Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

TEORI INVESTASI/PERDAGANGAN DAN RESTRIKSI PERDAGANGAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "TEORI INVESTASI/PERDAGANGAN DAN RESTRIKSI PERDAGANGAN"— Transcript presentasi:

1 TEORI INVESTASI/PERDAGANGAN DAN RESTRIKSI PERDAGANGAN
Bisnis Int SAP TEORI INVESTASI/PERDAGANGAN DAN RESTRIKSI PERDAGANGAN Bisnis Internasional (D23026) SAP 4

2 Pembahasan Jenis perdagangan internasional
SAP 4 Bis Int 09/10 Jenis perdagangan internasional Teori-teori investasi internasional Jenis-jenis pembatasan perdagangan Alasan diberlakukan restriksi/pembatasan Dumping Jenis lain dumping Ananda Sekarbumi

3 Perdagangan Internasional dan Penanaman Modal Asing (Foreign Investment)
SAP 4 Bis Int 09/10 Perdagangan Internasional( Expor-Impor) Penanaman Modal Asing adalah ikatan atau komitmen modal yang diinvestasikan di luar negeri dengan mengharapkan keuntungan. (di SAP 5) ) Ananda Sekarbumi

4 TEORI INVESTASI Internasional (1/4)
SAP 4 Bis Int 09/10 Ownership advantage theories : perusahaan pemilik aset bernilai yang memiliki keunggulan kompetitif domestik dapat menggunakan keunggulan tsb untuk menembus pasar LN melalui PMA Internalization Theories : menerangkan perusahaan meluaskan usahanya dengan memperhitungkan transaction cost. Jika biaya transaksi lebih besar didalam negri, maka produksi di luar negeri lebih menguntungkan Ananda Sekarbumi Teori Internalisasi ; perluasan teori pasar tidak sempurna: untuk memperoleh laba yang lebih tinggi atas investasinya, sebuah perusahaan akan mentransfer pengetahuan unggulnya kecabang diluar negeri daripada menjualnya di pasar terbuka

5 Teori Investasi Internasional(2/4)
SAP 4 Bis Int 09/10 Dunning Ecletic Theories (John Dunning) : bagi perusahaan yang akan berinvestasi di luar negeri harus mempunyai tiga jenis keunggulan: kekhasan pemilikan, internalisasi dan kekhasan lokasi. - Teori keunggulan monopolitistik (Stephen Hymer 1960) investasi langsung LN yang dilakukan oleh perusahaan dalam industri oligopolistik ,memiliki keunggulan teknis dan keunggulan lain atas perusahaan pribumi Ananda Sekarbumi

6 Teori Investasi Internasional 3/4
SAP 4 Bis Int 09/10 Ketidaksempurnaan pasar produk dan faktor produksi (Caves): keunggulan pengetahuan memungkinkan perusahaan yang melakukan investasi memproduksi suatu produk yang disukai konsumen sama dgn buatan lokal; dgn demikian perusahaan dapat mengendalikan harga jual dan lebih unggul dari perusahaan pribumi Investasi silang ; investasi langsung luar negeri oleh perusahaan oligopoly di negara asal masing-masing sebagai tindakan pertahanan. Ananda Sekarbumi

7 TEORI INVESTASI Internasional (4/4)
SAP 4 Bis Int 09/10 The follow-the-leader-theory(Knickerboxer):Jika suatu perusahaan yang memimpin/memulai masuk pasar dalam pasar oligopolistik,maka perusahaan lain akan mengikuti International Product Life Cycle Theory: daur produk terdiri dari masa awal-masa pertumbuhan- masa pucak dan masa jenuh. Jika produk suatu perusahaan yang telah sampai pada masa jenuh di pasar dalam negeri,perusahaan tetap dapat mencari peluang menjual di negara lain dimana pasarnya masih tumbuh. Ananda Sekarbumi

8 Restriksi Perdagangan
SAP 4 Bis Int 09/10 a.tariff : pajak barang impor dengan tujuan menaikkan harganya untuk mengurang persaingan bagi produsen lokal atau merangsang produksi local a.1 bea advalorem pajak impor yang dikenakan sebagai suatu persentase dari nilai faktur barang- barang yang diimpor a.2 bea spesifik (specific duties) jumlah tetap yang dikenakan atas unit fisik barang diimpor a.3 bea kombinasi (compound duties) : kombinasi pajak spesifik dan ad valorem a.4 pajak variable :pajak impor yang ditetapkan dengan perbedaan antara harga pasar dunia dan harga yang didukung pemerintah lokal Ananda Sekarbumi

