Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
QUIS I Informatika
2
Soal Mengapa suatu Sistem Informasi yang baik dapat menyebabkan perusahaan tersebut mampu meraih keunggulan kompetitif? Jika kita menganalogikan Universitas sebagai sebuah sistem, maka jelaskan bagian-bagian yang membentuknya? Sebutkan dan jelaskan tanggung jawab seorang manajer ! Jelaskan dan berikan contoh pengaruh pengelolaan Sistem Informasi dalam sebuah organisasi atau perusahaan ! Sebutkan dan jelaskan 6 prinsip dalam mendesain struktur organisasi !
3
Pilihan Ganda Daerah yang membatasi antara suatu sistem dengan sistem yang lainnya atau dengan lingkungan luarnya a. Boundary b. Interface c. Proses input d. Proses output
4
2. Sesuatu yang digunakan untuk menangkap data yang terjadi, yang meliputi daftar, skema, uraian, bagan alir, cetakan program dan sebagainya disebut : a. Template b. Dokumen c. Form d. User interface
5
3. Proses pemanfaatan tekhnologi informasi didalam tempat kerja, yang mencakup pemrosesan teks, pemrosesan pesan dan pemrosesan gambar, disebut : a. Otomatisasi Kantor b. Interface c. SIA Produksi d. Proses output
6
4. kegiatan menyusun suatu sistem yang baru (terkomputerisasi) untuk memperbaiki / menggantikan sistem yang lama (terkomputerisasi) secara keseluruhan, disebut : a. Pembangunan sistem b. Pengembangan sistem c. Prosedur d. Prototype
7
5. Kegiatan menyusun suatu sistem yang baru (terkomputerisasi) untuk memperbaiki / menggantikan sistem yang lama (manual) secara keseluruhan, disebut : a. Pembangunan sistem b. Pengembangan sistem c. Prosedur d. Prototype
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.