Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Analytical Hierarchy Process ( AHP )

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Analytical Hierarchy Process ( AHP )"— Transcript presentasi:

1 Analytical Hierarchy Process ( AHP )

2 What is AHP ? Metode kuantitatif untuk meranking berbagai alternatif dan memilih satu terbaik berdasarkan kriteria yang ditentukan.

3 Penilaian Kriteria dan Alternatif
Kriteria dan alternatif dinilai melalui perbandingan berpasangan Tabel Skala Nilai Perbandingan Berpasangan Nilai Keterangan 1 Kriteria/alternatif A sama penting dengan kriteria/alternatif B 3 A sedikit lebih penting dari B 5 A jelas lebih penting dari B 7 A sangat jelas lebih penting dari B 9 Mutlak lebih penting dari B 2, 4, 6, 8 Apabila ragu-ragu antara dua nilai yang berdekatan

4 Bagaimana Menilai Kriteria ?
Misalkan ada 2 kriteria Cost dan quality untuk product A & B. Cost untuk A= $60 dan quality di atas rata-rata. Cost untuk B=$15 dan quality adalah rata-rata. Produk mana yang akan dipilih? This is a very simplistic the problems can be very complex also.

5 Matriks A dan B Karena harga B sangat jelas lebih penting dari A, maka nilai B adalah 7 dan nilai a terhadap b adalah kebalikannya yaitu 1/7 COST A B A /7 B COST A B A B / 7 Notice that the reciprocal are the same color of the corresponding. I did this to identify which reciprocals went with which one. QUALITY A B A B /

6 Contoh pemilihan Supplier
Sebuah kontraktor sedang mempertimbangkan pemilihan supplier. Terdapat 3 supplier yang akan dipilih satu terbaik. Kontraktor memiliki 4 kriteria yang akan dipakai sebagai dasar dalam pemilihan supplier, yaitu : harga penawaran (price),jarak (distance),kualitas sdm (labor) dan upah/biaya tenaga kerja (wage).

7 Matriks Kriteria Dan Preferensi
PRICE A B C A B / /5 C / PRICE A B C A B / /5 C / DISTANCE A B C A /3 B / /9 C LABOR A B C A / B C / Again reciprocals having corresponding colors of each other. WAGES A B C A / /2 B C /

8 Langkah AHP ~ STEP ONE PRICE PRICE A B C A 1 3 2 + + + B 1/3 1 1/5
B / /5 C / = 11/ /5 PRICE A B C A B / /5 C / = 11/ /5 Jumlahkan semua nilai dalam setiap kolom.

9 ~ STEP TWO nilai sel pada setiap kolom dibagi dengan jumlah kolom.
PRICE A B C A /6 = 6/ = 3/ /5 = 5/8 B 1/3+11/6 = 2/ = 1/ /5+16/5 1/16 C 1/2+11/6 = 3/ = 5/ /5 = 5/16 = nilai sel pada setiap kolom dibagi dengan jumlah kolom. Note: jumlah nilai pada setiap kolom sama dengan 1.

10 ~ STEP THREE PRICE A B C Row Average A /11 ~ /9~ /8~ = = .0512 B /11~ /9~ /16~ = = .1185 C /11~ /9~ /16~ = = .3803 1.000 Each answer was rounded to the the thousandths to keep uniformity and simplicity in the mathematics. Each row was divided by 3 to find the average because there were three locations if there were 5 then you would have to divide by 5 to find the average. Ubahlah pecahan dalam bentuk desimal dan cari rata-rata tiap baris.

11 ~ STEP FOUR Ulangi step 1-3 untuk kriteria yang lain (Distance,Labor dan Wage) Location Price Distance Labor Wages A B C Again all answers were rounded to the thousandths place.

12 ~ STEP FIVE Berilah ranking pada kriteria dengan membandingkan dengan kriteria yang lain. Criteria Price Distance Labor Wages Price / Distance Labor / / Wages / / / Using the Standard preference table to determine each ones’ rank.

13 ~ STEP 6-9 Ulangi langkah Hasil matriks masing-masing kriteria sebagai berikut : Criteria Price Distance Labor Wage Row Average Price Distance Labor Wage 1.000

14 Rata-rata baris = Nilai preference pada kriteria (preference vector)
CRITERIA Price Distance .6535 Labor Wage

15 Perhitungan Akhir X Kalikan matriks kriteria dengan preference vector
CRITERIA Price Distance Labor Wage Supplier Price Distance Labor Wages A B C X Supplier A score = .1993(.0512) (.2819) (.1790) (.1561) = .3091 Supplier B score = .1993(.1185) (.0598) (.6850) (.6196) = .1595 Supplier C score = .1993(.3803) (.6583) (.1360) (.2243) = .5314

16 Hasilnya . . . Supplier Score A .3091 B .1595 C .5314 1.0000
Berdasarkan score diatas, maka Supplier C akan dipilih sebagai supplier terbaik.

17 Semoga Bermanfaat Terimakasih


Download ppt "Analytical Hierarchy Process ( AHP )"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google