Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

LATIHAN SOAL SOSIOLOGI KELAS XI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "LATIHAN SOAL SOSIOLOGI KELAS XI"— Transcript presentasi:

1 LATIHAN SOAL SOSIOLOGI KELAS XI
SMA PL DON BOSKO SEMARANG

2 1. Definisi stratifikasi sosial adalah …. perpindahan status sosial
pembedaan anggota masyarakat secara vertikal pembedaan anggota masyarakat secara horizontal perilaku yang tidak sesuai dengan norma yang berlaku usaha-usaha yang dilakukan agar warga masyarakat mentaati norma yang berlaku

3 2. Salah satu dasar perbedaan stratifikasi sosial adalah …. umur ras
kekuasaan jenis kelamin suku bangsa

4 3. Stratifikasi sosial bersifat terbuka mempunyai ciri-ciri sebagai berikut, kecuali …. memberi rangsangan kepada anggota masyarakat untuk berusaha lebih giat agar dapat mencapai kehidupan yang lebih baik untuk memperoleh status sosial yang tinggi kita tidak usah berusaha bagi yang kurang beruntung ada kemungkinan turun ke lapisan yang lebih rendah individu mempunyai kesempatan mengadakan mobilitas vertikal setiap anggota masyarakat mempunyai kesempatan untuk berpindah ke lapisan yang lebih tinggi

5 4. Perhatikan gambar struktur sosial vertikal berikut !
Perbedaan tingkat status sosial pada gambar di atas menggunakan kriteria…. sosial dan politik politik dan budaya ekonomi dan budaya agama dan ras ras dan budaya 1 2 3 Keterangan 1 = Golongan Raja dan Keluarganya/ Bangsawan 2 = Golongan Abdi Dalem/Pegawai Kerajaan 3 = Golongan Rakyat Jelata

6 5. Pak Buyung berasal dari suku Minangkabau, lulusan perguruan tinggi tertentu, beragama Islam, seorang pengusaha. Pak Bejo dari suku Jawa, sarjana, beragama Islam, seorang pegawai negeri sipil. Kedua individu tersebut bersahabat karena terbentuk interseksi dengan adanya kesamaan … suku dan agama suku dan pekerjaan agama dan pendidikan pendidikan dan pekerjaan suku dan pendidikan

7 6. Diferensiasi sosial adalah .... usaha-usaha untuk meredakan konflik
pembedaan anggota masyarakat secara vertikal pembedaan anggota masyarakat secara horizontal upaya untuk memperbaiki perilaku masyarakat hubungan timbal balik antar individu

8 7. Pedagang, nelayan, dan tukang pos merupakan bentuk diferensiasi sosial berdasarkan kriteria …. ras jenis kelamin suku bangsa umur kelamin pekerjaan

9 8. Stratifikasi sosial didasari oleh…
Kekayaan, kekuasaan, keturunan, dan pendidikan Relasi, agama, busana, dan gaya hidup Makanan yang dikonsumsi, busana, dan keturunan Pendidikan, relasi, dan gaya hidup Semua benar

10 9. Seseorang yang memiliki kedudukan tinggi di perusahaan dalam stratifikasi sosial menduduki posisi… Menengah Atas Posisi Tidak menduduki posisi apapun Posisi atas, menengah, dan bawah

11 10. Kriteria pelapisan sosial yang dikaitkan dengan jabatan tertentu adalah… Kekuasaan Keturunan Kehormatan Kekayaan Pendidikan

12 11. Profesi merupakan dasar pelapisan sosial karena ..…
Di masyarakat terdapat beragam pekerjaan yang menghasilkan pendapatan yang berbeda Persaingan untuk mendapatkan pekerjaan yang sulit, terutama pada posisi-posisi penting yang memungkinkan memperoleh gaji besar Adanya kecenderungan seseorang untuk memilih pekerjaan sesuai seleranya Penghargaan yang diberikan masyarakat terhadap setiap pekerjaan berbeda Kecenderungan seseorang untuk mengutuskan orang lain sesuai dengan pekerjaan yang digelutinya

13 12. Dilihat dari sifatnya, stratifikasi terbagi menjadi 3 salah satunya adalah… Stratifikasi sosial terkunci Stratifikasi sosial terbuka Stratifikasi sosial ganda campuran Stratifikasi sosial vertikal Stratifikasi sosial horisontal

