Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ASSALAMUALAIKUM WR. WB..

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ASSALAMUALAIKUM WR. WB.."— Transcript presentasi:

1 ASSALAMUALAIKUM WR. WB.

2 PENELITIAN TINDAKAN KELAS SEBAGAI PENGEMBANGAN PROFESI GURU
Oleh Itang Cintaka Disampaikan di MGMP PAI dan Sejarah

3 PENDAHULUAN Kemampuan mendasar dari karya ilmiah adalah menulis.
Menulis adalah salah satu kemampuan bahasa yang harus dimiliki oleh setiap Guru. Menulis dalam arti komunikasi adalah satu sarana untuk menyampaikan buah pikiran, ide, gagasan, pengetahuan, harapan dan pesan. Menulis bagi guru menjadi masalah yang dilematik; antara esensi kemauan diri yang tidak bisa dipaksakan dengan syarat, tugas dan tuntutan keilmuan.

4 Kelemahan guru dalam penyusunan karya ilmiah
Tidak jelas jenis karya tulis ilmiah yang ditulis Guru Tidak memenuhi persyaratan minimal sebagai karya ilmiah Belum semua guru terbiasa dan mau menulis

5 KTI Harus Berorientasi APIK
ASLI PERLU ILMIAH KONSISTEN

6 Jenis Karya Tulis Ilmiah
KTI hasil penelitian KTI tinjauan atau ulasan ilmah Tulisan ilmiah populer Prasaran disampaikan dalam pertemuan ilmiah Buku Diktat Karya terjemahan

7 TABEL KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU
NO KOMPETENSI INTI RINCIAN Melakukan tindakan reflektif untuk peningkatan kualitas pembelajaran Melakukan refleksi terhadap pembelajaran yang telah dilaksanakan Memanfaatkan hasil refleksi untuk perbaikan dan pengembangan pembelajaran dalam mata pelajaran yang diampu Melakukan penelitian tindakan kelas untuk meningkatkan kualitas pembelajaran dalam mata pelajaran yang diampu.

8 DEFINISI PTK Suatu kegiatan ilmiah yang dilakukan oleh guru di kelasnya sendiri dengan jalan merancang, melaksanakan, mengamati, dan merefleksikan tindakan melalui beberapa siklus secara kolaboratif yang bertujuan untuk memperbaiki atau meningkatkan mutu proses pembelajaran di kelasnya.

9 PTK sebagai Kegiatan Pengembangan Profesi
PTK merupakan laporan dari kegiatan nyata yang dilakukan para guru dikelasnya dalam upaya meningkatkan mutu pembelajaran Dengan melakukan kegiatan PTK para guru telah melakukan salah satu tugasnya dalam kegiatan pengembangan profesi

10 ARTI PENTING PTK BAGI GURU
Tuntutan dan kebutuhan guru dalam meningkatkan mutu PBM Kenaikan pangkat atau golongan (unsur pengembangan profesi) Sertifikasi guru (Komponen tujuh: Karya Pengembangan Profesi) Pengembangan karir

11 SKOR PTK DALAM SERTIFIKASI
NO. KOMPONEN JENIS DOKUMEN SKOR 1. 7. Karya Pengembangan Profesi F. Laporan Penelitian di Bidang Pendidikan 15 Per PTK 2. B. Artikel: Jurnal Terakreditasi Jurnal Tak Terakreditasi Majalah/Koran Nasional Majalah/Koran Lokal 25 10 5 3. 8. Keikutsertaan dalam Forum Ilmiah sebagai Pemakalah Makalah: Tingkat Nasional Tingkat Provinsi Tingkat Kabupaten Tingkat Kecamatan 40 30 20

12 KARAKTERISTIK PTK Didasarkan Pada Masalah Yang dihadapi Guru dalam Pembelajaran Kolaborasi dalam Pelaksanaanya Peneliti Sekaligus Sebagai Praktisi Yang Melakukan Refleksi Bertujuan Memperbaiki atau Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Dilaksanakan dalam Rangkaian Langkah dengan Beberapa Siklus

