Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PENDIDIKAN BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS PENDIDIKAN BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA
2
BAHASAN Mengapa ? Apa ? Siapa ? Bagaimana ?
3
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS
Mengapa PBKB ?
4
NEGARA MAJU NEGARA BERKEMBANG NEGARA MISKIN
5
Mengapa?
6
Perbedaan antara negara berkembang (miskin) dan negara maju (kaya) tidak tergantung pada umur negara itu
7
Contohnya: Negara India dan Mesir, yang umurnya lebih dari 2000 tahun, tetapi mereka tetap terbelakang (dan miskin)
8
Singapura, Kanada, Australia &
Di sisi lain : Singapura, Kanada, Australia & New Zealand, negara yang umurnya kurang dari 150 tahun dalam membangun, saat ini mereka adalah bagian dari negara maju di dunia, dan penduduknya tidak lagi miskin
9
Ketersediaan sumber daya alam dari suatu negara juga tidak menjamin negara itu menjadi kaya atau miskin
10
Jepang mempunyai area yang sangat terbatas.
Daratannya, 80% berupa pegunungan dan tidak cukup untuk meningkatkan pertanian & peternakan
11
Tetapi, saat ini Jepang menjadi raksasa ekonomi nomor dua di dunia.
Jepang laksana suatu negara “industri terapung” yang sangat besar. Mengimpor bahan baku dari semua negara di dunia dan mengekspor barang jadinya
12
Swiss tidak mempunyai perkebunan coklat tetapi terkenal sebagai negara pembuat coklat terbaik di dunia. Negara Swiss sangat kecil, hanya % daratannya yang bisa ditanami.
13
Swiss juga mengolah susu dengan kualitas terbaik.
(Nestle adalah salah satu perusahaan makanan terbesar di dunia). Swiss juga tidak mempunyai cukup reputasi dalam keamanan, integritas, dan ketertiban – tetapi saat ini bank-bank di Swiss menjadi bank yang paling aman dan paling disukai untuk berinvestasi.
14
KECERDASAN ? Para eksekutif dari negara maju yang berkomunikasi dengan rekannya dari negara terbelakang akan sependapat bahwa tidak ada perbedaan yang signifikan dalam hal kecerdasan mereka
15
Ras atau warna kulit juga bukan faktor penting.
Para imigran yang dinyatakan pemalas di negara asalnya ternyata menjadi sumber daya yang sangat produktif di negara-negara maju dan kaya di Eropa, Amerika, dan Australia
16
Lalu……. apa perbedaannya?
17
kebudayaan dan pendidikan.
Perbedaannya adalah pada sikap dan perilaku masyarakatnya, yang telah dibentuk sepanjang tahun melalui kebudayaan dan pendidikan.
18
Berdasarkan analisis terhadap
perilaku masyarakat di negara maju mayoritas penduduknya sehari-harinya mengikuti dan mematuhi prinsip-prinsip dasar kehidupan sebagai berikut:
19
Prinsip Dasar Kehidupan
Etika, sebagai prinsip dasar dalam kehidupan sehari-hari Kejujuran dan integritas Bertanggung jawab Hormat pada aturan & hukum masyarakat Hormat pada hak orang/warga lain Cinta pada pekerjaan Berusaha keras untuk menabung & investasi Mau bekerja keras Tepat waktu
20
Latar Belakang MASALAH DI MASYARAKAT DI BERBAGAI JENJANG
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS Latar Belakang MASALAH DI MASYARAKAT DI BERBAGAI JENJANG BERBAGAI ALTERNATIF SOLUSI BERSIFAT HUKUM (REPRESIF) PENDIDIKAN SEBAGAI ALTERNATIF PROAKTIF DAN PREVENTIF KURIKULUM (THE CORE/HEART OF EDUCATION)
21
KEPEDULIAN MASYARAKAT
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS Bagaimana mengatasi ? KEPEDULIAN MASYARAKAT KEPEDULIAN PEMERINTAH KEBIJAKAN PENDIDIKAN BKB
22
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS
pengertian Budaya diartikan sebagai keseluruhan sistem berpikir, nilai, moral, norma dan keyakinan (belief) manusia yang dihasilkan masyarakat. Karakter adalah watak, tabiat, akhlak, atau kepribadian seseorang yang terbentuk dari hasil internalisasi berbagai kebajikan (virtues) yang diyakininya dan digunakannya sebagai landasan untuk cara pandang, berpikir, bersikap, dan bertindak.
