Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Kontrak Perkuliahan Grace L.A. Sihombing

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Kontrak Perkuliahan Grace L.A. Sihombing"— Transcript presentasi:

1 Kontrak Perkuliahan Grace L.A. Sihombing
P1- APLIKASI KOMPUTER Kontrak Perkuliahan Grace L.A. Sihombing

2 APLIKASI KOMPUTER Semester : II Satuan Kredit Semester : 2 SKS
Jlh Jam Kuliah dalam 1 Minggu : 90 Menit Syarat Minimum Kehadiran : 80% dari 16x Dosen Grace L.A Sihombing S.Kom, M.Kom Phone (sms only)

3 Yang perlu disepakati Masuk Tepat Waktu ( min. Late : 15 Menit)
Handphone Beri Tanda Getar Tidak Boleh mengenakan kaos oblong Pakai Sepatu

4 Sistem Penilaian Kehadiran/quiz : 15% Tugas : 20% Mid Semester : 30%
Final Semester : 35%

5 Tugas E-mail: To : graceshbg@gmail.com
Subject : tugasxx_AplikasiKomputer Attachment : nim_nama_xx.ext

6 Apa sih itu Komputer ???

7 Deskripsi Umum Mata kuliah
Mata kuliah konsep aplikasi komputer adalah merupakan mata kuliah yang memberikan pengetahuan dasar mengetahui pengenalan komputer ,aplikasi komputer untuk pengolahan kata dan data, penyajian presentasi. Aplikasi komputer diciptakan untuk mempermudah manusia dalam mengerjakan suatu tugas didalam komputer.

8 Standar Kompetensi Mahasiswa diharapkan dapat memiliki kompetensi dalam menerapkan aplikasi komputer dengan dapat memahami teori dan mengimplementasikannya.

9 Pokok Bahasan BAGIAN I PENGENALAN KOMPUTER BAGIAN II HARDWARE
BAB 1 Komputer Dalam Kehidupan Kita BAB 2 Perkembangan Komputer BAGIAN II HARDWARE BAB 3 Bagian Pengolahan dan Memori BAB 4 Bagian Input dan Output BAB 5 Bagian Penyimpanan dan Organisasi File BAB 6 Jaringan Komunikasi

10 Pokok Bahasan BAGIAN III SOFTWARE BAB 7 Sistem Operasi
BAB 8 Bahasa dan Pembuatan Program BAB 9 Perangkat Lunak Aplikasi BAB 10 Internet dan Aplikasinya BAGIAN IV SISTEM BAB 11 Sistem Informasi BAB 12 Database dan Sistem Manajemen Database BAB 13 Analisis dan Perancangan Sistem BAB 14 Penggunaan Komputer BAB 15 Keamanan Komputer

11 BAB I Komputer Dalam Kehidupan Kita
Mengapa Kita Belajar Komputer ? Keahlian komputer merupakan standar keahlian minimal yang harus dimiliki untuk meningkatkan produktivitas dan daya saing di pasar tenaga kerja dalam masyarakat di era informasi. Peranan Komputer Dalam Masyarakat di Era Informasi Keputusan yang di ambil saat ini memerlukan lebih banyak informasi dibandingkan dengan waktu lalu. Gejala ini muncul karena perkembangan serta perubahan yang terjadi di masyarakat berjalan begitu cepat sehingga menuntut dihasilkannya informasi yang lebih banyak, akurat, relevan, lengkap dan tepat waktu.

