Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
KONSEP FAKTOR PEMBATAS
2
Huku minimum Liebig (1840) Pertumbuhan suatu tanaman tergantung pada jumlah bahan makanan yang disediakan dalam jumlah minimum.
3
Taylor (1934) Prinsipnya melanjutkan pernyataan Liebig yang tidak hanya terbatas pada hara, tetapi termasuk faktor kelembaban, temperatur, waktu dll.
4
Hukum toleransi Shelford (1913)
Suatu organisme dapat dikendalikan oleh kekurangan atau kelebihan secara kualitatif maupun kuantitaif dari faktor yang mendekati batas toleransi. Untuk menyatakan taraf toleransi sering digunakan istilah steno = sempit, dan eury = lebar.
5
Stenothermal, eurythermal untuk kaitan dengan temperatur.
Stenohaline, euryhaline, untuk kaitan dengan kadar garam. Stenohidrik, euryhidrik, untuk hubungan dengan air. Stenohagik, euryhagik, berkaitan dengan makanan. Stenoecious, euryecious, berkaitan dengan pemilihan habitat.
6
Macam faktor pembatas:
Sinar matahari (kualitas dan kuantitas) Temperatur Air (hidrofita, mesofita, xerofita) Kelembaban Tanah Angin Gas-gas atmosfer
7
Kualitas cahaya : ungu biru hijau kuning orange merah Chlorofil b :
Sinar tampak mµ mµ 400 435 490 574 595 626 760 Ultra ungu Sinar X Sinar ᴕ Sinar kosmis Infra merah Gel. Radar Televisi Gel. radio ungu biru hijau kuning orange merah Bermanfaat bagi tumbuhan Chlorofil b : C55H70O6N4Mg Absorbsi terbesar: 400 – 450 mµ 620 – 670 mµ Chlorofil a : C55H72O5N4Mg Absorbsi terbesar: 390 – 400 mµ 650 – 700 mµ
8
EFEK CAHAYA FOTOTERMAL Kenaikan suhu FOTOKIMIA Reaksi kmia Perubahan gen
9
K O N D U K S I T A N A H SIANG HARI MALAM HARI
Gel. Panjang yg datang Gel. Panjang yg datang Gel. Pendek yg datang Hilang sbg. Gel. panjang Gel. Panjang yg hilang refleksi evaporasi konveksi kondensasi konveksi K O N D U K S I T A N A H SIANG HARI MALAM HARI KESEIMBANGAN ENERGI SIANG DAN MALAM PADA SUATU PERMUKAAN YANG DITUMBUHI VEGETASI
10
Faktor-faktor yang mempengaruhi fotosintesis :
Suhu Penangkapan radiasi matahari Kapasitas dan keseimbangan antara source dan sink Teknologi budidaya
11
Fotoperiodisme Adalah respon tanaman terhadap lama terang relatif dan lama gelap relatif (panjang hari). Tanaman hari pendek : berbunga bila panjang hari < dari nilai kritis. Nilai kritis = (12 – 14 jam) Contoh : padi, tebu, kedelai, kopi dll. 2) Tanaman hari panjang : berbunga bila panjang hari > nilai kritis. Contoh : bayam, barley, lobak, dll. 3) Tanaman hari netral : berbunga tidak dipengaruhi panjang hari (intermediate). Contoh : kapas, tembakau, bunga matahari, dll.
12
Tipe interaksi antara dua spesies
no Tipe persaingan Organisme A Organisme B 1 Netralisme 2 Persaingan _ 3 Amensalisme 4 Parasitisme + 5 Predator 6 Komensalisme 7 Protokooperasi 8 Mutualisme
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.