Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

STERILISASI DAN DESINFEKSI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "STERILISASI DAN DESINFEKSI"— Transcript presentasi:

1 STERILISASI DAN DESINFEKSI
Rita Endriani

2 Pendahuluan Sterilisasi dan desinfeksi  kunci dalam proses kontrol dan pencegahan hospital infection

3 Pengertian Dekontaminasi
 proses membunuh mikroorganisme sebelum dicuci Alurnya: pensortiran perendaman Contoh : Chlorin 10%

4 Samb pengertian… Cleaning
 proses pembersihan alat dengan cara mencuci dengan air bersih dan mengalir  pembilasan

5 Samb.. Cara pencucian: - manual - mekanikal
- kombinasi manual dan mekanikal Mekanikal: - Ultrasonic Cleaning - Washer- Sterilizer

6 Samb Pengertian….. Desinfeksi
 proses membunuh mikroorganisme patogen bentuk vegetatif (kecuali spora dan virus) yg dilakukan thd benda mati Desinfektan zat kimia yg dipakai untuk desinfeksi

7 Antiseptik  zat kimia yg dipakai untuk antisepsis
Samb Pengertian….. Antisepsis mencegah pertumbuhan atau aktivitas mikroorganisme dgn cara menghambat atau membunuh mikroorganisme thd permukaan jaringan hidup/ kulit Antiseptik  zat kimia yg dipakai untuk antisepsis Aseptik  hilangnya mik.org patogen

8 Samb pengertian….. Sterilisasi
proses destruksi/membunuh semua bentuk kehidupan mikroorganisme termasuk spora dan virus

9 Efektivitas Efektivitas berbagai metode sterilisasi tergantung 4 faktor: Jenis mikroorganisme yang ada Jumlah mikroorganisme yang ada Jumlah dan jenis materi organik yg melindungi mikroorganisme Jumlah retakan dan celah alat

10 METODE STERILISASI DAN DESINFEKSI
Metode Fisis Metode Kimia

11 Metode Fisis Panas Radiasi (gamma dan UV) Filtrasi
Zat kimia dalam bentuk cair atau gas

12 Pemanasan Pemanasan basah - Suhu di bawah 1000 C  pasteurisasi
- Suhu 1000 C  air mendidih - Suhu di atas 1000 C  autoklaf

13 Samb pemanasan basah… 1. Pasterurisasi
Cara sterilisasi bakteri patogen dan non patogen pada susu Caranya: - Klasik Suhu 630 C, 30 menit - High temperature short time (HTST)  suhu 720C, detik  susu dpt disimpan dlm lemari es - Ultra high temperature (UHT)  1400 C, 3 dtk  susu dapat disimpan tanpa lemari es

14 Samb Pemanasan basah….. …….
2. Perebusan (boiling water)  suhu 1000 C, selama menit Kelemahan: Hanya membunuh bakteri bentuk vegetatif, spora (-),virus (-) Bunuh spora: + kan 2% sodium carbonat Guna: alat2 kedokteran (konvensional), makanan/ minuman, dll

15 Samb Pemanasan basah….. …….
3. Autoklaf  uap air dengan tekanan 1 ½ atm, suhu 1210C, selama 15 menit Tujuan untuk membunuh bakteri dan spora Guna: sterilisasi media mikrobiologi, pakaian, instrument, alat intra vena, larutan, alat suntik, spatel lidah, dll

16 Samb Pemanasan…. Pemanasan kering 1. Flamming (flambir)
memanaskan alat dg cara melewatkan diatas api tanpa pemijaran Guna untuk: skalpel, pinset dan mulut tabung.

17 Samb Pemanasan kering…..
2. Pembakaran (red heat/incineration)  cara ini 100% efektif tetapi mempunyai keterbatasan Guna untuk: mensterilkan osse, membakar bangkai binatang percobaan dan sampah medis dibakar dgn incenerator

18 Samb Pemanasan kering….. ……
3. Udara panas (hot air sterilization/Oven)  Pemanasan oven dg suhu tinggi C, 1 jam Caranya: dengan memanaskan udara dalam oven dg listrik atau gas. Guna untuk: mensterilkan alat2 dari glas spt petridisk, pipet, tabung reaksi, erlemeyer, alat suntik, perban, dsb