13 LANGKAH-LANGKAH PELAKSANAAN PTK
Identifikasi dan Analisis Masalah Merumuskan Masalah Merumuskan Hipotesis Tindakan Pembuatan Rencana Tindakan Melaksanakan Tindakan Pengamatan Tindakan Refleksi terhadap Tindakan Mengolah dan Menafsirkan Data Validasi Data dan Kredibilitas PTK Melaporkan Hasil Penelitian

14 1. IDENTIFIKASI DAN ANALISIS MASALAH:
a. Masalah apa yang akan diteliti: - Masalah benar-benar terjadi di kelas - Penting dan bermanfaat - Dalam jangkauan si peneliti (guru) b. Alasan mengapa penelitian tersebut dilakukan c. Cara yang akan digunakan untuk menemukan jawaban dari suatu masalah tersebut

15 Masalah apa yang akan diteliti disebut Variabel “Y”
Cara yang akan digunakan untuk menemukan jawaban dari suatu masalah disebut Variabel ”X” Y: Masalah PBM: - Akademis - Non Akademis X: Tindakan (Treatment)

16 Contoh Variabel Y Bahasa Indonesia
Hasil Belajar Bahasa Indonesia Rendah Motivasi Belajar Bahasa Indonesia Rendah Minat Belajar Bahasa Indonesia Rendah Sikap Siswa terhadap Bahasa Indonesia Rendah Aktivitas Siswa terhadap Bahasa Indonesia Rendah Perhatian Siswa terhadap Bahasa Indonesia Rendah dll

17 Contoh Variabel X Bahasa Indonesia
Pembelajaran Tutor Sebaya Pembelajaran Berbasis Masalah Pemanfaatan Lingkungan Sosial sebagai Sumber Belajar Bermain Peran Pembelajaran Kooperatif (Cooperative Learning) Tipe Jigsaw Pembelajaran Berbasis Inkuiri Pembelajaran Berbasis Proyek atau Tugas Pembelajaran Kooperatif (Cooperative Learning) Tipe GI (Group Investigation) dll

18 POLA JUDUL PTK a. Penerapan X untuk meningkatkan Y pada ….
b. Upaya meningkatkan Y melalui X pada …. c. Optimalisasi X untuk meningkatkan Y pada …. d. Peningkatan Y melalui X pada ….. e. Peningkatan Y dengan Menerapkan X pada ….

19 CONTOH Upaya Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Melalui Pembelajaran Berbasis Masalah (Problem Based Learning) Kelas IX SMPN 4 Kota Bekasi Variabel Y: Variabel X:

20 TEKNIK MENCARI PERMASALAH DENGAN PERTANYAAN
Apa yang sekarang sedang terjadi? Apakah yang sedang berlangsung itu mengandung permasalahan? Apa yang dapat saya lakukan untuk mengatasinya? Saya ingin memperbaiki… Saya mempunyai gagasan yang ingin saya cobakan di kelas saya Apa yang dapat saya lakukan dengan hal semacam itu

21 LATIHAN 1 Tulis Masalah yang akan diteliti (Variabel Y)
Tulis Treatmen/Tindakan yang digunakan untuk menyelesaikan masalah (Variabel X) Variabel X: Tulis Judul PTK:

22 2. Merumuskan Masalah: Dirumuskan secara jelas
Menggunakan kalimat tanya dengan mengajukan alternatif tindakan yang akan dilakukan Dapat diuji secara empirik Mengandung deskripsi tentang kenyataan yang ada dan keadaan yang diinginkan

23 Pola Perumusan Masalah PTK
Apakah X dapat Meningkatkan Y pada ? Atau sebaliknya. Bagaimana X dapat Meningkatkan Y pada ? Atau sebaliknya.

