Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

AP untuk CFG PERTEMUAN KE-12 & 13.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "AP untuk CFG PERTEMUAN KE-12 & 13."— Transcript presentasi:

1 AP untuk CFG PERTEMUAN KE-12 & 13

2 Tata Bahasa Bebas Konteks (CFG):
Definisi : Pada tata bahasa reguler dengan aturan  terdapat aturan pada ruas kanan yaitu jika mengandung simbol Non Terminal maka maksimal satu simbol dan diletakan paling kanan, contohnya SaB Tetapi pada tata bahasa bebas kontek dengan rumus  tidak

3 Sehingga pada CFG dapat dituliskan sebagai berikut :
SaBA : ruas kanan mengandung 2 Simbol Non Terminal ABab : ruas kanan mengandung 1 Simbol Non Terminal tetapi letaknya tidak paling kanan BaCb : ruas kanan mengandung 1 letaknya di tengah CD : ruas kanan tidak mengan dung simbol terminal

4 Pohon Penurunan : Definisi : Pohon Penurunan untuk memperoleh string dengan cara menurunkan simbol-simbol non terminal menjadi simbol-simbol terminal Pada tata bahasa bebas kontek, simbol S dijadikan sebagai “AKAR” dalam pohon penurunan

5 Pohon Penurunan : Jika terdapat CFG berikut, maka : SAB pohonya Simbol A dan B non terminal yang harus diturunkan lagi S A B

6 Pohon Penurunan : Jika terdapat CFG berikut, maka : SABC pohonya Simbol A, B dan C non terminal yang harus diturunkan lagi S A B C

7 Pohon Penurunan : Jika terdapat CFG berikut, maka : SAbC pohonya Simbol A dan C non terminal yang harus diturunkan lagi, tetapi simbol b terminal sudah tidak bisa diturunkan lagi S A b C

8 Pohon Penurunan : Jika terdapat CFG dengan aturan produksinya berikut : SAB pohonya AaAa Bb Stringnya : “aab” S A B a A b a

9 Contoh 1 : Diketahui CFG dengan Aturan Produksi berikut SaASa ASbAba Buat Pohon Penurunan untuk string “aabbaa”

10 Diketahui SaASa ASbAba Karena Pohon Penurunannya untuk mendapatkan string “aabbaa” , maka : S a A S S b A a a b

11 Contoh 2 : Diketahui CFG dengan Aturan Produksi berikut SAA AAAAabAAb Buat Pohon Penurunan untuk string “bbabaaba”

12 Karena string yang akan kita cari adalah “bbabaaba”, maka kita pilih :

13 Contoh 2 : Diketahui CFG dengan Aturan Produksi berikut SaAdaB Abc Bccdddc Buat Pohon Penurunan untuk string “accd”

14 Karena string yang akan kita cari adalah “accd”, maka kita pilih :
B c c d

15 Contoh 3 : Diketahui CFG dengan Aturan Produksi berikut SAB AAabB BaSb Buat Pohon Penurunan untuk string “baabaab”

16 Contoh 4 : Diketahui CFG dengan Aturan Produksi berikut SBaAb ASaAaba BSbBBab Buat Pohon Penurunan untuk string “bbaaaaabb”

17 Contoh 5 : Diketahui CFG dengan Aturan Produksi berikut SBaAb ASaAaba BSbBBab Buat Pohon Penurunan untuk string “baabbbaa”

18 Contoh 6 : Diketahui CFG dengan Aturan Produksi berikut SBaAb ASaAaba BSbBBab Buat Pohon Penurunan untuk string “baab”

19 Contoh 7 : Diketahui CFG dengan Aturan Produksi berikut SaBbA AaaSbAA BbbSaBB Buktikan bahwa tata bahasa bebas konteks di atas adalah ambigu


Download ppt "AP untuk CFG PERTEMUAN KE-12 & 13."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google