Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PENYULUHAN DAN SEKOLAH TERBUKA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PENYULUHAN DAN SEKOLAH TERBUKA"— Transcript presentasi:

1 PENYULUHAN DAN SEKOLAH TERBUKA

2 GAMBARAN UMUM PENYULUHAN
Kegiatan pendidikan yang dilakukan dengan cara menyebarkan pesan, menanamkan keyakinan, sehingga masyarakat tidak saja sadar, tahu dan mengerti, tetapi juga mau dan bisa melakukan suatu anjuran yang disampaikan

3 BENTUK KEGIATAN Dilakukan dalam berbagai kegiatan dan kesempatan yang berlandaskan prinsip-prinsip belajar untuk individu, keluarga, kelompok atau masyarakat perseorangan maupun secara kelompok dan meminta pertolongan

4 FAKTOR YANG PERLU DIPERHATIKAN
Tingkat Pendidikan Tingkat sosial ekonomi Adat Istiadat Kepercayaan/keyakinan masyarakat Timming

5 METODE PENYULUHAN Prinsipnya dapat dilakukan dengan berbagai metode, seperti: Ceramah Diskusi Kelompok/FGD Curah gagasan Bermain Peran Demonstrasi

6 LANGKAH-LANGKAH PERENCANAAN PENYULUHAN
Mengkaji kebutuhan masyarakat. Menetapkan masalah masyarakat Memprioritaskan masalah Menyusun perencanaan penyuluhan (1) Menetapkan tujuan, (2) Penentuan sasaran, (3) Menyusun materi / isi penyuluhan, (4) Memilih metoda yang tepat, (5) Menentukan jenis alat peraga yang akan digunakan, (6) Penentuan kriteria evaluasi. Pelaksanaan penyuluhan Penilaian hasil penyuluhan Tindak lanjut dari penyuluhan

7 GAMBARAN UMUM SMP/SMA TERBUKA
SMA/SMP Terbuka adalah upaya pemerintah untuk meningkatkan akses masyarakat terhadap pendidikan

8 POSISI KELEMBAGAAN Komplementer: melengkapi pendidikan yang ada (kursus, ekstra) Suplementer: penambahan lembaga yang ada (kelas jauh) Kompensatorik: pengganti yang status kompensatorik  SMA/SMP Terbuka ada di posisi ini

9 PELAKSANAAN SMA/SMP Terbuka
SMA/SMP Terbuka berinduk pada sekolah reguler Rapor dan ijazah dari sekolah induk Pelaksanaan belajar bisa dimana saja, termasuk di sekolah induk

10 MANFAAT SMA/SMP Terbuka
kegiatan sosialekonomi tidak terganggu; biaya dapat ditekan serendah mungkin; nara sumber bisa dari berbagai kalangan di masyarakat meningkatnya taraf pendidikan dasar dikembangkannya sumber belajar baru

11 POLA INTERAKSI DALAM PEMBELAJARAN
KURIKULUM Guru Saja Guru dengan Media Media Guru Media Media Saja Guru Peserta Dididk


Download ppt "PENYULUHAN DAN SEKOLAH TERBUKA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google