Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Organisasi kehidupan.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Organisasi kehidupan."— Transcript presentasi:

1 Organisasi kehidupan

2 ORGANISASI KEHIDUPAN

3 ORGANISASI KEHIDUPAN SEL JARINGAN ORGAN SISTEM ORGAN ORGANISME

4 ORGANISASI KEHIDUPAN

5 STRUKTUR DAN FUNGSI SEL
Apa itu sel.??? Sel adalah bagian terkecil dari tubuh makhluk hidup yang membentuk struktur dan fungsi tertentu. Tempat terselenggaranya fungsi kehidupan Manusia dewasa  75 triliun sel Ukuran, bentuk & fungsi bervariasi Ovum  140 m Eritrosit  7.5 m Sel otot polos  20 – 500 m

6 Bagian-bagian sel Bagian mati (inklusio) Bagian hidup protoplasma
Dinding sel sitoplasma nukleoplasma Senyawa-senyawa: Pigmen antosianin Alkaloid Tanin Glikosida Garam nitrat Butir glikogen Garam oksalat organel Nukleolus Asam nukleat Membran sel RE Aparatus Golgi Mitokondria Ribosom Sentrosom Lisosom Plastida Vakuola

7

8 BENTUK DAN UKURAN SEL Tergantung Jenis dan Fungsinya
Sel bakteri dapat berbentuk bulat, batang atau spiral Sel darah merah berbentuk bikonkaf yang bertujuan memperluas permukaan dan mempermudah pergantian antara O2 dan CO2. Sel epitel berbentuk datar sesuai dengan fungsinya sebagai penutup Sel otot memanjang dan berbentuk gelendong yang memungkinkan adanya kontraksi. Sel saraf mempunyai perpanjangan yang memungkinkan mengirim informasi jarak jauh

9

10 SEL BERDASARKAN MEMBRAN INTI
SEL PROKARIOTIK (BELUM MEMILIKI MEMBRAN INTI) SEL EUKARIOTIK (SUDAH MEMILIKI MEMBRAN INTI) BAKTERI, MONERA TUMBUHAN, HEWAN, CENDAWAN, PROTISTA

11 Sel organisme yang tergolong dalam Prokariotik dan eukariotik
Bakteri Cyanobakter (alga hijau biru) Eukoariotik Fungi Protozoa Sel dari Jaringan hewan multiseluler

12 SEL PROKARIOTIK Organella sel prokariotik terdiri dari Dinding sel
Membran sel Sitoplasma Organella sel

13 Ganggang Biru a. Bagian luar
Morfologi: bersel tunggal, berbentuk benang, berkelompok a. Bagian luar - Selubung gelatin - Dinding sel - Membram sitoplasma Dinding sel terdiri atas: lipoprotein, liposakarida, dan mukoprotein

14 b. Bagian dalam Sitoplasma mengandung ribosom dan tidak mengandung: RE Badan golgi Mitokondria Lisosom Bagian lamela mengandung pigmen karotenoid + klorofil + fikosianin dan fikoeretrin

15 Bakteri Semua tergolong prokaryotik
 1,25m, bakteri terkecil Dialister pneumosister (0,15 -0,3  panjangnya), bakteri terbesar Spirillum volutans (13 -15  panjangnya) Bentuk bulat (coccus), batang (bacillus) dan spiral (spirillum)

16 2. Dinding sel Bagian penutup paling dalam, mengandung enzim oksida atau enzim respirasi Membentuk lipatan-lipatan yang berlapis-lapis (desmosom) Membentuk lipatan-lipatan ke dalam/invaginasi (mesosom) Fungsi mesosom: Respirasi Sekresi Menerima DNA saat konjungasi

17 Struktur Sel Bakteri a. Bagian luar sebagai penutup sel, terdiri dari:
1. Kapsula Bagian paling luar berupa lendir untuk melindungi sel. Struktur kimia : polisakarida 2. Dinding sel Terdiri dari KH, protein, fosfor dan beberapa garam anorganik (asam amino, asam diamino pimalat dan asam asetil muramat Fungsinya: - sebagai pelindung - mengatur pertukaran zat - reproduksi

18 Sel Prokariotik : Sel Eukariotik : Virus : Tipe sederhana
Mengandung sedikit informasi genetik --- berada di dalam nukleoid tak bermembran & berbatas langsung dg sitoplasma Mempunyai organel ribosom --- tak sekompleks eukariotik Plasmid --- DNA ekstra kromosomal Ct : Bakteri, Alga biru, PPLO (pleuro pneumonia like organism) Sel Eukariotik : Berukuran lebih besar, mempunyai struktur & fungsi kompleks Informasi genetik berada dalam nukleus yg terlindung membran Sitoplasma ada di luar inti, tdp organel bermembran ataupun tidak Virus : Venom = racun MH paling sederhana --- tanpa membran plasma, protoplasma, inti Tubuh tdr atas : kapsid (tdp core : DNA/RNA), ekor, & pengait Hanya dpt hidup pada sel yg hidup Virus --- dpt dianggap sbg sel ?