23
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS
PENGERTIAN PENDIDIKAN BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA ADALAH PENDIDIKAN YANG MENGEMBANGKAN NILAI-NILAI BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA PADA DIRI PESERTA DIDIK SEHINGGA MEREKA MEMILIKI DAN MENERAPKAN NILAI-NILAI TERSEBUT DALAM KEHIDUPAN DIRINYA, SEBAGAI ANGGOTA MASYARAKAT, DAN WARGANEGARA YANG RELIGIUS, NASIONALIS, PRODUKTIF, DAN KREATIF.
24
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS
SECARA PROGRAMATIK SECARA PROGRAMATIK, PENDIDIKAN BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA ADALAH USAHA BERSAMA SEMUA GURU DAN PIMPINAN SEKOLAH, MELALUI SEMUA MATA PELAJARAN DAN BUDAYA SEKOLAH DALAM MEMBINA DAN MENGEMBANGKAN NILAI-NILAI BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA PADA PESERTA DIDIK. PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN ITU TERJADI MELALUI PROSES AKTIF PESERTA DIDIK DALAM BELAJAR.
25
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS
SECARA TEKNIS PENDIDIKAN BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA DIARTIKAN SEBAGAI PROSES INTERNALISASI SERTA PENGHAYATAN NILAI-NILAI BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA YANG DILAKUKAN PESERTA DIDIK SECARA AKTIF DIBAWAH BIMBINGAN GURU, KEPALA SEKOLAH DAN TENAGA KEPENDIDIKAN SERTA DIWUJUDKAN DALAM KEHIDUPANNYA DI KELAS, SEKOLAH, DAN MASYARAKAT.
26
LANDASAN, FUNGSI, DAN TUJUAN
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS LANDASAN, FUNGSI, DAN TUJUAN
27
PEWARISAN BUDAYA BANGSA
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS LANDASAN PEDAGOGIS PENYESUAIAN DAN PENGEMBANGAN NILAI-NILAI WARISAN MENJADI NILAI BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA PENDIDIKAN ADALAH PEWARISAN BUDAYA BANGSA
28
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS
fungsi pengembangan: pengembangan potensi peserta didik untuk menjadi perilaku yang baik bagi peserta didik yang telah memiliki sikap dan perilaku yang mencerminkan budaya dan karakter bangsa perbaikan: memperkuat kiprah pendidikan nasional untuk bertanggungjawab dalam pengembangan potensi peserta didik yang lebih bermartabat penyaring: untuk menyaring budaya-budaya bangsa sendiri dan budaya bangsa lain yang tidak sesuai dengan nilai-nilai budaya dan karakter bangsa.
29
tujuan PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS
mengembangkan potensi afektif peserta didik sebagai manusia dan warganegara yang memiliki nilai-nilai budaya dan karakter bangsa. mengembangkan kebiasaan dan perilaku terpuji dan sejalan dengan nilai-nilai universal, dan tradisi budaya bangsa INDONESIA yang religius. menanamkan jiwa KEPAHLAWANAN, kepemimpinan dan tanggungjawab peserta didik sebagai penerus bangsa. mengembangkan kemampuan peserta didik menjadi manusia yang mandiri, kreatif, berwawasan kebangsaan. mengembangkan lingkungan kehidupan sekolah sebagai lingkungan belajar yang aman, jujur, penuh kreativitas dan persahabatan, serta dengan rasa kebangsaan yang tinggi dan penuh kekuatan (dignity).
30
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS
SUMBER NILAI - NILAI
31
Sumber Nilai-nilai Agama Pancasila Budaya Tujuan Pendidikan Nasional
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS Sumber Nilai-nilai Agama Pancasila Budaya Tujuan Pendidikan Nasional
32
Agama: nilai-nilai pendidikan budaya dan karakter bangsa harus didasarkan pada nilai-nilai dan kaidah yang berasal dari agama. Pancasila: Pendidikan budaya dan karakter bangsa bertujuan mempersiapkan peserta didik menjadi warga negara yang lebih baik, yaitu warga negara yang memiliki kemampuan, kemauan, dan menerapkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupannya sebagai warga negara. Budaya:tidak ada manusia yang hidup bermasyarakat yang tidak didasari oleh nilai-nilai budaya yang diakui masyarakat tersebut. Nilai-nilai budaya tersebut dijadikan dasar dalam memberi makna terhadap suatu konsep dan arti dalam komunikasi antaranggota masyarakat tersebut. Tujuan Pendidikan Nasional; tujuan pendidikan nasional adalah sumber yang paling operasional dalam pengembangan pendidikan budaya dan karakter bangsa dibandingkan ketiga sumber yang disebutkan di atas.
