis media (g) infeksi telinga luar 8. Otoplasty (h) infeksi telinga tengah bernanah 9. Audiology (i) rekam grafik pendengaran 10 Meniere’s disease (j) radang telinga tengah

34 PRAKTEK 24 Pilihan satu butir jawaban yang paling memadai:
Struktur telinga bagian dalam disebut: (a) ossicle (b) semicircular canal (c) vestibule (d) labyrinth (X) Struktur bagian telinga yang mana yang bertangungjawab terhadap kesetimbangan tuluh (a) labyrinth (b) ossicle (c) semicircular canal (d) tube eustachii Pilih struktur tempat organ Corti telinga (a) cochlea (b) ossicle (b) labyrinth (d) tuba eustachii

35 SOAL-SOAL PILIHAN GANDA (Lanjutan-1)
4. Kumpulan tulang di telinga tengah disebut … (a) ossicle (b) labyrinth (c) cochlea (d) semicircular canals 5. Struktur telinga yang menyetimbangkan tekanan atmosfer dengan telinga (a) cochlea (b) labyrinth (c) semicicular canals (d) tuba eustachii 6. Struktur pemisah telinga tengah dan dalam disebut … (a) cochlea (b) labyrinth (c) oval window (d) membrane tympanic

36 SOAL-SOAL PILIHAN GANDA (Lanjutan-2)
7. Suara mendengung di dalam telinga (a) tympanitis (b) tinnitus (b) vertigo (d) otosclerosis 8. Singkatan yang berarti telinga kanan adalah … (a) AD (b) AS (c) LE (c) AU 9. Pemeriksaan dengan garpu tala untuk mengukur konduksi gelombang suara ,,, (a) otoscope (b) audiometry (c) Weber test (d) Rhine test

37 SOAL-SOAL PILIHAN GANDA (Lanjutan-4)
10. Radang dan infeksi saluran telinga luar disebut (a) otitis media (b) otitis externa (c) otitis interna (d) otitis suppurativa 11. Infeksi jamur pada telinga disebut … (a) onychomycosis (b) audiomycosis (c) otomycosis (d) dermatomycosis 12. Operasi insisi genderang telinga … (a) tympanoplasty (b) tympanectomy (c) myringotomy (d) myringoplasty

38 SOAL-SOAL PILIHAN GANDA (Lanjutan-5)
13. Aarache adalah sebutan bagi (a) deafness (b) otalgia (b) otitis (d) otosclerosis 14. Gangguan pendengaran akibat kerusakan transmisi gelombang suara melalui telinga luar dan tengah adalah … (a) sensoris deafness (b) presbycusis (d) conduktive deafness (d) total deafness 15. Tumor jinak pada saraf akustik disebut: … (a) adenoma (b) ganglion (c) neurinoma (d) osteoma


Download ppt "LATIHAN TM SISTEM MATA DAN TELINGA PERTEMUAN 8 DR MAYANG ANGGRAINI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google