12 Jadi jelaslah sudah peran komputer dalam kehidupan kita yang berada di lingkungan masyarakat era informasi ini yaitu Meningkatkan Efisiensi dan Kemampuan sumber daya manusia dalam berbagai bidang kehidupan seperti : Pendidikan Kedokteran Permesinan dan Arsitektur Perindustrian Kemiliteran Ekonomi dan Bisnis Hiburan

13 Apa itu Komputer? Kata komputer berasal dari bahasa Latin yaitu Computare yang artinya menghitung Menurut Robert H. Blissmer, komputer adalah alat elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas sekaligus, meliputi menerima input, memproses input sesuai programnya, menyimpan perintah dan hasil dari pengolahan, menyampaikan output dalam bentuk informasi. Menurut Donald H. Sanders, komputer adalah sistem elektronik untuk memanipulasi data yang cepat dan tepat serta dirancang dan diorganisasikan supaya secara otomatis menerima dan menyimpan data input, memproses data input, dan menghasilkan output di bawah pengawasan suatu langkah-langkah instruksi-instruksi program yang tersimpan di memori. Menurut Gordon B. Davis, komputer adalah tipe khusus alat penghitung yang punya sifat tertentu yang pasti. Menurut V.C.Hamacher Vranesic - S.G. Zaky, komputer adalah pemroses data yang dapat melakukan perhitungan besar dan cepat, tanpa campur tangan manusia selama pemrosesan.

14 Komputer Mikro (Personal Computer)
Pengertian Komputer Berdasarkan Kapasitasnya Komputer Mikro (Personal Computer) Memory yang dimiliki oleh sebuah personal komputer hanya berkisar antara 32 hingga 64 KB (Kilo Byte). Tetapi dalam perkembangannya, banyak personal komputer yang kini memiliki memory hingga 8 ataupun 32 MB (Mega Byte). Komputer Mini Komputer mini mempunyai kemampuan berapa kali lebih besar jika dibanding dengan personal komputer. Hal ini disebabkan karena micro-pocessor yang digunakan untuk memproses data memang mempunyai kemampuan jauh lebih unggul jika dibanding dengan micropocessor yang digunakan pada personal komputer.

15 Komputer Mainframe Super-komputer
Ciri utama yang membedakan pengertian antara mini komputer dengan mainframe adalah, mainframe memiliki processor lebih dari satu. Dengan demikian, dari segi kecepatan proses mainframe jauh lebih cepat jika dibanding dengan mini komputer. Kecepatan kerja mainframe mencapai 1 milyar operasi perdetik (1 giga operations per-seconds = 1 GOPS). Super-komputer Sesuai dengan namanya, super komputer memiliki ciri khas, yaitu kecepatan proses yang tinggi serta memiliki kemampuan menyimpan data yang jauh lebih besar apabila dibanding dengan main-frame. Harga super komputer sangatlah besar dan mahal. Salah satau contoh super komputer adalah Cray-2. Pengguna super komputer biasanya negara-negara yang sudah maju ataupun perusahaan-perusahaan yang sangat besar, seperti misalnya industri pesawat terbang Nurtanio

16 Pengertian Komputer Menurut Data Yang Diolah
Digital Komputer Merupakan suatu jenis komputer yang bisa digunakan untuk mengolah data yang bersifat kwantitatif (sangat banyak jumlahnya). Data dari digital komputer biasanya berupa simbol yang memiliki arti tertentu, misalnya: simbol aphabetis yang digambarkan dengan huruf A s/d Z ataupun a s/d z, simbol numerik yang digambarkan dengan angka 0 s/d 9 ataupun simbol-simbol khusus, seperti halnya: ? / + * & !. b. Komputer Analog. Merupakan suatu jenis komputer yang bisa digunakan untuk mengolah data kualitatif. Data yang ada bukan merupakan simbol, tetapi masih merupakan suatu keadaan. Seperti misalnya: keadaan suhu ataupun kelembaban udara, ketinggian ataupun kecepatan adalah merupakan suatu keadaan yang oleh komputer kemudian ditetapkan sehingga menjadi suatu ukuran.

17 c. Hibrid Komputer Merupakan jenis komputer yang bisa digunakan untuk mengolah data yang bersifat kuantitatif ataupun kualitatif. Hibrid komputer juga bisa dikatakan sebagai gabungan dari analog dan digital komputer. Komputer jenis ini banyak digunakan oleh pelbagai rumah sakit yang digunakan untuk memeriksa keadaan tubuh dari pasien, yang pada akhirnya, komputer bisa mengeluarkan pelbagai analisa yang disajikan dalam bentuk gambar, grafik ataupun tulisan.

