Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehAdi Budiman Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
3. MEMILIH MASALAH DAN STUDI PENDAHULUAN
A. ASAL PERMASALAH 1. Bacaan 2. Diskusi, seminar, pertemuan ilmiah 3. Kehidupan sehari-hari 4. Internet 5. Pernyataan pejabat atau pemegang otoritas 6. Intuisi 7. Diberi orang lain
2
B. MASALAH DAN JUDUL PENELITIAN
Ada 2 faktor yang mempengaruhi kita dalam memilih masalah: 1. faktor intern : a. Sesuai minat peneliti atau menarik b. Penelitian dapat dilaksanakan atau tidak. Dasar pertimbangan: - Peneliti mempunyai kemampuan untuk meneliti - Waktu yang cukup - Mempunyai tenaga - Biaya tersedia - Alat / perlengkapan tersedia
3
FAKTOR EKSTERN: 1. Tersedia faktor pendukung: Tersedia data sehingga pertanyaan penelitian dapat dijawab Ada izin dari yang berwenang 2. Hasil penelitian bermanfaat: * Masalah yang akan diteliti memberi sumbangan kepada: Pengembangan teori dalam bidang yang bersangkutan Pemecahan masalah-masalah praktis Syarat yang paling penting: bukan mengulang penelitian orang lain.
4
SECARA GARIS BESAR ADA 3 JENIS PERMASALAHAN:
C. JENIS PERMASALAHAN SECARA GARIS BESAR ADA 3 JENIS PERMASALAHAN: 1. Untuk mengetahui “STATUS” sesuatu, maka terjadilah penelitian bersifat DESKRIPTIF (menjelaskan / menerangkan peristiwa) Contoh: Bagaimana persepsi dan sikap karyawan terhadap perubahan sistem penggajian di PT. Telkom. Rumusan Judul: Studi deskriptif tentang ……… Penelitian tentang pendapat ………. Tanggapan masyarakat ………..
5
2. Membandingkan status 2 fenomena
atau lebih (KOMPARASI) Peneliti membandingkan 2 fenomena atau lebih ditinjau dari persamaan dan perbedaan yang ada. Contoh: Adakah perbedaan produktivitas kerja antara karyawan BUMN dengan perusahaan swasta nasional.
6
Rumusan judul: Studi komparasi antara ….. dengan ….. Penelitian KAUSAL KOMPARATIF ingin mengetahui kemungkinan akibat dari sesuatu kejadian yang tidak dapat dilakukan dengan suatu eksperimen Contoh: Penelitian mengenai faktor-faktor yang menjadi ciri-ciri pribadi yang mudah dan tidak mudah kecelakaan. Datanya didapat dari perusahaan asuransi
7
3. Mengetahui hubungan antara 2 fenomena atau lebih (KORELASI)
Ada 2 macam problema korelasi: a. KORELASI SEJAJAR Judul: - Korelasi antara ….dengan …. - Hubungan antara …. dengan .. - Studi korelasi antara ..dengan.. Antara keadaan 1 dan ke-2 tidak terdapat hubungan sebab akibat. Contoh: Studi korelasi antara skor test masuk perguruan tinggi dengan indeks prestasi.
8
b. KORELASI SEBAB-AKIBAT disebut juga penelitian PENGARUH
Judul: Pengaruh ….. terhadap ….. Antara keadaan 1 dan ke-2 terdapat hubungan sebab akibat. Contoh: - Pengaruh kenaikan harga BBM terhadap kenaikan biaya transportasi.
9
D. MERUMUSKAN JUDUL Ada 2 pendapat mengenai judul penelitian:
1. Ditulis selengkap mungkin Judul penelitian yang lengkap diharapkan mencakup: - sifat dan jenis penelitian - objek yang diteliti - subjek penelitian - lokasi / daerah penelitian - tahun / waktu penelitian 2. Sesingkat mungkin, penambahan penegasan judul sebagai batasan masalah.
10
STUDI PENDAHULUAN A. MANFAAT STUDI PENDAHULUAN Memperjelas masalah:
1. Mengetahui dengan pasti apa yang akan diteliti 2. Mengetahui apakah sudah pernah diteliti orang / menemukan hasil penelitian yang mungkin hampir sama dengan permasalahan yang akan kita teliti. 3. Menyakinkan peneliti bahwa penelitiannya perlu dan dapat dilaksanakan. 4. Mengetahui sumber informasi yang kita butuhkan. 5. Cara memperoleh dan menganalisis data. 6. Mengetahui cara mengambil kesimpulan dan manfaat hasil penelitian. 7. Menjajaki kemungkinan dilakukan penelitian lanjutan.
11
B. CARA MENGADAKAN STUDI PENDAHULUAN
Studi pendahuluan dilakukan pada 3 objek, yaitu: 1. PAPER dokumen, buku teks, majalah / bahan tertulis lain berupa teori atau laporan hasil penelitian STUDI LITERATUR 2. PERSON Berkonsultasi dengan para ahli atau narasumber 3. PLACE Tempat, lokasi atau benda-benda yang terdapat di tempat penelitian. Peninjauan lokasi.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.