Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ANATOMI FISIOLOGI PENDENGARAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ANATOMI FISIOLOGI PENDENGARAN"— Transcript presentasi:

1 ANATOMI FISIOLOGI PENDENGARAN
Presented by : Sofiana

2 TELINGA MERUPAKAN SEBUAH ORGAN SENSORI YANG MEMILIKI 2 FUNGSI : MENDENGAR DAN KESEIMBANGAN
MENDENGAR PENTING UNTUK PERKEMBANGAN SECARA NORMAL DAN KEMAMPUAN BICARA DAN BERKOMUNIKASI DENGAN ORANG LAIN KESEIMBANGAN ATAU EQUILIBRIUM ADALAH PENTING UNTUK PERGERAKAN TUBUH, POSISI DAN KOORDINASI

3 BAGIAN-BAGIAN TELINGA

4 ANATOMI TELINGA LUAR TELINGA LUAR TERLETAK DI DALAM TULANG TEMPORAL, MELIPUTI AURICLE (I.E PINNA) DAN SALURAN AUDITORI TELINGA LUAR TERPISAH DARI TELINGAN DALAM MELALUI STRUKTUR YG DISEBUT MEMBRAN TYMPANI …..CONT

5 Gambar Telinga Luar

6 AURIKULA AURIKULA, TERLETAK PADA SAMPING KANAN KULIT KEPALA SEBAGIAN BESAR TERSUSUN ATAS CARTILAGE, KECUALI PADA JARINGAN SUBKUTAN DAN LEMAK PADA LOBUS TELINGA. AURIKULA MENGUMPULKAN GELOMBANG SUARA DAN MENGATUR VIBRASI KEDALAM KANAL AUDITORI EKSTERNAL

7 B. KANAL AUDITORY EKSTERNAL
KANAL AUDITORI EKSTERNAL PANJANG ± 2,5 CM. 1/3 BAGIAN LATERAL MERUPAKAN KARTILAGO ELASTIK DAN FIBROSA SEHINGGA KULIT TIPIS. PADA 2/3 BAGIAN TENGAH ADALAH TULANG YANG DIBATASI OELH KULIT TIPIS. SALURAN EKSTERNAL AUDITORI BERAKHIR PADA MEMBRAN TIMPHANI. KULIT PADA SALURAN MELIPUTI RAMBUT, KELENJAR SEBACEOUS, DAN KELENJAR CERUMINOUS YANG MENSEKRESI ZAT BERWARNA COKLAT, SEPERTI WAX DISEBUT CERUMEN (IE EAR WAX). TELINGA MEMILIKI MEKANISME UNTUK MENGELUARKAN SEL KULIT TUA DAN CERUMEN KELUAR TELINGA

8 ANATOMI TELINGA TENGAH
TERSUSUN ATAS MEMBRAN TIMPHANI (GENDANG TELINGA) DI SEBELAH LATERAL DAN KAPSUL OTIK DI SEBELAH MEDIAL MEMBRAN TIMPANI TERLETAK PD AKHIR KANALIS AUDITORIUS EKSTERNUS DAN MENANDAI BATAS LATERAL TELINGA TENGAHDIAMETER 1 CM, SANGAT TIPIS, NORMAL WARNA KELABU MUTIARA & TRANSLUSEN MRPKN RONGGA BERISI UDARA YG MRPKN RUMAH BAGI OSIKULI (TL TELINGA TENGAH) DAN DIHUBUNGKAN DGN TUBA EUSTACHII KE NASOFARING

9 Gambar Telinga Tengah

10 Copyright © Elsevier Ltd 2005. All rights reserved.
Figure 8.2 The tympanic membrane viewed through an auriscope showing the shadows cast by the malleus and the incus. Copyright © Elsevier Ltd All rights reserved.