14 13. Seorang pegawai mendengarkan musik dengan volume cukup keras ketika sedang bekerja, tanpa mempedulikan teman atau orang-orang di sekitarnya yang juga sedang bekerja dan tidak menyukai suara musik yang keras. Akibatnya, antara ia dan teman-temannya sering terjadi konflik. Konflik demikian disebabkan karena adanya perbedaan .... kepentingan kebudayaan kelompok kelas rasial

15 14. Perselisihan antar mantan suami dan istri yang memperebutkan hak asuh anak tidak kunjung selesai dengan rembug keluarga, sehingga mereka sepakat membawa masalah tersebut ke pengadilan agama. Upaya menyelesaikan konflik tersebut disebut sebagai .... ajudikasi arbitrasi mediasi konsiliasi kompromi

16 15. Perebutan lahan parkir di area obyek wisata sering terjadi. Tempat rekreasi tersebut tidak pernah sepi pengunjung dan menjanjikan pemasukan yang menggiurkan. Konflik yang terjadi disebabkan oleh perbedaan .... individu pandangan pendapat kepentingan lokasi

17 16. Beberapa gejala sosial dalam masyarakat Perubahan sosial yang cepat dalam tempo yang singkat Setiap kelompok mempunyai kepentingan sendiri Kesamaan unsur berbagai kelompok sosial di masyarakat Masing-masing orang mempunyai semangat untuk membangun Yang berpotensi sebagai penyebab terjadinya konflik sosial dalam masyarakat adalah .... 1 dan 2 1 dan 3 2 dan 3 D. 2 dan 4 E. 3 dan 4

18 17. Susi melanggar traffic light karena terburu-buru agar tidak terlambat sampai dikampus. Seorang polisi memberhentikan dan mengambil tindakan dengan menahan SIM yang bersangkutan. Susi merayu dan mengajak damai, namun petugas tetap menilangnya dan mengharuskannya mengikuti sidang di pengadilan. Penyelesaian konflik tersebut adalah .... mediasi ajudikasi arbitrasi konsiliasi kompromi

19 18. Sebagai langkah antisipasi, wali kelas mempertemukan dua siswa yang terlibat perkelahian kecil di kelas. Kedua siswa diminta untuk membuat kesepakatan untuk tidak mengulang perbuatan yang merusak nama baik kelas. Bentuk akomodasi yang ditempuh wali kelas tersebut berbentuk .... arbitrasi persuasif kompromi konsiliasi ajudikasi

20 19. Ketika para siswa hendak mengadakan widyawisata, terjadilah perbedaan dalam menentukan objek. Untuk mencapai kata mufakat diadakan voting. Contoh penyelesaian konflik tersebut termasuk bentuk akomodasi .... conciliation stalemate majority rule elimination integration

21 20. Reformasi tahun 1998 menyisakan masalah sosial yakni kelompok yang pro dan kelompok yang kontra. Konflik antara kedua kelompok tersebut disebabkan oleh adanya perbedaan.... kepentingan kelompok sistem pemerintahan kesenjangan sosial jenis pekerjaan jumlah penduduk

22 21. Pemerintah merencanakan pembangunan jalan, yang dalam pelaksanaannya kebetulan harus membongkar tempat yang oleh masyarakat (tradisional) dianggap keramat. Masyarakat yang bersangkutan berusaha menolak rencana tersebut, dengan alasan bahwa tempat keramat tersebut memiliki nilai spiritual yang tinggi bagi kehidupan. Contoh kasus tersebut merupakan konflik yang disebabkan oleh adanya perbedaan .... wilayah perasaan kepentingan kebudayaan pemahaman

23 22. Perhatikan contoh di bawah ini! Demonstrasi besar-besaran karyawan PT. Dirgantara Indonesia Konflik antara Indonesia dan Malaysia tentang batas wilayah Kerusuhan yang terjadi antara pekerja dengan managemen Tawuran antara pelajar SMA dan STM di kota tertentu Yang termasuk konflik nonvertikal adalah .... 1 dan 2 1 dan 3 2 dan 3 D. 2 dan 4 E. 3 dan 4

24 23. Kebutuhan industri menyebabkan terjadinya eksploitasi hutan secara besar-besaran. Orientasi keuntungan ekonomis menyebabkan pengusaha menggunakan berbagai cara untuk mendapatkan kayu sehingga merambah hutan milik adat masyarakat setempat. Rakyat menolak karena menganggap hutan tadi adalah tempat yang sakral. Konflik yang terjadi antara pengusaha dan rakyat disebabkan oleh adanya perbedaan .... kepercayaan ideologi budaya individual kepentingan