19 Radiasi 1. Radiasi sinar Gamma
panjang gelombang < 1 nm  daya penetrasinya tinggi  bakteri vegetatif dan spora Mekanisme: terjadinya ionisasi molekul air  radikal hidroksil yg reaktif  merusak DNA  mati

20 Samb… Guna: sterilisasi alat2 farmasi, alat2 disposible (sarung tangan, spuit, benang jahit, kateter, dll), vaccin dan makanan tahan lama  Harus disertai cara pengamanan yang khusus

21 Samb radiasi... 2. Radiasi sinar UV
panjang gel nm, paling efektif 260 nm  daya penetrasi rendah  tidak dapat digunakan pd material tertutup dan endospora Guna: untuk sterilisasi udara, ruangan perawatan dan ruang operasi  Kontak lama  merusak mata, luka bakar, kanker kulit

22 Filtrasi Filtrasi/ menyaring
 Pemisahan bakteri dari cairan dan udara melalui filter dengan pori kecil (0,22-0,45um) - Filter cairan Guna : untuk bahan yg tidak tahan panas, spt: ekstrak, serum, enzim, toksin kuman Sekarang Filter Membran  pori 8-0,025 um  sehingga semua bakteri terbuang

23 Samb Filtrasi……….. - Filter udara  Laminar flow bench
 High Efficiency Partulate Air (HEPA)  ukuran pori-pori 0,3 um yg dipasang di ruang operasi atau untuk ruang isolasi penderita luka bakar/ penderita dengan inflantasi

24 Sterilisasi Gas  gas Etilen Oksid (Ethylene Oxide Sterilization dan Formaldehide Guna: instrumen bedah yg sensitif panas dan kelembaban Mekanisme kerja: Denaturasi protein  alkilasi gugus –SH,-COOH atau –OH  alkylating agents

25 Samb Gas… Kelemahan: - Toksik/ karsinogen - mudah meledak
- proses rumit - waktu lama ( 2 jam dg aerasi 24 jam) - butuh peralatan canggih - butuh staf yg terlatih - hrs dicampur gas lain yg tidak mudah meledak (koarbon dioksid atau nitrogen)

26 Metode kimiawi Jenis desinfektan yg digunakan di rumah sakit:
Fenol (karbol, lisol) dan kresol Halogen (hipoklorit dan klorin) Quatenary Ammonium Coumpund (Sterimid, Benzalkonium Klorida) Diguanid ( klorheksidin)

27 Samb… Alkohol (Etil alkohol, Isopropanol)
Aldehid (formaldehide/ formalin dan glutaraldehide) Klorinat bifenol (heksaklorofen), Dll

28 Efektivitas Desinfektan
Efektivitas desinfektan dipengaruhi oleh: konsentrasi suhu jumlah kuman time of exprosure pH bahan kimia Mudahnya kontak dengan mikroorganisme

29 Evaluasi desinfektan Ada 2 metode: Use dilution test
- menggunalkan 3 galur bakteri (Salmonella cholaraesuis, Staph. aureus, P. aeruginosa) biakan cair - masukan cincin logam ke biakan cair  keringkan - masukan kembali cincin logam ke dalam lar desinfektan selama 10 menit suhu 20C - cincin logam dipindahkan ke dalam medium cair  inkubasi  ada pertumbuhan bakteri/ tidak

30 Samb evaluasi.... Metode membran filter
- membran filter dicelupkan ke dalam lar desinfektan - tanam pd permukaan medium agar padat yg telah diinokulasi dg bakteri tes - Inkubasi  lihat pertumbuhan bakteri dg adanya clear zone di sekitar kertas saring

31 Monitoring sterilisasi
Indikator mekanik bag dari instrumen mesin sterilisasi yg memberikan catatan waktu, suhu, tekanan  laporan atau grafik waktu, suhu, tekanan Indikator kimia adanya perub warna pd strip tape, kartu, vial

32 Samb… Indikator biologi  populasi mikroorganisme spesifik dlm btuk spora yg resisten - Uap panas Bacillus stearothermophyllus - Panas kering  Bacillus subtilis

33 Cara kerja Bakteriostatik Bakterisidal

34 Mekanisme Kerja Merusak membran dan dinding sel Denaturasi Protein
Merusak asam nukleat Merusak gugus sulfhidril bebas/ gangguan sistem enzim

35 TERIMA KASIH


Download ppt "STERILISASI DAN DESINFEKSI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google