19 BERDASARKAN JUMLAH SEL
MAKHLUK HIDUP BERDASARKAN JUMLAH SEL BER SEL SATU/TUNGGAL (UNISELULER/MONOSELULER) BANYAK SEL (MULTISELULER) AMOEBA, BAKTERI TUMBUHAN, HEWAN, MANUSIA,DLL

20 Apakah yang dimaksud dengan organisme uniseluler dan organisme multiseluler, Berikan pula contohnya ! Mahluk hidup bersel satu (Uniseluler), contohnya yaitu: bakteri, paramecium, dan ameba. Mahluk hidup bersel banyak (multiseluler), contohnya yaitu : manusia, ikan, kucing, ayam, buaya, katak, tanaman jambu air, lumut dan sebagainya

21 Sebutkan tiga bagian utama sel beserta fungsinya ?
Membran sel atau selaput sel fungsi sebagai pelindung sel dan mengatur masuknya zat-zat yang diperlukan dan mengeluarkan zat-zat yang tidak diperlukan lagi oleh sel Sitoplasma Di dalam sitoplasma terdapat struktur halus yang disebut organel sel. Yang termasuk organel sel, antara lain : mitokondria, sentrosom, plastida, dan lain-lain. Secara umum sitoplasma merupakan tempat berlangsungnya kegiatan sel. Inti sel atau nukleus Inti sel berfungsi sebagai pengatur seluruh kegiatan sel termasuk perkembangbiakan sel dan pertumbuhan sel. Di dalam inti sel terdapat kromosom, yang hanya tampak ketika sel sedang membelah. Kromosom berfungsi sebagai pembawa sifat keturunan.

22 BAGIAN YANG BERSIFAT MATI TERDIRI ATAS DINDING SEL DAN VAKUOLA
BAGIAN-BAGIAN SEL BAGIAN YANG BERSIFAT HIDUP (PROTOPLASMA) TERDIRI ATAS INTI SEL, SITOPLASMA DAN ORGANEL-ORGANEL BAGIAN YANG BERSIFAT MATI TERDIRI ATAS DINDING SEL DAN VAKUOLA DINDING SEL Berfungsi sebagai pelindung dan pemberi bentuk, hanya dimiliki : bakteri, cendawan, ganggang, dan tumbuhan. MEMBRAN PLASMA Pembatas sel dari lingkungan luar bersifat semi permeabel, dimiliki semua sel VAKUOLA rongga bulat berisi senyawa kimia atau sisa metabolisme. SITOPLASMA Cairan yang berada diluar inti sel terdiri atas air dan zat-zat terlarut serta berbagai macam organel sel hidup

23 PROKARIOTIK Sel prokariotik tidak mempunyai membran inti sehingga tidak mempunyai batas yang jelas antara sitoplasma dan nukleoplasma.

24 Struktur sel prokariotik
dinding sel, membran sel, mesosom, sitoplasma, ribosom dan materi inti (DNA dan RNA).

25 EUKARIOTIK sel eukariotik mempunyai membran inti sehingga ada batas yang jelas antara sitoplasma dan nukleoplasma.

26 Perbedaan antara Prokariotik & Eukariotik
VS

27 Prokariotik Eukariotik
Contoh organismenya Bakteri dan ganggang hijau biru Protista, Fungi, tumbuhan dan hewan Ukuran sel Antar 0,5 - 2 µm antara µm Metabolisme Anaerobik dan aerobik Aerobik Organela Sedikit atau tidak ada Nukleus, mitokondria, kloroplas, retikulum endoplasma, dll. DNA Sirkular, dalam sitoplasma Sangat panjang terdapat dalam inti sel

28 Disintesis pada beberapa kompartemen
Next. . . RNA dan Protein Disintesis pada beberapa kompartemen Sintesis RNA terjadi dalam nucleus, protein disintesis dalam sitoplasma Sitoplasma Tidak ada sitosekelaton Sitosekelaton tersusun dari filament protein Pembelahan sel Kromosom memisahkan diri oleh adanya pemisahan membran plasma Kromosom memisah melalui gelendong pembelahan Organisasi seluler Umumnya uniseluler Umumnya multiseluler, sel-sel dengan tugas yang berbeda-beda

29 Perbedaan Sel Tumbuhan dan Hewan
No Nama Organel Hewan Tumbuhan 1 Sentriol Ada Tiada 2 Dinding Sel 3 Vakuola Kecil Besar 4 Plastida

