Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHendra Indradjaja Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
PERTEMUAN KE-2 MATA KULIAH PSIKOLOGI JURUSAN KEPERAWATAN STIKES SURYA GLOBAL YOGYAKARTA KOMPETENSI DASAR Mahasiswa mampu menjelaskan pengertian psikologi dan hubungannya dengan keperawatan.
2
THE BASIC CONCEPT OF PSYCHOLOGY
The Definition of Psychology Psyche Jiwa : Kekuatan penggerak perilaku Mental : Berkaitan dengan proses berpikir Roh : Zat hidup Ruhani : Sarana transendensi dengan Tuhan Batin : Suasana kejiwaan yang dinamis Akal Budi : Kekuatan kejiwaan serta amalan menuju kebenaran dan kearifan CONCULTION Psychology Ilmu yang mempelajari perilaku manusia dan hubungannya antar Manusia.
3
DIMENTION OF PSYCHOLOGY
Cognitive : Pola pikir Affection : Kondisi afeksi - emosi Psychomotoric : Tindakan-Perilaku
4
THE METHODS OF PSYCHOLOGY
Pengamatan Catatan hidup Eksperiment Psikotes Wawancara
5
THE PERSPECTIVE OF HUMAN BEHAVIOR
RELASI PSIKOLOGI DENGAN BIOLOGI Kedua-duanya memiliki persamaan dalam mempelajari manusia sebagai makhluk hidup, terutama berkaitan dengan adanya genetik (keturunan) yang mempengaruhi manusia.
6
THE PERSPECTIVE OF HUMAN BEHAVIOR
RELASI PSIKOLOGI DENGAN SOSIOLOGI Kedua-duanya memiliki persamaan dalam mempelajari manusia tentang perilaku manusia yang dipengaruhi oleh lingkungan sekitar.
7
THE PERSPECTIVE OF HUMAN BEHAVIOR
RELASI PSIKOLOGI DENGAN FILSAFAT Kedua-duanya memiliki persamaan dalam membicarakan tentang hakikat kodrat manusia dan tujuan hidupnya.
8
RUANG LINGKUP PSIKOLOGI (POHON KELUARGA PSIKOLOGI)
Biopsikologi : Psi. Eksperimen : Psi. Kognitif : Mengkhususkan pada dasar-dasar perilaku. Mengkhususkan diri pada kajian mengenai proses penginderaan, persepsi, delajar dan berdfikir tentang dunia ini. Salah satu cabang khusus dari psi.eksperiment yang sekarang mandiri. Menfokuskan pada studi proses-proses mental lebih tinggi; misal: berfikir, memori, pemecahan masalah,penalaran, danpengambilan keputusan.
9
RUANG LINGKUP PSIKOLOGI (POHON KELUARGA PSIKOLOGI)
4. Psi. Perkembangan : 5. Psi.Kepribadian : Mempelajari bagaimana manusia berkembang dan berubah mulai saat konsepsi sampai kematian. Menjelaskan keajegan dan perubahan perilaku seseorang sepanjang waktu, serta ciri-ciri khas individual yang membedakan perilaku seseorang dengan yang lain jika mereka menghadapi sesuatu yang sama.
10
RUANG LINGKUP PSIKOLOGI (POHON KELUARGA PSIKOLOGI)
6. Psi. Kesehatan : 7. Psi. Klinis : 8. Psi. Konseling : Menerangkan hubungan antara faktor-faktor psikologis dengan gangguan dan penyakit mental. Mempelajari tentang diagnosis, prognosis, dan terapi terhadap perilaku abnormal. Menfokuskan pada problem- problem; pendidikan, sosial, dan penyesuaian karir.
11
RUANG LINGKUP PSIKOLOGI (POHON KELUARGA PSIKOLOGI)
9. Psi. Pendidikan : 10. Psi. Sekolah : Berkaitan dengan proses belajar-mengajar. Bidang khusus yang berkaitan dengan evaluasi siswa yang memiliki problem akademik dan emosional dan mengembangkan cara solusinya.
12
RUANG LINGKUP PSIKOLOGI (POHON KELUARGA PSIKOLOGI)
11. Psi. Sosial : 12. Psi. Industri-Organisasi: 13. Psi. Lintas Budaya : Mengkaji tentang bagaimana fikiran, perasaan dan perilaku seseorang dipengaruhi oleh orang lain. Berkaitan dengan psikologi dunia kerja, misal; produktivitas karyawan, kepuasan kerja, pengambilan keputusan. Maengkaji perbedaan-perbedaan dan persamaan-persamaan fungsi psikologis dalam berbagai kelompok budaya dan etnik.
13
RUANG LINGKUP PSIKOLOGI (POHON KELUARGA PSIKOLOGI)
14. Psi. Forensik : Menfokuskan pada permasalahan hukum.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.