Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

P.MARPAUNG SORTING(PENGURUTAN)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "P.MARPAUNG SORTING(PENGURUTAN)"— Transcript presentasi:

1 P.MARPAUNG SORTING(PENGURUTAN)
SORT (pengurutan) PERTEMUAKN K-5 P.MARPAUNG SORTING(PENGURUTAN)

2 Pengertian : Sort adalah proses pengurutan data yang tersusun secara acak menjadi data yang tersusun secara teratur menurut aturan tertentu. Urutan data dapat berbentuk Ancending (naik) atau Descending(turun). P.MARPAUNG SORTING(PENGURUTAN)

3 • Bila N obyek disimpan dalam larik L, maka pengurutan menaik berarti menyusun elemen larik sedemikian sehingga: L[1] ≤ L[2] ≤ L[3] ≤ … ≤ L[N] • Sedangkan pengurutan menurun berarti menyusun elemen larik sedemikian sehingga: L[1] ≥ L[2] ≥ L[3] ≥ … ≥ L[N] P.MARPAUNG SORTING(PENGURUTAN)

4 (i) 23, 27, 45, 67 (data integer terurut menaik)
• Data yang diurut dapat berupa data bertipe numerik dasar atau tipe bentuk. Jika data bertipe bentukan (rekaman), maka harus dijelaskan berdasarkan field apa data tersebut diurutkan. • Contoh: (i) 23, 27, 45, 67 (data integer terurut menaik) (ii) 25.12, 20.19, (data riil terurut menurun) (iii) Amir, Badu, Budi, Dudi (data string terurut manaik) (iv) < , Eko, A>, < , Reza, C>, < , Sam, E> (data mahasiswa terurut menaik berdasarkan field NIM P.MARPAUNG SORTING(PENGURUTAN)

5 Keuntungan Data Terurut
• Mempercepat pencarian; • Mudah menentukan data maksimum / minimum. P.MARPAUNG SORTING(PENGURUTAN)

6 Pengurutan Terbagi Dua Kelompok:
• Pengurutan Internal adalah pengurutan terhadap sekumpulan data yang disimpan di dalam memori utama komputer. Umumnya struktur data yang dipakai adalah larik, sehingga pengurutan internal disebut juga pengurutan larik. • Pengurutan Eksternal adalah pengurutan data yang disimpan di dalam memori sekunder, biasanya data bervolume besar sehingga tidak mampu dimuat semuanya dalam memori komputer, disebut juga pengurutan arsip (file), karena struktur eksternal yang dipakai adalah arsip. P.MARPAUNG SORTING(PENGURUTAN)

7 Metode Pengurutan Data
Bubble/Exchange Sort Selection Sort(Maximum/Minimum Sort ) Insertion Sort Quick Sort Heap Sort; Merge Sort; Radix Sort; Tree Sort, dan lain-lain. P.MARPAUNG SORTING(PENGURUTAN)


Download ppt "P.MARPAUNG SORTING(PENGURUTAN)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google