11 MENGANDUNG 3 TULANG : MALLEUS, INKUS DAN STAPES.
TERDAPAT 2 JENDELA KECIL DI DINDING MEDIAL TELINGA TENGAH (JENDELA OVAL & BULAT)MEMISAHKAN TELINGA TENGAH DGN TELINGA DALAM BAGIAN DATARAN KAKI STAPES MENJEJAK PD JENDELA OVALSUARA DIHANTARKAN KE TELINGA TENGAH JENDELA BULAT MEMBERIKAN JALAN KELUAR GETARAN SUARA

12 Figure 8.3 The auditory ossicles.
Copyright © Elsevier Ltd All rights reserved.

13 TUBA EUSTACHII LEBAR 1 MM, PJG 35 MMMENGHUBUNGKAN TELINGA TENGAH KE NASOFARING (NORMAL SLL TERTUTUP, DPT TERBUKA AKIBAT KONTRAKSI OTOT PALATUM KETIKA MLKKN MANUVER VALSAVA, MENGUAP, MENELAN) TUBA SBG SALURAN DRAINASE UTK SEKRESI NORMAL DAN ABNORMAL TELINGA TENGAH DAN MENYEIMBANGKAN TEKANAN DLM TELINGA TENGAH DGN TEKANAN ATMOSFER

14

15 ANATOMI TELINGA DALAM TERTANAM JAUH DI DLM BAGIAN PETROUS TULANG TEMPORAL KOKLEA (ORGAN PENDENGARAN), KANALIS SEMISIRKULARIS (KESEIMBANGAN), NERVUS FACIALIS, NERVUS KOKLEVESTIBULERMASUK KEDLM KOMPLEKS ANATOMI KOKLEA & KANALIS SEMISIRKULARISMENYUSUN TULANG LABIRIN

16 Gb Telinga Bagian Dalam

17 Copyright © Elsevier Ltd 2005. All rights reserved.
Figure 8.5 A cross-section of the cochlea showing the spiral organ (of Corti). Copyright © Elsevier Ltd All rights reserved.

18 KANALIS SEMI SIRKULARIS POSTERIOR, SUPERIOR & LATERAL MEMBENTUK SUDUT 90 DERAJAT SATU SAMA LAIN DAN MENGANDUNG ORGAN RESEPTOR YG BERHUBUNGAN DG KESEIMBANGANORGAN AKHIR RESEPTOR INI DISTIMULASI OLEH PERUBAHAN KECEPATAN DAN ARAH GERAK SESEORANG

19 KOKLEA BERBENTUK SPT RUMAH SIPUT DG PANJANG SEKITAR 3
KOKLEA BERBENTUK SPT RUMAH SIPUT DG PANJANG SEKITAR 3.5 CM DGN DUA SETENGAH LINGKARAN SPIRAL DAN MENGANDUNG ORGAN AKHIR UTK PENDENGARANORGAN CORTI DLM TULANG LABIRIN (NAMUN TDK SEMPURNA MENGIINYA) TERLETAK LABIRIN MEMBRANOSATERENDAM DLM CAIRAN PERILIMFE YG BERHUBUNGAN LANGSUNG DGN CAIRAN CEREBROSPINAL DLM OTAK MLL AQUADUKTUS KOKLEARIS LABIRIN MEMBRANOSA TERSUSUN ATAS: UTRIKULUS, AKULUS, KANALIS SEMISIRKULARIS, DUKTUS KOKLEARIS, ORGAN CORTI. LABIRIN MEMBRANOSA MEMEGANG CAIRAN ENDOLIMFE

20 Copyright © Elsevier Ltd 2005. All rights reserved.
Figure 8.4 The inner ear. The membranous labyrinth within the bony labyrinth. Copyright © Elsevier Ltd All rights reserved.

21 TERDAPAT KESEIMBANGAN TEPAT ANTARA PERILIMFE DAN ENDOLIMFE DLM TELINGA DALAM
PERCEPATAN ANGULAR MENYEBABKAN GERAKAN DLM CAIRAN TELINGA DALAM DI DLM KANALIS DAN MERANGSANG SEL2 RAMBUT LABIRIN MEMBRANOSATJD AKTIVITAS ELEKTRIS YG BERJALAN SEPANJANG CABANG VESTIBULAR NERVUS KRANIALIS VIII KE OTAK PERUBAHAN POSISI KEPALA DAN PERCEPATAN LINEAR MERANGSANG SEL2 RAMBUT UTRIKULUSMENGAKIBATKAN AKTIVITAS ELEKTRIS YG AKAN DIHANTARKAN OLEH OTAK KE NERVUS KRANIALIS VIII

22 DI DLM KANALIS AUDITORIUS INTERNUS, NERVUS KOKLEARIS (AKUSTIK) YG MUNCUL DR KOKLEA BERGABUNG DG NERVUS VESTIBULARIS YG MUNCUL DR KANALIS SEMISIRKULARIS, UTRIKULUS, DAN SAKULUS MJD NERVUS KOKLEARIS (NK VIII) YG BERGABUNG DG NK VIII DI DLM KANALIS AUDITORIUS INTERNUS ADL NERVUS FACIALIS (NK VII) KANALIS AUDITORIUS MEMBAWA NERVUS TSB DAN ASUPAN DARAHNYA KE BATANG OTAK