18 Apa itu Komputer? Jadi, komputer dapat diartikan sebagai sekumpulan alat elektronik yang saling bekerja sama, dapat menerima data (input), mengolah data (proses) dan memberikan informasi (output) serta terkoordinasi di bawah kontrol program yang tersimpan di memorinya.

19 Cara kerja komputer :

20 Input Device, adalah perangkat-perangkat keras komputer yang berfungsi untuk memasukkan data ke dalam memori komputer, seperti keyboard, mouse, joystick dan lain-lain. Prosesor, adalah perangkat utama komputer yang mengelola seluruh aktifitas komputer itu sendiri. Prosesor terdiri dari dua bagian utama, yaitu ; a. Control Unit (CU), merupakan komponen utama prosesor yang mengontrol semua perangkat yang terpasang pada komputer, mulai dari input device sampai output device. b. Arithmetic Logic Unit (ALU), merupakan bagian dari prosesor yang khusus mengolah data aritmatika (menambah, mengurang dll) serta data logika (perbandingan). Memori adalah suatu tempat penyimpanan informasi yang sedang digunakan oleh sistem operasi, program perangkat lunak, alat perangkat keras, dan atau pemakai. a. Eksternal b. Internal

21 RAM (Random Access Memory) Berfungsi untuk menyimpan program yang diolah untuk sementara waktu. Semua data dan program yang dimasukkan melalui alat input akan disimpan terlebih dahulu di memori utama, khususnya RAM, yang dapat diakses secara acak (dapat diisi/ditulis, diambil, atau dihapus isinya) oleh pemrogram. ROM (Read Only Memory) yaitu memori yang hanya bisa dibaca dan berguna sebagai penyedia informasi pada saat komputer pertama kali dinyalakan. Output Device, adalah perangkat komputer yang berguna untuk menghasilkan keluaran, apakah itu ke kertas (hardcopy), ke layar monitor (softcopy) atau keluaran berupa suara. Contohnya printer, speaker, plotter, monitor dan banyak yang lainnya.

22 Komponen-Komponen Komputer
Komputer terdiri dari tiga komponen utama yang tidak dapat dipisahkan, yaitu : 1. Hardware (Perangkat Keras) Merupakan peralatan fisik dari komputer yang dapat kita lihat dan rasakan. Seperti I/O Device, Storage Device, CPU, dll. 2. Software (Perangkat Lunak) Merupakan program-program komputer yang berguna untuk menjalankan suatu pekerjaan sesuai dengan yang dikehendaki. Seperti Sistem Operasi,Pogram Aplikasi, Bahasa Pemprograman. 3. Brainware (Pengguna) adalah personil-personil yang terlibat langsung dalam pemakaian komputer, seperti Sistem analis, programmer, operator, user, dll.

23 Sejarah Perkembangan Komputer
Saat ini, komputer sudah semakin canggih. Tetapi, sebelumnya komputer tidak sekecil, secanggih, sekeren dan seringan sekarang. Dalam sejarah komputer, ada 5 generasi dalam sejarah komputer. Komputer Generasi Pertama(1946 – 1959) Komputer Generasi Kedua ( ) Komputer Generasi Ketiga ( ) Komputer Generasi Keempat (sejak tahun Sekarang) Komputer Generasi Kelima (Sekarang – Masa depan)

24 Sejarah Komputer Generasi Kelima Generasi Keempat Generasi Ketiga
Generasi Pertama Generasi Kedua Generasi Ketiga Generasi Keempat Generasi Kelima