24 Upaya Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Melalui Pembelajaran Berbasis Masalah Kelas IX SMPN 4 Bekasi Perumusan Masalah:

25 LATIHAN 2 Tulis Perumusan Masalah dari judul PTK Bapak/Ibu

26 3. Merumuskan Hipotesis Tindakan
Memuat Tindakan yang diusulkan untuk menghasilkan perbaikan yang diinginkan Pilih tindakan yang paling menjanjikan hasil terbaik dan dapat dilakukan oleh guru Tentukan cara untuk dapat menguji hipotesis tindakan Dalam menentukan tindakan peneliti bisa berdiskusi dengan teman sejawat, ahli, buku, atau hasil penelitian

27 CONTOH Dengan diterapkan pembelajaran berbasis masalah dapat meningkatkan motivasi siswa dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia. Dengan diterapkan pembelajaran berbasis masalah dapat meningkatkan hasil belajar siswa dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia.

28 LATIHAN 3 Tulis hipotesis tindakan dari PTK bapak/ibu

29 4. Pembuatan Rencana Tindakan
Pemilihan Materi yang akan di-PTK-kan Menyusun Perangkat Pembelajaran (Silabus dan RPP) Berbasis Tindakan PTK Menentukan instrumen yang diperlukan untuk mengumpulkan data Rencana perekaman/ pencatatan data dan pengolahannya

30 LATIHAN 4 Tulis materi yang akan di-PTK-kan
SK: KD: Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data: a b c d. dst

31 5. Pelaksanaan (Acting) Tindakan:
Implementasi dari Tindakan yang telah direncanakan dalam PBM Implementasi mengacu kepada perangkat pembelajaran (Silabus dan RPP) yang telah disusun dalam perencanaan

32 6. Pengamatan Tindakan (Pengumpulan Data dan Informasi)
Mengacu pada instrumen yang sudah dibuat Data yang dikumpulkan mengacu pada variabel X dan variabel Y

33 7. Refleksi (Reflecting) terhadap Tindakan
Data yang diperoleh dianalisis secara deskriptif kualitatif dan dibuat kategorisasi Menarik kesimpulan

34 8. Pengolahan dan Penafsiran Data
Data yang terkumpul melalui pengamatan dianalisis Data tersebut tentang perubahan perilaku, sikap, motivasi, dan hasil belajar siswa melalui tes maupun pengamatan terhadap pelaksanaan PBM yang dilakukan oleh guru Data tersebut kemudian diinterpretasikan dalam bentuk narasi (deskriptif) kualitatif Data bisa ditampilkan dalam bentuk tabel atau grafik

35 9. Validasi Data dan Kredibiltas PTK
Dengan Melakukan Member Check, yakni memeriksa kembali keterangan-keterangan diperoleh selama observasi atau wawancara dari nara sumber yang relevan dengan PTK Melakukan validasi dengan triangulasi, yaitu memeriksa kebenaran analisis dari si peneliti dengan membandingkan hasil dari mitra peneliti. Triangulasi dilakukan berdasarkan tiga sudut pandang, yakni sudut pandang guru sebagai peneliti, sudut pandang siswa dan sudut pandang mitra peneliti yang melakukan pengamatan atau observasi.

36 10. Pelaporan Hasil Penelitian
Hasil analisis data dilaporkan secara tertulis Laporan hendaknya mencakup ulasan lengkap tentang pelaksanaan tindakan yang telah selesai Perubahan yang terjadi dalam PBM setelah selesai PTK

37 LANGKAH-LANGKAH MENYUSUN PROPOSAL
PTK

38 Judul Penelitian Ditulis dengan singkat dan spesifik
Mencerminkan permasalahan pokok yang akan dipecahkan Deklaratif, singkat, jelas, dan tidak memberi kemungkinan penafsiran yang beragam

39 KRITERIA JUDUL PTK a. Ada masalah yang akan diteliti (variabel Y)
b. Ada tindakan untuk mengatasi masalah (variabel X) c. Ada subjek (siswa kelas ….) d. Lokasi yang spesifik (tempat & waktu penelitian)

40 CONTOH JUDUL PTK Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Indonesia dengan Memanfaatkan Gaya Belajar pada Siswa Kelas VII SMP 4 Kota Bekasi Tahun Ajaran 2013/2014 Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Indonesia = Var. Y Memanfaatkan Gaya Belajar = Var. X Siswa Kelas VII Tahun Ajaran 2013/ = Subjek SMP 4 Kota Bekasi = Lokasi

