Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

CLIENT-SERVER DATA TRANSFER

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "CLIENT-SERVER DATA TRANSFER"— Transcript presentasi:

1 CLIENT-SERVER DATA TRANSFER

2 CLIENT SERVER DATA TRANSFER
ADALAH MEKANISME PENYAMPAIAN DATA ANTARA PERANGKAT MOBILE DENGAN SERVER, SEHINGGA HUBUNGAN ANTARA PERANGKAT MOBILE DENGAN SERVER TERJADI SECARA TERUS MENERUS.

3 ADA BEBERAPA METODE YANG DIGUNAKAN UNTUK PROSES PENGIRIMAN DATA DARI CLIENT KE SERVER (SEBALIKNYA) :
HTTP DAN HTML WAP DAN WML SYNCHRONIZATION SOFTWARE RDA DAN MERGE REPLICATION SOAP DAN WEB SERVICE WSDL UDDI DAN DISCO MESSAGE QUEUE TCP/IP

4 1. HTTP DAN HTML HTTP (HYPER TEXT TRANSFER PROTOCOL) ADALAH PROTOKOL YANG DI KEMBANGKAN UNTUK TRANSFER DOKUMEN DENGAN FORMAT HYPERTEXT. HTTP SECARA UMUM DI GUNAKAN UNTUK TRANSFER DATA BERUPA TEKS,AUDIO SAMPAI DATA VISUAL. HTTP BEKERJA DI ATAS PROTOKOL TCP/IP DENGAN NOMOR PORT 80. IMPLEMENTASI DARI PROTOKOL HTTP, ATAU PROGRAM YANG MENGAPLIKASIKAN KERJA PROTOKOL HTTP TERDIRI DUA BAGIAN YAITU : 1. HTTP CLIENT (WEB CLIENT) 2. HTTP SERVER (WEB SERVER)

5 HTML (HYPER TEXT MARKUP LEANGUAGE) ADALAH BAHASA WEB PALING SEDERHANA, LANGSUNG KE SASARAN DAN MEMILIKI SEDIKIT KESULITAN. HTML MERUPAKAN DASAR FRAMEWORK DARI INTERNET YANG MAMPU MENAMPILKAN TEKS,GRAFIS,SUARA BAHKAN ANIMASI. HTML TERSUSUN DARI BEBERAPA RANGKAIAN ELEMEN DAN ELEMEN ITU BERLAKU SEBAGAI BAHASA YANG MEMBERITAHUKAN BROWSER PENERIMA UNTUK MENAMPILKAN ELEMEN-ELEMEN TERTENTU PADA LAYER.

6 2. WAP DAN WML WAP ADALAH PROTOKOL KOMUNIKASI UNTUK PERANGKAT WIRELESS DAN BEKERJA PADA PERANGKAT BERBASIS GSM,GPRS DAN CDMA. WAP ADALAH TEXT-BASED INTERNET.

7 WML • Dispesifikasikan sbg tipe dokumen XML
• Dirancang dgn mempertimbangkan keterbatasan perangkat genggam: kapasitas, fasilitas I/O, memori, kemampuan pengolahan data Menggunakan model deck dan card: – Dokumen WML terdiri dari banyak card – Beberapa card dapat dikelompokkan dalam satu deck (= halaman HTML) • Beberapa fitur dasar: – Text dan citra – Interaksi user: kontrol text entry, pemilihan option, kontrol pemanggilan task – Navigasi: browsing history, hyperlink, dll – Manajemen konteks: menyimpan state deck, sharing state antar deck • Dapat dikodekan dlm compact binary utk menghemat bandwidth pd link wireless

8

9 4. RDA AND MERGE REPLICATION
RDA (REMOTE DATA ACCSES) DAN MERGE REPLICATION MERUPAKAN MEKANISME YANG MEMBERIKAN HAK BAGI USER PERANGKAT MOBILE UNTUK MENARIK MAUPUN MEMASUKAN DATA KE DALAM DATABASE REMOTE SERVER. DALAM HAL INI ADALAH MICROSOFT SQL SERVER. RDA (REMOTE DATA ACSESS) BEKERJA DENGAN CARA MELAKUKAN SINKRONISASI DATA LANGSUNG KE REMOTE SERVER DAN QUERY YANG ADA. BIASANYA RDA DI PAKAI UNTUK SINKRONISASI DATA-DATA STATIC, SEPERTI MASTER DATA.

