Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KOMUNIKASI DATA DAN JARINGAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KOMUNIKASI DATA DAN JARINGAN"— Transcript presentasi:

1 KOMUNIKASI DATA DAN JARINGAN
PENGENALAN KOMPUTER DAN INFORMASI TEKNOLOGI Company LOGO KOMUNIKASI DATA DAN JARINGAN KOMPUTER

2 Data adalah satuan satuan nilai yang mempunyai arti
Model Komunikasi Data adalah satuan satuan nilai yang mempunyai arti Sistem Komunikasi adalah menjalankan pertukaran data antara 2 pihak Komunikasi Data Komponen Dasar Sistem Komunikasi Jaringan Komputer

3 Komunikasi Data Pengertian Komunikasi data adalah hubungan atau interaksi (pengiriman dan peneriman) antar device yang terhubung dalam sebuah jaringan, baik yang dengan jangkauan sempit maupun dengan jangkauan yang lebih luas.

4 Komponen Dasar sistem komunikasi
Komunikasi Data Pengertian Komponen Dasar sistem komunikasi Pesan (message) yaitu data yang akan dikomunikasikan Pengirim (sender) Penerima (receiver) Media yaitu fisik penghubung yang menghubungkan antara pengirim dan penerima Protokol (protocol) yaitu himpunan aturan yang mengatur komunikasi

5 Model Komunikasi

6 Tujuan (destination) : menangkap data yang dihasilkan oleh receiver
Model Komunikasi Penjelasan Source (sumber) : Alat ini membangkitkan data sehingga dapat ditransmisikan, contoh telepon, personal Computer (PC) Transmitter (pengirim): Biasanya data yang dibangkitkan dari sistem sumber tidak ditransmisikan secara langsung dalam bentuk aslinya. Sebuah transmitter cukup memindah dan menandai informasi dengan cara yang sama seperti sinyal-sinyal elektromagnetik yang dapat ditransmisikan melewati beberapa sistem transmisi berurutan. Sistem transmisi : Berupa jalur transmisi tunggal (single transmission) atau jaringan komplek(complex network)yang menghubungkan antara sumber dengan tujuan (destination). Tujuan (destination) : menangkap data yang dihasilkan oleh receiver

7 Perbedaan Komunikasi Komunikasi Data Komunikasi Suara (digital)
(analog) 1. waktu persiapan koneksi di bawah satu detik atau lebih singkat 1. waktu persiapan koneksi satu detik atau lebih lama. 2. Transmisi satu/dua arah 2. Biasanya transmisi dua arah. 3. data yang diterima bebas kesalahan 3. toleransi terhadap gangguan (noise) dan beberapa kesalahan tertentu. 4. Redudansi informasi sedikit atau tidak ada sama sekali. 4. Banyak redudansi informasi yang terikat satu sama lain. 5. Transmisi biasanya terputus-putus sesuai dengan kebutuhan. 5. Pengiriman / penerimaan informasi berlanjut walau CALL 6. Data dapat disimpan sudah selesai. dan kemudian dikirimkan kembali pada kondisi delay. 6. tidak ada toleransi delay pada transmisi. 7. Bandwidth tersedia dalam range yang luas mulai ribuan sampai 7. Bandwidth maksimal 4000Hz. jutaan Hz.

8 Peralatan Komunikasi cotohnya PC, Server, mesin fax, printer
Jaringan Komputer Pengertian Jaringan : Jika ada 2 atau lebih peralatan komunikasi data digunakan untuk menghubungkan data Peralatan Komunikasi cotohnya PC, Server, mesin fax, printer

9 Protocol : Rangkaian aturan yang membawahi proses pertukaran data
Pengertian Protocol : Rangkaian aturan yang membawahi proses pertukaran data Elemen-elemen kunci sebuah protocol adalah : Syntax : meliputi segala sesuatu yang berkaitan dengan format data dan level-level sinyal Semantics : meliputi informasi kontrol untuk koordinasi dan pengendalian kesalahan Timing : meliputi kesesuaian urutan dan kecepatan Contoh arsitektur protocol adalah TCP/IP dan OSI

10 Beberapa contoh protokol komunikasi :
Protocol Pengertian Beberapa contoh protokol komunikasi : 1. TCP/IP (Transfer Control Protocol / Internet Protocol), merupakan protokol yang digunakan di internet. Dalam TCP/IP tersedia juga beberapa jasa, seperti HTTP (hypertext transfer protocol), FTP (file transfer protocol), , telnet (remote login), dll. 2. SPX/IPX, digunakan pada LAN sistem operasi jaringan Novel Netware 3. X25, biasa digunakan oleh jaringan perbankan (cabang online, ATM, dll).

11 Komunikasi yang terjadi secara sederhana meliputi tiga lapisan :
Protocol Lapisan Komunikasi yang terjadi secara sederhana meliputi tiga lapisan : Network Acces Layer : bersangkutan dengan pertukaran data antara suatu komputer dengan suatu jaringan yang dituju. Komputer pengirim harus melengkapi jaringan dengan alamat komputer tujuan agar jaringan dapat meneruskan data ke tujuan yang diinginkan. Komputer pengirim mungkin memiliki beberapa service seperti prioritas Transport layer : dimana terdapat mekanisme pertukaran data dimana data harus tiba di aplikasi tujuan dan dalam bentuk yang sama. Application layer : mengandung logic untuk mendukung variasi penggunaan aplikasi. Untuk tiap aplikasi yang berbeda, seperti transfer file, dibutuhkan modul terpisah yang khusus untuk aplikasi tersebut.

12 OSI Layer Pengertian OSI (Open System Interconnection) adalah sebuah model arsitektural jaringan yang dikembangkan oleh badan International Organization for Standardization (ISO) di Eropa pada tahun 1977. Model OSI merupakan suatu dekripsi abstrak mengenai desain lapisan-lapisan komunikasi dan protokol jaringan komputer yang dikembangkan sebagai bagian dari inisiatif Open Systems Interconnection (OSI). Model ini disebut juga dengan model “Tujuh lapisan OSI” (OSI seven layer model).

13 OSI Layer lapisan

14


Download ppt "KOMUNIKASI DATA DAN JARINGAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google