41 Beberapa Contoh Judul PTK
Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas VIII di SMPN 1 Bogor Penerapan Pembelajaran Discoveri untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis Eksplanasi pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas IX di SMPN 4 Jakarta

42 SISTIMATIKA (ISI) PROPOSAL PTK

43 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah:
Menjelaskan mengapa masalah yang diteliti itu penting Apa yang membuat peneliti merasa gelisah dan resah sekiranya masalah tersebut tidak diteliti. Gejala-gejala kesenjangan yang terdapat di lapangan sebagai dasar pemikiran untuk memunculkan permasalahan Dalam pemaparan latar belakang masalah pada umumnya memakai pendekatan deduksi, yakni dari hal-hal yang sifatnya umum ke hal-hal yang sifatnya khusus (kerucut terbalik).

44 Latar Belakang Masalah Berisi:
1.Masalah nyata yang dijumpai di kelas, disertai data faktual/nyata. 2.Pentingnya masalah tersebut dipecahkan 3.Penyebab timbulnya masalah (akar masalah) 4.Alternatif tindakan untuk mengatasi masalah 5.Argumen/alasan dipilihnya tindakan itu

45 LATIHAN 5 Tulis latar belakang masalah secara garis besar

46 B. Perumusan Masalah Dirumuskan dengan kalimat tanya dengan mengajukan alternatif tindakan yang akan dilakukan Dari perumusan masalah dapat menghasilkan topik penelitian atau judul dari penelitian. Masalah biasanya dirumuskan dalam bentuk pertanyaan Rumusan hendaknya jelas dan padat Hindari rumusan masalah yang terlalu umum atau terlalu sempit, terlalu bersifat lokal atau terlalu argumentatif.

47 Contoh Perumusan Masalah
Apakah penerapan pembelajaranberbasisi masalah dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah pada mata pelajaran PKn Kelas IX di SMPN 2 Jakarta?

48 LATIHAN 6 Tulis perumusan masalah PTK bapak/ibu?

49 C. Cara Memecahkan Masalah
Cara atau tindakan yang akan digunakan dalam pemecahan masalah Contoh: Cara pemecahan masalah yang akan digunakan dalam PTK ini yaitu metode pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw. Dengan metode ini diharapkan motivasi siswa dalam pembelajaran Bahasa Indonesia dapat meningkat

50 LATIHAN 7 Tulis cara memecahkan masalah PTK bapak/ibu?

51 D. Hipotesis Tindakan Rumuskan hipotesis tindakan berdasarkan pada cara memecahkan masalah Contoh: 1. Dengan diterapkan model pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw dapat meningkatkan motivasi siswa dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia SMPN 2 Jakarta 2. Dengan diterapkan model pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw dapat meningkatkan hasil belajar siswa dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia di SMPN 2 Jakarta

52 LATIHAN 8 Tulis hipotesis tindakan PTK bapak/ibu?

53 E. Tujuan PTK Rumuskan Tujuan PTK berdasarkan topik atau masalah PTK
Keinginan peneliti atas hasil PTK dengan mengetengahkan indikator-indikator apa yang hendak ditemukan dalam PTK, terutama yang berkaitan dengan variabe penelitian.

54 Contoh Tujuan PTK Guru dapat meningkatkan strategi dan kualitas pembelajaran Bahasa Indonesia SMPN 3 Jakarta Siswa merasa dirinya mendapatkan perhatian dan kesempatan untuk menyampaikan pendapat, ide, gagasan, dan pertanyaan Siswa dapat bekerja secara mandiri maupun kelompok serta mampu mempertanggung jawabkan segala tugas individu maupun kelompok

55 LATIHAN 9 Tulis tujuan PTK bapak/ibu?

56 F. Manfaat Penelitian Rumuskan Manfaat Penelitian berdasarkan pada topik/masalah PTK Merupakan dampak dari tercapainya tujuan.

