Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PROSES PETROKIMIA PENDAHULUAN
2
PENGERTIAN Petrokimia adalah bahan-bahan kimia yang berasal dari bahan dasar petroleum atau minyak bumi, yang secara langsung maupun tidak langsung sebagai produk samping yang dihasilkan dari berbagai proses yang digunakan selama proses pengolahan minyak bumi.
3
JALUR PROSES PENGOLAHAN
jalur gas alam atau hidrokarbon jenuh jalur olefina atau hidrokarbon tak jenuh, jalur aromatik.
4
JALUR PROSES PENGOLAHAN
1. Jalur gas alam yaitu dengan pembentukan gas CO dan H2 dari bahan baku gas metana atau CH4. Jalur ini digunakan oleh industri pupuk, Cat karet, Plastik ban, Tekstil perekat, dll
5
JALUR PROSES PENGOLAHAN
2. Jalur olefina yaitu dengan pembentukan gas olefina (gas etilena, propilena, dan butena). Jalur ini digunakan oleh industri farmasi, furniture pipa plastik (PVC), resin
6
JALUR PROSES PENGOLAHAN
3. Jalur aromatik yaitu dengan pembentukan fraksi-fraksi aromatik seperti benzena, toluena, dan xilena. Jalur ini digunakan oleh industri deterjen, sabun, pestisida, parfum, serat nilon dll.
7
Senyawa Hidrocarbon pada industri petrokimia Jenis senyawa hidrokarbon
Jumlah atom karbon (C) Jenis senyawa hidrokarbon Jenuh Tak jenuh Aromatik 1 Metana 2 Etana Etilena Asetilena 3 Propana Propilena 4 Butana n-Butena Isobutena Butadiena 5 Pentana Isopentena Isoprena 6 Heksana Metilpentena Benzena Sikloheksana
8
Senyawa Hidrocarbon pada industri petrokimia Jenis senyawa hidrokarbon
Jumlah atom karbon (C) Jenis senyawa hidrokarbon Jenuh Tak jenuh Aromatik 7 Campuran heptena Toluena 8 Di-isobutilena Xilina Theilbenzena Sterena 9 Kumena 12 Propilena tetramer Tri-isobutilena 18 Dodesilbenzena 6 - 18 n-Olefina n-Paraffin
9
Sumber Bahan Dasar Petrokimia Sumber atau unit proses
Hidrokarbon Sumber atau unit proses Metana Gas alam Etana Etilena Proses dekomposisi (cracking) Propana Gas alam, reformasi katalitik (catalytic reforming), cracking Propilena Proses perengkahan (cracking) Butana Gas alam, proses reformasi dan perengkahan Butena Proses perengkahan
10
Sumber Bahan Dasar Petrokimia Sumber atau unit proses
Hidrokarbon Sumber atau unit proses Sikloheksana Distilasi Benzena Alterasi katalitik Toluena Xilena Etilbenzena Alkilbenzena Proses alkilasi >C9 Polimerisasi
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.