33
TUJUAN PEND. NASIONAL Pendidikan nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang : beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab
34
Nilai-nilai dalam Pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa
10. Semangat Kebangsaan 11. Cinta Tanah Air 12. Menghargai Prestasi 13. Bersahabat/Komuniktif 14. Cinta Damai 15. Gemar Membaca 16. Peduli Lingkungan 17. Peduli Sosial 18. Tanggung-jawab Religius Jujur Toleransi Disiplin Kerja Keras Kreatif Mandiri Demokratis Rasa Ingin Tahu Pusat Kurikulum Balitbang Kemendiknas
35
Nilai nilai minimal untuk dikembangkan
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS Nilai nilai minimal untuk dikembangkan NILAI DESKRIPSI 1. TANGGUH PERILAKU YANG MENUNJUKKAN UPAYA SUNGGUH-SUNGGUH DALAM MENGATASI BERBAGAI HAMBATAN BELAJAR DAN TUGAS SERTA MENYELESAIKAN TUGAS DENGAN SEBAIK-BAIKNYA 2. JUJUR PERILAKU YANG DIDASARKAN PADA UPAYA MENJADIKAN DIRINYA SEBAGAI ORANG YANG SELALU DAPAT DIPERCAYA DALAM PERKATAAN, TINDAKAN, DAN PEKERJAAN.
36
Nilai nilai minimal untuk dikembangkan
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS Nilai nilai minimal untuk dikembangkan NILAI DESKRIPSI 3. CERDAS MENCARI DAN MENERAPKAN INFORMASI DARI LINGKUNGAN SEKITAR DAN SUMBER-SUMBER LAIN SECARA LOGIS, KRITIS, DAN KREATIF 4. PEDULI SIKAP DAN TINDAKAN YANG SELALU BERUPAYA MENCEGAH KERUSAKAN PADA LINGKUNGAN ALAM DI SEKITARNYA, DAN MENGEMBANGKAN UPAYA-UPAYA UNTUK MEMPERBAIKI KERUSAKAN ALAM YANG SUDAH TERJADI, SELALU INGIN MEMBERI BANTUAN BAGI ORANG LAIN DAN MASYARAKAT YANG MEMBUTUHKAN
37
Post Tes Pengembangan nilai- nilai PBKB yang manakah gambar berikut ini ?
38
2 Hemat Pangkal Bahaya
39
Kerjasama saling menguntungkan
3 Kerjasama saling menguntungkan
40
Kelebihan muatan (jilid 1)
4 Kelebihan muatan (jilid 1)
41
Kelebihan muatan (jilid 2)
5 Kelebihan muatan (jilid 2)
42
Kelebihan muatan (jilid 3)
6 Kelebihan muatan (jilid 3)
43
Kelebihan muatan (jilid 4)
7 Kelebihan muatan (jilid 4)
44
Layanan Bussiness Class
8 Layanan Bussiness Class
45
Layanan Economy-Class
9 Layanan Economy-Class
46
Angkutan Berperi-kehewanan
10 Angkutan Berperi-kehewanan
47
Taat Aturan dan tetap cantik
11 Taat Aturan dan tetap cantik
48
12 Tugas cepat dan tepat
49
13 Polisi Juga Manusia
50
Renungan Akhir Sebuah catatan yang terukir di pemakaman Westminster Abbey, Inggris Tahun 1100 M
51
Ketika Aku Masih Muda Dan Bebas Berkhayal Aku Bermimpi Ingin Mengubah Dunia Seiring dengan Bertambahnya Usia dan Kearifanku Kudapati Bahwa Dunia Tak Kunjung Berubah
52
Maka Cita-cita Itupun Kupersempit
Lalu Kuputuskan untuk… Hanya Mengubah Negeriku Namun Tampaknya Hasrat itupun Tiada Hasil
53
Ketika Usia Semakin Senja,
Dengan Semangatku yang Masih Tersisa Kuputusan untuk Mengubah Keluargaku, Orang-orang yang paling dekat denganku Tetapi Celakanya… Merekapun tidak Mau Berubah
54
Dan Kini… Sementara Aku Terbaring Saat Ajal Menjelang… Tiba-tiba kusadari:
55
Andaikan yang Pertama kuubah adalah diriku,
Maka dengan Menjadikan Diriku Teladan, Mungkin Aku Bisa Mengubah Keluargaku Lalu Berkat Inspirasi dan Dorongan mereka, Bisa Jadi akupun Mampu Memperbaiki Negeriku Kemudian Siapa Tahu, Perubahan Negeriku akan membuat dunia ini berubah.
56
BAGAIMANA IMPLEMENTASI
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS BAGAIMANA IMPLEMENTASI PENDIDIKAN BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA ?
57
PUSAT KURIKULUM BALITBANG KEMDIKNAS
TERIMA KASIH
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.