57 Contoh Manfaat PTK Proses belajar mengajar Bahasa Indonesia di SMPN 2 Jakarta menjadi menarik dan menyenangkan Ditemukan strategi pembelajaran yang tepat (tidak konvensional), tetapi bersifat variatif Keaktifan siswa dalam mengerjakan tugas mandiri maupun kelompok meningkat Keberanian siswa mengungkapkan ide, pendapat, pertanyaan, dan saran meningkat Hasil belajar siswa dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia di SMPN 2 Jakarta meningkat

58 LATIHAN 10 Tulis manfaat penelitian dari PTK bapak/ibu?

59 BAB II KAJIAN TEORI Teori-teori relevan yang dapat digunakan untuk menjelaskan tentang variabel yang akan diteliti, sebagai dasar untuk memberi jawaban sementara terhadap rumusan masalah yang diajukan (hipotesis) serta penyusunan instrumen penelitian.

60 Contoh: A. Hakekat Model Pembelajaran Koopertif (Cooperative Learning) Tipe Jigsaw Pembelajaran Kooperatif (Cooperative Learning) Tipe Jigsaw B. Hakekat Hasil Belajar dan Motivasi Siswa dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Hakekat Hasil Belajar Hakekat Motivasi Siswa dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia

61 LATIHAN 11 Tulis kajian teori dari PTK bapak/ibu?

62 BAB III METODOLOGI PENELITIAN
Seting Penelitian: Tempat Penelitian CONTOH: Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan di SMPN 2 Jakarta untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia. Sebagai subjek dalam penelitian ini adalah kelas IX tahun pelajaran 2013/2014 dengan jumlah siswa sebanyak 40 orang, terdiri dari 19 siswa laki-laki dan 21 siswa perempuan.

63 LATIHAN 12 Tulis tempat penelitian dari PTK bapak/ibu?

64 2. WAKTU PENELITIAN CONTOH:
Penelitian ini akan dilaksanakan pada awal tahun ajaran baru 2013/2014, yaitu bulan Juli sampai dengan November Penentuan waktu penelitian mengacu pada kalender akademik sekolah, karena PTK memerlukan beberapa siklus yang membutuhkan proses belajar mengajar yang efektif di kelas.

65 LATIHAN 13 Tulis waktu penelitian dari PTK bapak/ibu?

66 3. SIKLUS PENELITIAN CONTOH:
PTK ini dilaksanakan melalui tiga siklus untuk melihat peningkatan hasil belajar dan aktivitas siswa dalam mengikuti mata pelajaran Bahasa Indonesia melalui pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw

67 LATIHAN 14 Tulis siklus penelitian dari PTK bapak/ibu?

68 B. Persiapan PTK SK dan KD yang akan dijadikan PTK
Instrumen yang diperlukan dalam PTK (Lembar Observasi, Panduan wawancara, RPP, Lembar Evaluasi, LKS, dsb)

69 CONTOH PERSIAPAN PTK Sebelum pelaksanaan PTK dibuat berbagai input instrumental yang akan digunakan untuk memberi perlakuan dalam PTK, yaitu RPP yang akan dijadikan PTK, yaitu: SK KD KD KD dst Selain itu juga akan dibuat perangkat pembelajaran yang berupa: (1) Lembar pengamatan; (2) Lembar evaluasi; (3) Panduan wawancara; (4) Angket/Kuesioner (5) dst

70 LATIHAN 15 Tulis persiapan dari PTK bapak/ibu?

71 C. Subyek Penelitian PTK dilaksanakan di kelas mana
Jumlah siswa yang menjadi sasaran PTK Contoh: Dalam PTK ini yang menjadi subyek penelitian adalah siswa kelas IX yang terdiri dari 40 siswa dengan komposisi perempuan 21 siswa dan laki-laki 19 siswa.