10 MERGE REPLICATION BEKERJA DENGAN MENGGUNAKAN FASILITAS YANG ADA DI SQL SERVER YAITU REPLICATION, DENGAN MEMBUAT PUBLICATION DARI DATA-DATA YANG AKAN DI SINKRONISASI. PUBLICATION SENDIRI BISA DI SET FILTER DATANYA BAIK SECARA COLOUMN MAUPUN ROW-NYA. REPLICATION SENDIRI DIPAKAI UNTUK SINKRONISASI DATA YANG LEBIH DINAMIK SEPERTI DATA TRANSAKSI. UNTUK TRANSFER DATA BAIK ITU DENGAN RDA MAUPUN MERGE REPLICATION, WEB SERVICE DI MANFAATKAN SEBAGAI MIDLE TIER, SEHINGGA APLIKASI TIDAK LANGSUNG AKSES KE DATABASE.

11 SYNCHRONIZATION SOFTWARE
MAKSUD DARI SYNCHRONIZATION SOFTWARE ADALAH SOFTWARE YANG MAMPU UNTUK MENGHUBUNGKAN ANTARA MOBILE DEVICE DENGAN PERANGKAT YANG LAIN. SALAH SATU SYNCHRONIZATION SOFTWARE YANG PALING TERKENAL ADALAH MICROSOFT ACTIVESYNC. SALAH SATU KEGUNAAN SOFTWARE DI ATAS UNTUK MENGSINKRONKAN DATABASE MICROSOFT ACCESS PADA PDA DENGAN DATABASE MICROSOFT ACCESS PADA PC.

12 SOAP DAN WEB SERVICE SOAP ADALAH PROTOKOL UNTUK MENGIRIM STRUKTUR DATA ANTARA PERANGKAT MOBILE KE REMOTE KOMPUTER LEWAT JARINGAN. SOAP DI DESAIN SEBAGAI MEKANISME UNTUK TRANSFER DATA MENGGUNAKAN XML LEWAT HTTP. SOAP MERUPAKAN TOOL YANG BERGUNA UNTUK BERTUKAR DATA LEWAT INTERNET. ADA DUA BAGIAN DARI SOAP YAITU WSDL DAN UDDI/DISCO.

13 WSDL (WEB SERVICE DESCRIPTION LEANGUAGE) BERGUNA UNTUK MENDESKRIPSIKAN WEB SERVICE PADA XML YANG BIASANYA BERISI INFORMASI TENTANG MESSAGES, TIPE DATA, DAN PROTOKOL. DOKUMEN WSDL PADA DASARNYA ADALAH DOKUMEN YANG BERISI SERVICE NAME,PORT,BINDING,PORT TYPE,MESSAGES. UDDI DIDEFINISIKAN SEBAGAI MEKANISME BERBASIS SOAP,BERGUNA UNTUK REGISTRASI WEB SERVICE PADA CENTRAL DIRECTORY. DISCO ADALAH MEKANISME DIMANA WEB SERVICE DAPAT MEMPUBLISH XML.

14 MESSAGE QUEUES DIGUNAKAN UNTUK MENGIRIM DATA ANTARA CLIENT DENGAN APLI- KASI SERVER. BIASANYA DIGUNAKAN OLEH APLIKASI MOBILE YANG TERKONEKSI SECARA PARSIAL DAN BERGUNA SEBAGAI MEKANISME STORE AND FORWARD. SALAH SATU KEUNTUNGAN DARI KONEKSI INI ADALAH MEGIJINKAN USER PADA SISTEM ANTRIAN UNTUK SELANJUTNYA DI KIRIMKAN. KERUGAN DARI SISTEM INI, USER HARUS MEMANAGE ANTRIAN PADA SERVER. UNTUK MENGGUNAKAN SISTEM INI ADANYA SETUP KHUSUS PADA PERANGKAT MAUPUN SOFTWARE YANG DI GUNAKAN.

15 TCP/IP MEKANISME KOMUNIKASI PALING UMUM DAN POWERFULL
YANG LAZIM DI GUNAKAN UNTUK BERBAGAI KEPERLUAN. KOMUNIKASI TCP/IP ADALAH KOMUNIKASI DUA ARAH ANTARA CLIENT DENGAN SERVER (SEBALIKNYA). TCP/IP INDEPENDEN TERHADAP HARDWARE, DAN DAPAT BERJALAN PADA BERAGAM TIPE JARINGAN DAN TIDAK TERBATAS PADA OPERATING SYSTEM YANG DI GUNAKAN.


Download ppt "CLIENT-SERVER DATA TRANSFER"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google