Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

A.PERDARAHAN DI LUAR HAID/MENORAGIA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "A.PERDARAHAN DI LUAR HAID/MENORAGIA"— Transcript presentasi:

1 A.PERDARAHAN DI LUAR HAID/MENORAGIA
BY: SY. SITI ROBIAH

2 DEFINISI Metroragia adalah perdarahan dari vagina yang tidak berhubungan dengan siklus haid.

3 Penyebab Erosi portio Polip serviks Ulkus portio Trauma
Polip endometrium

4 Erosi Porsio

5 DEFINISI Erosi Porsio -->> adanya sekitar ostium uteri eksternum suatu berwarna merah menyala dan agak mudah berdarah. (Winkjosastro, Jakarta : 2005 Hal 167).

6 PEMBAGIAN EROSI PORTIO
Erosi ringan : meliputi ≤ 1/3 total area porsio Erosi sedang : meliputi 1/3-2/3 total area porsio Erosi berat : meliputi ≥ 2/3 total area porsio

7 Etiologi Erosi Porsio Keterpaparan suatu benda pada saat pemasangan AKDR Infeksi pada masa reproduktif Rangsangan luar maka epitel gampang berapis banyak dan porsio mati dan diganti dengan epitel silinderis canalis servikalis. (Winkjosastro, Jakarta : 2005 Hal. 167).

8 Patofisiologi Terjadinya Erosi Porsio
Dengan adanya infeksi dapat menyebabkan Epitel Portio menipis sehingga mudah menggalami Erosi Portio, yang ditandai dengan sekret bercampur darah, metrorrhagia, ostium uteri eksternum tampak kemerahan, sekred juga bercampur dengan nanah, ditemukan ovulasi nabathi. (Winkjosastro, hanifa. Ilmu kandungan jilid I, YBPS-SP, Jakarta : 2005).

9 Tanda dan Gejala Sekret bercampur darah setelah bersenggama
Dapat menimbulkan pendarahan kontak atau metrrrhagia. Portio uterus disekitar ostium uteri eksternum tampah daerah kemerah-merahan yang sulit dipisahkan secara jelas dan Epitel Portio. Sekret juga tidak dapat bercampur dengan nanah. Pada Erosi sering di ketemukan ovula nobathii. (Winkjosastro, Jakarta : 2005 Hal 175)

10 Penanganan Erosi dapat disembuhkan dengan obat keras seperti AgNO3 10% atau Albothyl yang menyebabkan nekrose Epitel silinderis dengan harapan bahwa kemudian diganti dengann Epitel gepeng berlapis banyak.

11 Polip servik

12 DEFINISI Pengertian Polip adalah tumor bertangkai yang kecil dan tumbuh dari permukaan mukosa (Denise tiran : 2005 ). Servikal polip adalah polip yang terdapat dalam kanalis servikalis (Denise tiran:2005 )

13 2.3 Penyebab Belum jelas meskipun penampilannya menggambarkan respon epitel endoservix terhadap peradangan.

14 tanda dan gejala Leukorea yang sulit disembuhkan.
Terasa discomfort dalam vagina. Kontak berdarah. Terdapat infeksi.

15 Diagnosa 1.Asal/patologi : serviks 2.Asal : - servik - bertangkai 3.Intentitas : - agak padat - tertutup epitel - Bernanah - Warna merah

16 Penanganan dan Terapi Bila polip mempunyai tangkai kurus, tangkainya digenggam dengan forsep polip dan diputar beberapa kali sampai dasar polipnya terlepas dari jaringan servik dasarnya. Bila terdapat perdarahan pervaginam abnormal, maka diperlukan curettage di RS untuk menyingkirkan keganasan servik dan endometrium.

17 Terapi: Dilakukan ekstervasi pada tangkainya
Dilakukan curettage sehingga seluruhnya dapat dikeluarkan Cauterisasi

18 THANK YOU


Download ppt "A.PERDARAHAN DI LUAR HAID/MENORAGIA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google