30 Perbedaan Sel hewan Sel hewan lebih kecil daripada sel tumbuhan.
Sel tumbuhan lebih besar daripada sel hewan. Mempunyai bentuk yang tetap. Mempunyai dinding sel [cell wall] dari selulosa. Mempunyai plastida. Mempunyai vakuola [vacuole] atau rongga sel yang besar. Menyimpan tenaga dalam bentuk butiran (granul) pati. Tidak Mempunyai sentrosom [centrosome]. Tidak memiliki lisosom [lysosome].. Nukleus lebih kecil daripada vakuola. Sel hewan Sel hewan lebih kecil daripada sel tumbuhan. Tidak mempunyai bentuk yang tetap. Tidak mempunyai dinding sel [cell wall]. Tidak mempunyai plastida. Tidak mempunyai vakuola [vacuole], walaupun terkadang sel beberapa hewan uniseluler memiliki vakuola (tapi tidak sebesar yang dimiliki tumbuhan). Yang biasa dimiliki hewan adalah vesikel atau [vesicle]. Menyimpan tenaga dalam bentuk butiran (granul) glikogen. Mempunyai sentrosom [centrosome]. Memiliki lisosom [lysosome]. Nukleus lebih besar daripada vesikel.

31 KOMPOSISI KIMIA SEL • AIR → Sekitar 70% dari total massa sel adalah air. • ION ANORGANIK: Na+, K+, Mg2+, fosfat (HPONa , K , Mg , HPO42‾), klorida (Cl‾), 4bikarbonat (HCO3‾) → sekitar 1% dari massa sel • BIOMOLEKUL: Karbohidrat, lipid, protein dan asam nukleat

32 MEMBRAN PLASMA Molekul penyusun : - fosfolipid yang bersifat
amfipatik (= memiliki daerah hidrofilik dan hidrofobik) protein, karbohidrat Struktur : lipid bilayer

33 GAMBAR PENYISIPAN PROTEIN PADA MEMBRAN PLASMA

34 Mengisolasi komponen dalam sel dengan lingkungan,
FUNGSI MEMBRAN PLASMA Mengisolasi komponen dalam sel dengan lingkungan, Mengatur pergerakan materi dari dan ke dalam sel (endositosis dan eksositosis) Memungkinkan komunikasi dengan sel lain (hormon, neurotransmitters,dll) Mempertahankan tek.osmotik dan komposisi ionik cairan sitosol

35 DINDING SEL BAKTERI Tebal 3 – 25 nm
Fungsinya melindungi tekanan osmotik dan bahaya mekanik dari lingkungan Terbuat dari peptidoglycan, campuran antara oligosakarida dan Protein Oligosakarida tersusun dari komponen N acytilglukosamin dan N acytilmuramic acid

36 SITOPLASMA memberi bentuk sel,
RUANG YANG BERISI CAIRAN BENING YG DISEBUT SITOSOL BANYAK TERLARUT BERBAGAI JENIS ENZIM DAN RIBOSOM (BERPERAN DALAM SINTESA PROTEIN) PADA EUKARYOTIK: BANYAK TERDAPAT ORGANEL FUNGSI : memberi bentuk sel, tempat berlansungnya berbagai reaksi kimia sel. untuk mengatur dan menimbulkan gerakan sitoplasmik serta mengatur berbagai reaksi enzimatik

37 ORGANELLA SEL EUKARIOTIK DAN FUNGSINYA
FUNGSI UMUM : PENDUKUNG PERGERAKAN, DAN KOMUNIKASI ANTARA SEL SITOSKELETON (termasuk silia, flagela, dan sentriol dalam sel hewan) Memelihara bentuk sel; mengikat organela, pergerakan organela dalam sel, pergerakan sel, perpindahan secara mekanik sinyal dari eksterior dari sel ke dalam sel Dinding sel (dalam tanaman, fungi, dan beberapa protista) Memelihara bentuk sel dan pendukung kerangka, melindungi permukaan, mengikat sel dalam jaringan Matriks ekstraselluler (dalam sel hewan) Mengikat sel dalam jaringan, melindungi permukaan, mengatur aktivitas seluler Penghubung sel (sel junction) Komunikasi antara sel, mengikat sel dalam jaringan

38 ORGANELLA SEL EUKARIOTIK DAN FUNGSINYA
FUNGSI UMUM : MENGHASILKAN ENERGI Kloroplast (pada tanaman dan beberapa protista) Mengubah energi matahari menjadi energi kimia dalam bentuk gula Mitokondria Mengubah energi kimia dari makanan menjadi energi kimia dalam bentuk ATP

39 ORGANELLA SEL EUKARIOTIK DAN FUNGSINYA
FUNGSI UMUM : PRODUKSI Nukleus Sintesis DNA, sintesis RNA, penggabungan subunit ribosom (dalam inti sel) Ribosom Sintesis polipeptida (protein) Retikulum endoplasma kasar (Rough ER) Sintesis membran protein , sekresi protein, dan enzim hidrolitik, pembentukan vesikel transport Retikulum endoplasma halus (Smooth ER) Sintesis lipid, metabolisme karbohidrat dalam sel hati, detoksifikasi dalam sel hati, penyimpanan ion kalsium Aparatus Golgi Modifikasi, penyimpanan sementara, dan transpor makromolekul, pembentukan lisosome dan vesicula transport


Download ppt "Organisasi kehidupan."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google