Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Pemuliaan Makhluk Hidup
Kelompok 6 Ahmad Nasrullah Beni Dermawan Fadilah Arifki Adelfira Rizqi Meitantia Wima Nurbilla Faza Pemuliaan Makhluk Hidup
2
Pemuliaan tanaman, hewan atau ternak merupakan suatu usaha yang dapat kita lakukan untuk mendapatkan bibit tanaman atau hewan ternak yang lebih unggul sehingga dapat kita nikmati hasilnya. Contohnya terdapat berbagai jenis buah-buahan yang unggul dan dijual di supermarket, antara lain ; semangka tanpa biji, jeruk mandarin, durian montong, jambu Bangkok, jagung manis, tomat tanpa biji, dll. Dari jenis ternak yang dapat kita temui, misalnya; kita mengenal lele dumbo, ayam potong yang pertumbuhannya sangat cepat, ayam petelur yang sangat produktif, sapi potong super, dll. Tahukah kamu, bahwasannya pemuliaan ini sudah dimulai sejak nenek moyang kita dahulu. untuk mendapatkan yang terbaik mereka melakukannya penuh dengan perjuangan, sehingga hasilnya dapat kita nikmati sekarang ini dan sebagai generasi penerusnya kita mempunyai kesempatan untuk mengembangkannya lagi. Ada beberapa Organisme yang dikategorikan bibit unggul yang perlu kita ketahui, antara lain : 1. Masa pertumbuhan pendek (cepat menghasilkan) 2. Tahan hama dan penyakit 3. Produksi tinggi dan rasanya enak 4. Adaptif terhadap kondisi lingkungan 5. Masa produksi lama
3
Pemuliaan Tanaman Hibridisasi Radiasi Rekayasa Genetika Kultur Jarigan Fusi Protoplasma
4
Radiasi radiasi yaitu memberikan sinar radioaktif terhadap bibit tanaman tertentu, sehingga gen atau kromosom pada tanaman tersebut dapat bermutasi. Sehingga akan diperoleh mutan-mutan baru dan dengan cara seleksi akhirnya akan diperoleh mutan yang diinginkan
5
Rekayasa Genetika
6
Hibridisasi Hibridisasi (persilangan) adalah penyerbukan silang antara tetua yang berbeda susunan genetiknya. Pada tanaman menyerbuk sendiri hibridisasi merupakan langkah awal pada program pemuliaan setelah dilakukan pemilihan tetua. Umumnya program pemuliaan tanaman menyerbuk sendiri dimulai dengan menyilangkan dua tetua homozigot yang berbeda genotipenya. Pada tanaman menyerbuk silang, hibridisasi biasanya digunakan untuk menguji potensi tetua atau pengujian ketegaran hibrida dalam rangka pembentukan varietas hibrida. Selain itu, hibridisasi juga dimaksudkan untuk memperluas keragarnan
7
Kultur Jaringan Teori yang melandasi teknik kultur jaringan ini adalah teori Totipotensi, yaitu kemampuan untuk tumbuh menjadi individu baru bila ditempatkan pada lingkungan yang sesuai. Tahap-tahap kultur jaringan dalam membentuk embrio dari sel somatik serupa pada tahap perkembangan zigot menjadi embrio. Perkembangan tersebut dimulai dari sel → globular → bentuk jantung → bentuk torpedo → bentuk kotiledon → bentuk plantlet (tumbuhan muda). Kultur jaringan merupakan perbanyakan vegetative mengunakan jaringan atau sel pada medium buatan (biasanya berupa agar-agar yang diperkaya dengan hormon, vitamin, dan unsur hara). Kultur jaringan merupakan salah satu alternatif untuk mendapatkan tanaman baru yang mempunyai sifat sama dengan induknya. Teknik ini hanya membutuhkan jaringan maupun sel dari tumbuhan dan akan didapatkan tanaman sejenis dalam jumlah besar. Kultur jaringan sering disebut sebagai perbanyakan secara in vitro karena jaringan ditanam (dikultur) pada suatu media buatan (bukan alami).
8
Kultur Jarigan
9
Fusi Protoplasma Fusi protoplasma adalah penggabungan dua sel dari jaringan yang sama (organisme berbeda) dalam suatu medan listrik. Fusi protoplasma pada tumbuhan melalui tahap-tahap, menyiapkan protoplasma dari sel-sel yang masih muda karena dinding sel tipis serta protoplasma yang banyak dan utuh, mengisolasi protoplasma sel dengan cara menghilangkan dinding selnya dengan menggunakan enzim kemudian dilakukan penyaringan dan sentrifugasi berkali-kali, Protoplasma yang didapat kemudian diuji viabilitasnya (aktivitas hidupnya) dengan cara melihat aktivitas organel, misalnya melihat aktivitas fotosintesisnya.
10
Pemuliaan Hewan Hibridisasi Radiasi Rekayasa Genetika Fusi Protoplasma Secara Tradisional Secara Kawin Suntik Secara In Vitro
11
Tradisional In Vitro Kawin Suntik
12
Radiasi cara radiasi sinar radioaktif dan sinar x, maka terjadi mutasi pada makhluk hidup tak terkecuali hewan. Karena mutasi yang terjadi tidak selalu menguntungkan dan dapat menimbulkan makhluk yang tidak diinginkan, maka teknik radiasi untuk mendapatkan bibit unggul pada hewan relatif jarang dilakukan apalagi pada manusia. Teknik radiasi ini dilakukan untuk mendapatkan jantan mandul pada serangga. Cara mendapatkan jantan mandul pada seranggga adalah dengan jalan meradiasi sejumlah besar pupa serangga dengan menggunakan sinar Y. Sehingga akan diperoleh serangga jantan yang mandul
13
Rekayasa Genetika
14
Fusi Protoplasma
15
Terima Kasih Kelompok 6 Ahmad Nasrullah Beni Dermawan Fadilah Arifki
Adelfira Rizqi Meitantia Wima Nurbilla Faza Terima Kasih
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.