72 LATIHAN 16 Tulis subyek penelitian dari PTK bapak/ibu?

73 D. Sumber Data Yang menjadi sumber data dalam PTK, seperti siswa, guru, teman sejawat, dsb. Contoh: 1.Siswa Mendapatkan data tentang hasil belajar dan aktivitas siswa dalam proses belajar mengajar. 2.Guru Melihat tingkat keberhasilan implementasi treatment dalam proses pembelajaran. 3.Teman Sejawat atau Kolaborator Teman sejawat atau kolaborator dimaksudkan sebagai sumber data untuk melihat implementasi PTK secara komprehensif, baik dari sisi siswa maupun guru.

74 LATIHAN 17 Tulis sumber data dari PTK bapak/ibu?

75 E. Teknik dan Alat Pengumpulan Data
a. Tes b. Observasi c. Wawancara d. Kuesioner e. dst

76 C0NTOH Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah
tes, observasi, dan wawancara. Tes: dipergunakan untuk mendapatkan data tentang hasil belajar siswa dalam mata pelajaran PKn Observasi atau pengamatan: dipergunakan untuk mengumpulkan data tentang motivasi siswa dalam proses belajar mengajar dan implementasi pembelajaran berbasis masalah. Wawancara: untuk mendapatkan data tentang tingkat keberhasilan implementasi pembelajaran berbasis masalah.

77 2. Alat Pengumpulan Data 2.1. Tes: butir soal/instrumen soal
2.2. Observasi: lembar observasi 2.3. Wawancara: panduan wawancara 2.4. Kuesioner: lembar pernyataan/ pertanyaan kuesioner

78 C0NTOH Alat pengumpul data dalam penelitian ini meliputi tes,
observasi, dan wawancara. Tes : menggunakan butir soal atau instrumen soal untuk mengukur hasil belajar siswa Observasi : menggunakan lembar observasi untuk mengukur tingkat motivasi siswa dalam proses belajar mengajar Bahasa Indonesia Wawancara: menggunakan panduan wawancara untuk mengetahui pendapat atau sikap siswa tentang pembelajaran berbasis masalah.

79 LATIHAN 18 Tulis teknik dan alat pengumpulan data dari PTK bapak/ibu?

80 F. Analisis Data Data yang dikumpulkan pada setiap kegiatan observasi dari pelaksanaan siklus PTK dianalisis secara deskriptif dengan menggunakan teknik persentase untuk melihat kecenderungan yang terjadi dalam kegiatan pembelajaran. Hasil belajar: dengan menganalisis nilai rata-rata ulangan harian, kemudian dibandingkan dengan nilai sebelumnya serta KKM. Aktivitas siswa dalam PBM: dengan menganalisis tingkat keaktifan siswa dalam PBM. Implementasi tindakan (treatment) dalam pembelajaran: dengan menganalisis tingkat keberhasilannya.

81 C0NTOH Data yang dikumpulkan pada setiap kegiatan observasi atau pengamatan dari pelaksanaan siklus penelitian dianalisis secara deskriptif dengan menggunakan teknik persentase untuk melihat kecenderungan yang terjadi dalam kegiatan pembelajaran Bahasa Indonesia. Hasil belajar: dengan menganalisis nilai rata-rata ulangan harian. Kemudian dikategorikan dalam klasifikasi tinggi, sedang dan rendah.

82 Lanjutan Motivasi siswa dalam proses belajar mengajar Penjaskes: dengan menganalisis tingkat motivasi siswa dalam proses belajar mengajar Bahasa Indonesia. Kemudian dikategorikan dalam klasifikasi tinggi, sedang dan rendah. Implementasi pembelajaran berbasis masalah: dengan menganalisis tingkat keberhasilannya, kemudian dikategorikan dalam klasifikasi berhasil, kurang berhasil dan tidak berhasil.

83 LATIHAN 19 Tulis analisis data dari PTK bapak/ibu?

84 G. Prosedur Penelitian Siklus 1 1. Perencanaan
Tim peneliti melakukan analisis kurikulum untuk mengetahui KD yang akan disampaiakan kepada siswa dalam pembelajaran b. Membuat RPP dengan mengacu pada tindakan (treatment) yang diterapkan dalam PTK c. Membuat lembar kerja siswa d. Membuat instrumen yang digunakan dalam siklus PTK e. Menyusun alat evaluasi pembelajaran

85 2. Pelaksanaan Deskripsi tindakan yang akan dilakukan, skenario kerja tindakan perbaikan yang akan dikerjakan dan prosedur tindakan yang akan diterapkan.