25 24. Dua pengendara sepeda motor jatuh karena bertabrakan. Salah satunya meminta diselesaikan melalui aparat penegak hukum, sedang yang lain mengusulkan tidak perlu. Akhirnya disepakati damai dan pihak yang bersalah mengganti kerusakan yang terjadi. Teknik penyelesaian konflik tersebut merupakan akomodasi dalam bentuk .... mediasi arbitrasi kompromi advokasi toleransi

26 25. Konflik yang diikuti dengan tindak kekerasan sering terjadi ketika polisi Pamong Praja menangani masalah penggusuran pedagang kaki lima yang berjualan di atas badan trotoar jalan. Terjadinya konflik tersebut disebabkan oleh faktor .... perubahan yang terlalu cepat tuntutan kebutuhan ekonomi kebijakan politik dan ideologi perbedaan kepentingan dan tujuan sub kebudayaan yang menyimpang

27 26. Tawuran atau konflik antara dua komunitas sering kali tidak dapat diselesaikan melalui forum non-formal di tingkat RT/RW. Akhirnya aparat kepolisian turun tangan dan bertindak sebagai pihak ketiga yang memfasilitasi perundingan dan konflik dapat diselesaikan. Bentuk akomodasi tersebut dinamakan .... kompetisi kolaborasi konversi arbitrasi mediasi

28 27. Tawuran atau konflik antara dua komunitas bertetangga seringkali tidak dapat diselesaikan melalui forum nonformal di tingkat RT/RW, karena itu dilibatkan aparat kepolisian sebagai pihak ketiga sehingga konflik dapat diselesaikan. Bentuk akomodasi ditinjau dari peran aparat tersebut tergolong .... kompetisi kolaborasi konversi arbitrasi koersi

29 28. Sri Sultan Hamengkubuwono X adalah keturunan dari kraton Yogyakarta. Status tersebut diberikan berdasarkan garis keturunan atau didapat sejak lahir. Istilah status yang diberikan sejak lahir adalah …. Achieved status Assigned status Asbrith status Ascribed status Role status

30 29. Pengelompokkan masyarakat berdasarkan pada   perbedaan ras, suku bangsa, klan dan agama disebut……. Diferensiasi social Kemajemukan social Stratifikasi social Interseksi Konsilidasi     

31 30. Struktur sosial mencakup semua hubungan sosial di antara individu pada saat tertentu. Pengertian struktur sosial tersebut dikemukakan oleh …. Soerjono Soekanto Raymond Firth D.C. Marsh Radcliffe-Brown Auguste Comte

32 31. Sekar adalah seorang dokter dan untuk menjadi seorang dokter sekar memerlukan suatu perjuangan yang berat. Status Sekar saat ini adalah dokter. Dari ilustrasi tersebut status Sekar itu dikenal dengan istilah …. Ascribed status Assigned status Achieved status Arrived status Ascribirth status

33 32. 5 tahun yang lalu Tora adalah seorang manager keuangan tapi karena Tora dirasa tidak mampu lagi menjalankan tugasnya sebagai seorang manager maka sekarang Tora dipindah tugaskan di bagian HRD kemudian posisi manager keuangan digantikan oleh asisten Tora yang bernama Tarmiji. Dari ilustrasi tersebut maka terjadilah proses stratifikasi yang bersifat …. Bersifat tertutup Bersifat terbuka Bersifat campuran Bersifat acak Bersifat sementara

34 33. Di India masih mengenal system kasta. Dibawah ini yang tidak termasuk kategori kasta di India adalah …. Brahmana Mahabarata Sudra Waisya Ksatria

35 34. Pelapisan sosial karena system kasta dikatakan bersifat tertutup, karena …. Kasta diperoleh melalui kelahiran Tidak memberi kesempatan seseorang berpindah kasta Kasta harus diterima sebagai sebuah takdir yang harus dijalani Kasta merupakan kedudukan manusia sesuai dengan profesinya Kasta menjadikan seseorang menjalankan peranannya dengan baik

36 35. Dibawah ini yang bukan merupakan dasar- dasar stratifikasi sosial adalah …. Ukuran kekayaan Ukuran ilmu pengetahuan Ukuran kekuasaan Ukuran kehormatan Ukuran kesusilaan


Download ppt "LATIHAN SOAL SOSIOLOGI KELAS XI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google