23

24 KESEIMBANGAN DAN PUSING
KESEIMBANGAN BADAN DIPERTAHANKAN OLEH KERJASAMA OTOT & SENDI TUBUH (SISTEM PROPRIOSEPTIF), MATA (SISTEM VISUAL), DAN LABIRIN (SISTEM VESTIBULER)KETIGANYA MEMBAWA INFORMASI MENGENAI KESEIMBANGAN, ATAU KE OTAK (SISTEM CEREBELAR) UTK KOORDINASI DAN PERSEPSI KORTEKS CEREBELAR APARATUS VESTIBULARIS TELINGA TENGAH MEMBERI UMPAN BALIK MENGENAI GERAKAN DAN POSISI KEPALA, MENGKOORDINASIKAN SEMUA OTOT TUBUH, DAN POSISI MATA SELAMA GERAKAN CEPAT ATAU GERAKAN KEPALA

25 PROSES MENJAGA KESEIMBANGAN :
POSISI TUBUH MIRING BATU OTOLIT BERGERAK SESUAI DGN ARAH KEMIRINGAN  BATU OTOLIT MENYENTUH SEL RAMBUT  IMPULS AKAN DIKIRIM KE SYARAF VESTIBULA  IMPULS DR TALAMUS AKAN DIKIRIM KE CEREBELUM  PENERJEMAHAN POSISI MIRING

26 PRINSIP FISIOLOGIK YG MENDASARI KONDUKSI BUNYI
PROSES MENDENGAR DIMULAI KETIKA GETARAN UDARA YG MERUPAKAN GELOMBANG SUARADITANGKAP OLEH DAUN TELINGA DAN MASUK MELEWATI SALURAN TELINGA HINGGA MENGGETARKAN GENDANG TELINGA. GETARAN DITERUSKAN KE TULANG MARTIL, TULANG LANDASAN DAN TULANG SANGGURDI GETARAN PD TULANG SANGGURDI MENIMBULKAN TEKANAN PD JENDELA OVAL DAN BERLANJUT DGN MENGHASILKAN TEKANAN PD SALURAN VESTIBULUM MENUJU SALURAN TIMPANI MELEWATI MEMBRAN BASILAR ……..CONT

27 MEMBRAN BASILAR BERGERAK NAIK TURUN SHG STEROSILIA DR SEL2 RAMBUT MELEKAT PD MEMBRAN TEKTORIAL
IMPULS SYARAF MENGALIR MLL SARAF KOKLEA MENUJU BATANG OTAK DAN MENYEBAR PD DAERAH AUDITORI DR KORTEKS SEREBRAL, KMD OTAK MENERJEMAHKAN SEBAGAI SUATU SUARA

28 Copyright © Elsevier Ltd 2005. All rights reserved.
Figure 8.6 Passage of sound waves: A. The ear with cochlea uncoiled. B. Summary of transmission. Copyright © Elsevier Ltd All rights reserved.

29 PENDENGARAN DPT TERJADI DLM 2 CARA : BUNYI YG DIHANTARKAN MLL TELINGA LUAR DAN TENGAH YG TERISI UDARA BERJALAN MLL KONDUKSI UDARA. SUARA YG DIHANTARKAN MLL TULANG SCR LANGSUNG KE TELINGA DLM DENGAN CARA KONDUKSI TULANG. NORMALNYA KONDUKSI UDARA MRPKN JALUR YG LEBIH EFISIEN, NAMUN ADANYA DEFEK PD MEMBRAN TIMPANI ATAU TERPUTUSNYA RANTAI OSIKULUS AKAN MEMUTUSKAN KONDUKSI UDARA NORMAL DAN MENGAKIBATKAN HILANGNYA RASIO TEKANAN-SUARA DAN KEHILANGAN PENDENGARAN KONDUKTIF

30

31 Copyright © Elsevier Ltd 2005. All rights reserved.
Figure 8.7 Behaviour of sound waves. A. Difference in frequency but of the same amplitude. B. Difference in amplitude but of the same frequency. Copyright © Elsevier Ltd All rights reserved.

32

33 Thank you


Download ppt "ANATOMI FISIOLOGI PENDENGARAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google