Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
AGAMA DAN AGAMA ISLAM
2
ETIMOLOGI Agama dari kata ‘a’ dan ‘gama’ (bahasa Sansekerta). ‘A’ berarti tidak, ‘gama’ berarti kacau. Agama berarti tidak kacau. Agama dari kata ‘a’ dan ‘gam’, ‘a’ berarti tidak, ‘gam’ berarti pergi. Maksudnya agama diwariskan secara turun temurun, tidak pergi keturunan lain.
3
Secara terminologis kata agama sama dengan religion atau religi
Kamus The Hold Intermediate Dictionary of American English : Religi is belief in and workship or God the Super Natural (kepercayaan dan penyembahan kepada Tuhan atau kepada Yang Maha Mengetahui). 3
4
KAMUS Kamus The Advanced Learner’s Dictionaruy of Current English dinyatakan religion is belief in the existence of supratanatural rullling power, the creator ang controller of the universe,who has given to man a spritritual nature which continues to exist after the death of body (agama ialah mempercayaai adanya kekuatan kodrat Yang Maha mengatasi, menguasai, menciptakan dan mengawasi alam semesta dan yang telah menganugerahkan kepada manusia suatu watak rohani, supaya manusia dapat hidup terus menerus setelah mati tubuhnya) 4
5
AHLI AGAMA Sidi Ghazalba : Religi adalah kepercayaan pada dan hubungan manusia dengan yang kudus, dihayati sebagai hakekat yang gaib, hubungan mana menyatakan diri dalam bentuk serta system kultus dan sikap hidup, berdasarkan doktrin tertentu. Nazaruddin Razak : Agama meliputi system kepercayaan kepada Tuhan, atau system penyembahan kepada Tuhan 5
6
KLASIFIKASI AGAMA Agama wahyu, agama samawi atau agama langit, yaitu agama yang diterima manusia langsung dari Tuhan melalui malaikat dan disebarkan oleh Rasul. Agama budaya, agama ardhi, atau agama bumi, yaitu agama yang berasal dari ajaran seorang manusia yang dipandang mempunyai pengetahuan mendalam tentang kehidupannya. 6
7
AGAMA Perbedaan agama budaya dan agama wahyu terletak pada aspek waktu penyampaian, rasul yang menyampaikan, kitab suci, kemutlakan kebenarannya, konsep ketuhanannya, sifat universalitas keberlakuannya, dan penentu sistem nilainya dan ajaran-ajaran dari Tuhan 7
8
Keyakinan, adanya kekuatan yang mengatur alam dan semua isinya.
UNSUR-2 AGAMA Keyakinan, adanya kekuatan yang mengatur alam dan semua isinya. Peribadatan, atau tingkah laku yang berhubungan dengan supra natural atau Tuhan. Sistem nilai, yang mengatur hubungan manusia dengan dengan manusia dan alam semesta. 8
9
Membebaskan manusia dari kehidupan sesat.
TUJUAN AGAMA Membawa manusia kepada kehidupan yang lebih baik, sejahtera, damai, tenteram, di dunia dan akhirat Membebaskan manusia dari kehidupan sesat. 9
10
Memenuhi kebutuhan fitri dan emosi manusia
FUNGSI AGAMA Memenuhi kebutuhan fitri dan emosi manusia Menunjukkan kebutuhan yang baik dan boleh digunakan, serta bagaimana cara mendapatkan dan menggunakan kebutuhan itu. Mengangkat martabat dan kehormatan manusia. 10
11
AGAMA ISLAM Dalam bahasa Arab agama disebut “ad din”, berarti kepatuhan, ketaatan. “Dienullah” berarti agama Allah. Secara epistimologis agama adalah suatu peraturan Tuhan yang mendorong jiwa seseorang yang mempunyai akal memegang peraturan Tuhan itu dengan kehendak sendiri, untuk mencapai kebahagiaan dunia dan akhirat 11
12
AGAMA ISLAM Dalam bahasa Arab agama disebut addin, bila dirangkaikan dengan kata Allah atau al Haq menjadi dinullah atau dinulhaq, berarti agama yang datang dari Allah atau agama yang hak QS Ali Imron 3 : 19 yang artinya : Sesungguhnya dien (agama) di sisi Allah ialah Islam. 12
13
“salima” berarti selamat “aslama” berarti taat
ISLAM Asal kata Islam “salima” berarti selamat “aslama” berarti taat “assalam” berarti bersih, aman, tunduk, taat, patuh. “Silmun”, “salmun” berarti kedamaian, kepatuhan, penyerahan (diri). 13
14
ISLAM Islam berarti selamat dari kecacatan lahir dan batin, atau agama yang berdasarkan ketundukan dan kepatuhan. QS Ali Imron 3 : 85 : Barang siapa mencari agama selain agama Islam, maka sekali-kali tidak akan diterima agama itu padanya dan dia di akhirat termasuk orang-orang yang merugi 14
15
ISLAM Agama Islam adalah agama Allah yang diturunkan kepada para Rasul-Nya, sejak Nabi Adam hingga Nabi terakhir yaitu Nabi Muhammad saw. Sebagai Nabi akhir zaman, beliau diutus membawa syariat agama yang sempurna, untuk seluruh manusia sepanjang masa Al Maidah 5 : 3 : Pada hari ini telah kusempurnakan Islam untuk kamu agamamu 15
16
ISLAM Islam itu ialah addin, yang dibawa oleh nabi Muhammad saw. Ialah apa yang diturunkan Allah SWT. di dalam Al Quran dan yang tersebut dalam sunnah yang shahih, berupa perintah-perintah, larangan-larangan dan petunjuk-petunjuk untuk kesejahteraan dan kebahagiaan hidup manusia didunia dan di akhirat. (Nasruddin Razak, 1973 : 78) 16
17
ISLAM Agama Islam adalah kepercayaan buat keselamatan dan kebahagiaan dunia dan akhirat yang diwahyukan Allah kepada manusia dengan perantaraan Rasul. (A. Hasan) Agama yang dibawa oleh Nabi Muhammad yang diturunkan dalam Al Quran dan tertera didalam As Sunnah, berupa perintah, larangan, dan petunjuk untuk kebahagiaan dunia dan akhirat. 17
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.