86 Dalam penelitian ini pengamatan dilakukan terhadap:
Situasi kegiatan belajar mengajar. Keaktifan siswa. Kemampuan siswa dalam diskusi kelompok. Dsb

87 4. REFLEKSI Berupa uraian tentang prosedur analisis terhada hasil penelitian dan refleksi berkaitan dengan proses dan dampak tindakan perbaikan yang dilaksanakan serta kriteria dan rencana bagi tindakan siklus berikutnya Contoh: Penelitian tindakan kelas ini berhasil apabila : Hasil belajar siswa mencapai/melampaui KKM Sebagian besar (75 % dari siswa) berani dan mampu menjawab pertanyaan dari guru. Sebagian besar (70 % dari siswa) berani menanggapi dan mengemukakan pendapat tentang jawaban siswa yang lain. Sebagian besar (70 % dari siswa) berani dan mampu untuk bertanya tentang materi pelajaran pada hari itu. Lebih dari 80 % anggota kelompok aktif dalam mengerjakan tugas kelompoknya.

88 SIKLUS 2 1. Perencanaan Tim peneliti membuat rencana pembelajaran berdasarkan hasil refleksi pada siklus pertama 2. Pelaksanaan Guru melaksanakan pembelajaran sesuai dengan tindakan (treatment) berdasarkan rencana pembelajaran hasil refleksi pada siklus pertama. 3. Pengamatan Tim Peneliti (guru dan kolaborator) melakukan pengamatan terhadap aktivitas pembelajaran 4. Refleksi Tim peneliti melakukan refleksi terhadap pelaksanaan siklus kedua dan menyusun rencana (replaning) untuk siklus ketiga

89 SIKLUS 3 1. Perencanaan Tim peneliti membuat rencana pembelajaran berdasarkan hasil refleksi pada siklus kedua 2. Pelaksanaan Guru melaksanakan pembelajaran berdasarkan rencana pembelajaran hasil refleksi pada siklus kedua. 3. Pengamatan Tim Peneliti (guru dan kolaborator) melakukan pengamatan terhadap aktivitas pembelajaran 4. Refleksi Tim peneliti melakukan refleksi terhadap pelaksanaan siklus ketiga dan menganalisis untuk serta membuat kesimpulan atas pelaksanaan pembelajaran berdasarkan tindakan (treatment) .

90 H. Personalia Penelitian
KOLABORATOR :

91 LATIHAN 20 Tulis personalia penelitian dari PTK bapak/ibu?

92 I. Rincian Pembiayaan No. Jenis Penggunaan Jumlah/Rp Ket. 1. ATK
2. Transportasi 3. Foto Copy Rp……. 4. Pengumpulan Data …… 5. Analisis Data 6. Penyusunan Draf Awal 7. Seminar ……. 8. Perbaikan Laporan 9. Penggandaan Laporan

93 LATIHAN 21 Tulis rincian biaya dari PTK bapak/ibu?

94 J. JADWAL PENELITIAN Kegiatan Bulan 1 2 3 4 Persiapan ****
No Kegiatan Bulan 1 2 3 4 Persiapan **** Pelaksanaan Siklus 1 a. Perencanaan Tindakan * b. Pelaksanaan Tindakan *** c. Analisis & Refleksi Pelaksanaan Siklus 2 Penyusunan Laporan Hasil Penelitian 5 Penggandaan dan Pengiriman Hasil

95 LATIHAN 22 Tulis rencana kerja dari PTK bapak/ibu?

96 K. Daftar Kepustakaan L. Daftar Riwayat Hidup Tim Peneliti

97 LATIHAN 23 Tulis daftar riwayat hidup bapak/ibu?

98 LATIHAN 24 Tulis daftar pustaka dari PTK bapak/ibu?

99 LAPORAN PTK 1. Sampul Judul Penelitian 2. Lembar Pengesahan 3. Abstrak
4. Kata Pengantar 5. Daftar Isi, Tabel, Gambar, dan Lampiran 6. Bab I: a. Latar Belakang Masalah b. Identifikasi Masalah c. Perumusan Masalah d. Tujuan dan Manfaat Penelitian e. Hipotesis Tindakan