9 Restriksi Perdagangan (lanjutan)
SAP 4 Bis Int 09/10 b.Hambatan non tariff: semua bentuk diskriminasi terhadap impor selain bea impor b.1 kuota: batas angka yang diletakkan atas jenis impor tertentu b.2 hambatan ekspor sukarela kuota ekspor yang dikenakan oleh negara pengexpor b.2.1 persetujuan tertib pemasaran persetujuan resmi antara negara pengexpor dan pengimpor yang mencantumkan kuota impor atau expor yang akan diperoleh tiap negara untuk suatu barang b.2.2hambatan non kuantitatif ;a.partisipasi pemerintah langsung dari pemerintah b. prosedur pabean dan administrasi lainnya; c standar (kesehatan, keselamatan, dan mutu produk) Ananda Sekarbumi

10 ALASAN DIBERLAKUKAN RESTRIKSI PERDAGANGAN (1/2)
Bisnis Int SAP ALASAN DIBERLAKUKAN RESTRIKSI PERDAGANGAN (1/2) SAP 4 Bis Int 09/10 1.Pertahanan Nasional 2.Sanksi yang dikenakan pada negara suatu negara agar bertindak sesuai yang diinginkan 3.Melindungi industri yang baru tumbuh (infant industri) 4.Melindungi tenaga kerja domestik dari tenaga kerja murah dari luar negeri 5.Tarif alamiah/ persaingan yang adil 6.Tindakan balasan (karena 2,3,4) Ananda Sekarbumi PBB telah mengenakan sanksi 70X sejak 1992, al Cuba,Irak,Libya,Korea Utra,Iran,Myanmar Tarif Ilmiah : bea impor diterapkan agar ‘adl’ thd barang prod dalam negeri, Karena ada kemungkinan kompetitor dari luar memiliki rekhnologi lebih tinggi,harga bahan baku yang lebih rendah,pajak lebih rendah, atau biaya buruh lebih murah.

11 ALASAN RESTRIKSI PERDAGANGAN ( 2/2 )
SAP 4 Bis Int 09/10 7.Dumping : menjual suatu produk diluar negeri dengan harga yang kurang dari biaya produksi, harga pasar dalam negeri atau harga untuk negara ketiga 8.Subsidi : Sumbangan keuangan diberikan secara langsung atau tidak langsung oleh pemerintah tanpa imbalan keuntungan, Termasuk hibah , perlakuan pajak istimewa dan asumsi pemerintah mengenai pengeluaran bisnis yang normal 9.Countervailing duties: pajak impor tambahan yang dikenakan atas impor yang telah memperoleh keuntungan dari subsidi ekspor Ananda Sekarbumi

12 Jenis lain dumping SAP 4 Bis Int 09/10 Dumping Sosial: Kompetisi yang tidak adil krn tenaga buruh yang lebih murah dan kondisi kerja yang lebih buruk Dumping Lingkungan: Kompetisi yang tidak adil krn peraturan lingkungan setempat tidak seketat negara lainnya Dumping jasa keuangan: kompetisi tidak adil krn rendahnya tingkat penetapan jaminan aset bank Dumping budaya: Kompetisi tdk adil krn lebih membantu perusahaan lokal Dumping pajak: perbedaan pajak korporasi Ananda Sekarbumi

13 Referensi SAP 4 Bis Int 09/10 Ball,Donald et al.International Business:The Challenge of global competition. 11th.NY :McGraw Hill,2008. bab 2 dan 3 hal 74-94 Griffin and Pustay. International Business. 6th ed.New York : Pearson,2010.bab 6 Hill,Charles. International Business: competing in the global market place. NY :McGrawHill 7th ed.2009.bab 6-7 Ananda Sekarbumi

14 Dowload file: http://anandasekarbumi.wordpress.com SAP 4 Bis Int 09/10
Ananda Sekarbumi


Download ppt "TEORI INVESTASI/PERDAGANGAN DAN RESTRIKSI PERDAGANGAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google