Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

OLEH : KELOMPOK 8 AHMAD FARID RIFA’I ( ) RIFDAH SILFANAH MUKHLISH ( ) RUSDI ( ) NURUL AINI ( )

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "OLEH : KELOMPOK 8 AHMAD FARID RIFA’I ( ) RIFDAH SILFANAH MUKHLISH ( ) RUSDI ( ) NURUL AINI ( )"— Transcript presentasi:

1 MODEL AKUMULASI MODAL JOAN ROBINSON DAN MODEL PERTUMBUHAN EKONOMI NEO KLASIK

2 OLEH : KELOMPOK 8 AHMAD FARID RIFA’I ( ) RIFDAH SILFANAH MUKHLISH ( ) RUSDI ( ) NURUL AINI ( )

3 MODEL AKUMULASI MODAL JOAN ROBINSON
Profil Tokoh · Nama : Joan Violet Robinson · Tempat Tanggal Lahir : Surrey ( Inggris), 31 Oktober 1903 · Wafat : 5 Agustus 1983 · Nationality: Great Britanian · Kontribusi: Teori Pertumbuhan Cambridge

4 MODEL AKUMULASI MODAL JOAN ROBINSON
Joan Robinson didalam bukunya “The Accumulation of Capital” membangun model pertumbuhan ekonomi yang sederhana berdasarkan “aturan main kapasitas”. Model ini “tidak begitu banyak berkaitan dengan pergeseran ekuilibrium dalam perekonomian kapitalis, tetapi ditambah dengan pengkajian sifat-sifat pertumbuhan ekuilibrium”.

5 Asumsi-asumsi Model Akumulasi Modal Ny. Robinson
Perekonomian liberal yang tertutup Hanya ada buruh dan modal sebagai faktor produksi Modal dan buruh dipergunakan dengan proporsi tetap Kemajuan teknik yang netral Tidak terjadi kelangkaan buruh, sehingga pengusaha dapat mempekerjakan sesukanya Hanya ada dua kelas pekerja dan pengusaha Semua pendapatan buruh hanya untuk dikonsumsi Para pengusaha yang menabung dan menanamkan pendapatan didapat dari laba untuk pembentukan modal. Jika mereka tidak memperoleh laba, para pengusaha itu tak dapat menumpuk modal, dan kalau tidak menumpuk modal, mereka tidak memperoleh laba Tingkat harga konstan

6 Zaman Keemasan Menurut Ny. Robinson
Zaman ke emasan Pertumbuhan modal = ΔN/N, dan laju pertumbuhan penduduk = ΔK/K,. Artinya: Perekonomian bisa disebut zaman ke emasan ketika laju pertumbuhan penduduk , dan laju pertumbuhan modal berada dalam titik equilibbrium ΔN/N=ΔK/K

7 Menyimpang dari Lintasan Zaman Keemasan
Artinya Antara laju pertumbuhan penduduk lebih tinggi daripada laju pertumbuhan modal (ΔN/N˃ΔK/K) yang akan membawa pada tingkat pengangguran.

8 Kearah Lintasan Zaman Keemasan
Artinya : Ketika laju pertumbuhan modal lebih besar dari laju pertumbuhan penduduk (ΔK/K>ΔN/N) yang dapat dicapai melalui perubahan teknogi.

9 Pembagian Masa pada Model Akumulasi Modal Ny. Robinson
Masa Keemasan Masa Keemasan Timpang Masa Kusam Masa Keemasan Terkendali Masa Keemasan Palsu Masa Platina Masa Platina Melesat Masa Platina Merayap Masa Platina Palsu

10 Kesimpulan Dengan demikian tidak mungkin bisa menggunakan konsep “masa keemasan” dalam memecahkan masalah perencanaan pembangunan, karena kesinambungan tanpa perubahan seperti dalam masa keemasan tidak pernah ada dalam perekonomian terbelakang.

11 Kelemahan model ini Laju akumulasi modal rendah dibanding laju pertumbuhan potensial Ekonomi tertutup Mengabaikan faktor kelembagaan Tingkat harga konstan Koefisien produksi tetap

12 MODEL PERTUMBUHAN EKONOMI NEO KLASIK
Profesor J.E Meade

13 MODEL PERTUMBUHAN EKONOMI NEO KLASIK MEADE
Merupakan model pertumbuhan ekonomi neo klasik yang dirancang untuk menjelaskan bagaimana bentuk paling sederhana dari sistem ekonomi klasik akan berperilaku selama proses pertumbuhan ekuilibirium. Di dalam perekonomian sebagai output bersih yang diproduksi tergantung pada empat faktor : Stok modal netto yang tersedia dalam bentuk mesin Jumlah tenaga buruh yang tersedia Tanah dan sumber alam yang tersedia Keadaan pengetahuan teknik yang terus membaik sepanjang waktu.

14 Asumsi Model Meade : Ada suatu perekonomian tertutup dengan sistem pasar bebas yang didalamnya terdapat pasar persaingan sempurna “Returns to scale” konstan Di dalam perekonomian tersebut diproduksi dua jenis barang Mesin merupakan satu-satunya bentuk modal Semua mesin diasumsikan serupa Harga barang konsumsi dalam uang diasumsikan konstan Tanah dan buruh dipergunakan secara penuh Rasio buruh terhadap mesin dapat diubah Barang modal dan barang konsumsi sama sekali dapat dipertukarkan di dalam produksi Ada penyusutan karena aus

15 Penilaian atau Kritik Model Neo Klasik Meade
Persaingan sempurna Returns to scale yang konstan Hubungan kausal semu Mesin sepenuhnya dapat diubah-ubah Adanya asumsi yang tidak realistik mengenai ekonomi tertutup karena mengabaikan peranan penting perdagangan luar negeri dan modal asing dalam pembangunan ekonomi Mengabaikan faktor kelembagaan Model matematika yang sulit dipahami

16 Kelebihan Model Neo-Klasik Meade:
Model Meade mempunyai kelebihan dalam menunjukkan pengaruh pertumbuhan penduduk, akumulasi modal dan kemajuan teknik pada laju pertumbuhan pendapatan nasional dan pendapatan nasional per kepala di sepanjang waktu.

17 Daftar Pustaka Jhingan.2012.Ekonomi Pembangunan dan Perencanaan.Jakarta:Rajawali Pers. Elgar,Edward. Joan Robinson’s Economics A Centennial Celebration.Department of Economics, Universityof Vermont, Burlington. (Dikases pada tanggal 3 November 2016) (Dikases pada tanggal 3 November 2016) (Dikases pada tanggal 3 November 2016) file:///E:/PEP/ref%20PEP/all%20about%20kimi%20and%20economy%20%20JOAN%20ROBINSON%20( ).htm (Diakses pada tanggal 1 november 2016)

18 Wassalamu’alaikum wr.wb
Terima kasih Wassalamu’alaikum wr.wb


Download ppt "OLEH : KELOMPOK 8 AHMAD FARID RIFA’I ( ) RIFDAH SILFANAH MUKHLISH ( ) RUSDI ( ) NURUL AINI ( )"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google