100 7. Bab II: Kajian Teori 8. Bab III: Metodologi Penelitian: A. Setting Penelitian: 1. Tempat Penelitian 2. Waktu Penelitian 3. Siklus Penelitian B. Persiapan PTK C. Subyek Penelitian D. Sumber Data E. Teknik dan Alat Pengumpulan Data F. Teknik Analisis Data G. Prosedur Penelitian

101 Bab IV: Hasil dan Pembahasan Penelitian
10. Bab V: Kesimpulan dan Saran a. Kesimpulan b. Saran Daftar Pustaka Lampiran-Lampiran Bio Data Peneliti

102 BAB IV HASIL PENELITIAN
Paparkan kondisi lapangan yg diperoleh. Deskripsikan semua data yang didapat di tiap siklus, dan sajikan dalam tabel. Rangkum analisis semua siklus pada suatu tabel sehingga menjawab hipotesis serta masalahnya. Deskripsikan data perubahan pada tiap siklus serta simpulkan untuk semua siklus yang dicapai. Buat pembahasan hasil penelitian dengan mengaitkan temuan dengan tindakan, indikator keberhasilan, serta kajian teoretik dan empirik

103 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN PENELITIAN
Gambaran Setting Penelitian Uraian Penelitian Secara Umum atau Keseluruhan Penjelasan Per Siklus Proses Menganalisis Data Pembahasan dan Pengambilan Kesimpuan

104 Hal-Hal yang Perlu Diperhatikan Dalam Pemaparan Bab IV
Sajikan temuan-temuan dalam grafik, tabel, diagram, gambar-gambar, portofolio dan sejenisnya Pada setiap akhir tabel/grafik/diagram/foto dan sebagainya berikan komentar makna dari masing-masing tampilan tersebut Ulas atau jelaskan temuan PTK

105 Lanjutan Pada bab ini peneliti juga membahas dan memvalidasi hasil temuan, dengan memaksimalkan triangulasi terhadap sumber data maupun instrumen yang digunakan. Pada bagian akhir ungkapkan pula keterbatasan atau kekurangan penelitian yang dilakukan yang menurut peneliti dapat mengurangi validasi (keabsahan) dan tingkat kepercayaan hasil peneltian. Keterbatasan tersebut dapat berkaitan dengan proses penelitian, instrumen, metode, subyek penelitian, daya dukung dan sebagainya.

106 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
Pada kesimpulan uraikan pokok-pokok temuan PTK secara jelas, padat dan runtut. Dalam hal ini perlu dicermati apakah pokok-pokok temuan yang disajikan sudah menjawab permasalahan yang diteliti. Dengan kata lain pokok-pokok temuan penelitian harus berkaitan atau mempunyai “benang merah” dengan masalah yang diteliti. Kesimpulan merupakan ringkasan dari hasil penelitian yang dirumuskan sesuai dengan perumusan masalah.

107 B. SARAN Pada bagian saran ada dua hal yang perlu diungkap, yaitu saran untuk penelitian lebih lanjut dan saran untuk penerapan penelitian Saran dirumuskan berdasarkan hasil kesimpulan yang telah diperoleh Saran ditulis secara tegas dan ditujukan kepada berbagai pihak Saran biasanya ditujukan untuk kepentingan pengembangan ilmu, lembaga dimana penelitian itu dilakukan, penelitian yang akan dilakukan (peneliti selanjutnya), sebagai tindak lanjut serta pengkajian yang lebih mendalam terhadap faktor-faktor yang belum dianalisis Perlu diingat kembali bahwa PTK dilaksanakan untuk memperbaiki mutu PBM di kelas

108 TERIMA KASIH

109 WASSALAM


Download ppt "ASSALAMUALAIKUM WR. WB.."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google