25 Sejarah Komputer Generasi Pertama (1939 – 1958)
Ukuran besar & susah dikendalikan Membutuhkan daya listrik yang besar Program menggunakan bahasa mesin (machine language) Memory yang kecil Cepat panas, sehingga diperlukan alat pendingin Orientasinya terutama pada aplikasi bisnis

26 Sejarah Komputer Generasi Kedua (1959 – 1964) Penggunaan transistor
Lebih Cepat daripada komputer Generasi Pertama Program dapat dibuat dengan bahasa tingkat tinggi (higt level Language) seperti FORTRAN, COBOL, ALGOL (the algorithmic Language) Ukuran fisik komputer lebih kecil dibandingkan komputer generasi pertama. Proses operasi sudah cepat, dapat memproses jutaan operasi per-detik. Membutuhkan lebih sedikit daya listrik. Orieitasinya tidak hanya pada aplikasi bisnis dan aplikasi teknis. Mempunyai kemampuan proses real-time dan time-sharing

27 Sejarah Komputer Generasi Ketiga (1965 – 1974)
Komponen yang dipergunakan adalah IC (Integrated Circuits), yang berbentuk hybrid integreted circuits atau Solid Logic Tecnology (SLT) adalah transistor dan dioda yang diletakkan secara terpisah dalam satu tempat. Peningkatan dari sofwarenya. Lebih cepat dan lebih tepat. Kapasitas memori komputer lebih besar, dapat menyimpan ratusan ribu karakter. Menggunakan penyimpanan luar yang sifatnya random access (dapat memasup record data secara random), yaitu disk magnetik yang berkapasitas besar (jutaan karakter). Penggunaan listrik lebih hemat dibandingkan komputer generasi sebelumnya. Memungkinkan untuk melakukan multiprocessing, yaitu dapat memproses sejumlah data dari sumber-sumber yang berbeda pada waktu yang bersamaan dan multiprogramming, yaitu dapat mengerjakan beberapa program sekaligus.

28 Sejarah Komputer Generasi Ketiga (1965 – 1974)
7. Pengembangan dari alat input-output yang menggunakan visual display terminal yang bisa menampilkan gambar-gambar dan grafik, dapat menerima dan mengeluarkan suara, serta penggunaan alat pembaca tinta magnetik yaitu MICR (Magnetik Ink Charakters Recognition) reader. 9. Harga semakin murah dibandingkan dengan komputer generasi sebelumnya. 10. Kemampuan melakukan komunikasi data dari satu komputer dengan komputer lainnya, misalnya lewat alat komunikasi telepon.

29 Komputer Generasi Keempat (1975 an)
1. Penggunaan Large Scale Integration (LSI) atau disebut juga dengan nama Bipolar Large Scale Integration. LSI merupakan pemadatan beribu-ribu IC yang dijadikan satu dalam sebuah chip. Istilah chip digunakan untuk menunjukkan suatu lempengan persegi empat yang memuat rangkaian-rangkaian terpadu (integreted circuits). LSI kemudian dikembangkan menjadi VLSI (Very Large Scale Integration). 2. Dikembangkannya komputer mikro yang menggunakan microprocessor dan semiconduktor yang berbentu chip untuk memori komputer (internal memory), sedangkan komputer generasi sebelumnyamasih menggunakan magnetic core storage.

30 Sejarah Komputer Generasi Keempat (1975 – 2000)
Menggunakan teknologi Large Scale Integration (LSI) & VLSI (Very Large Scale Integration). Pembangunan komputer mudah alih Digunakan dalam realiti maya, multimedia dan simulasi Komputer mula digunakan untuk Komunikasi Data Akses cepat dan kapasitas penyimpanan data yang tinggi. Dikembangkannya komputer mikro yang menggunakan microprocessor dan semiconduktor yang berbentu chip untuk memori komputer (internal memory), sedangkan komputer generasi sebelumnya masih menggunakan magnetic core storage.

31 Sejarah Komputer Generasi Kelima (2000 – sekarang)
Pemprosesan semakin cepat Menggunakan kecerdasan buatan (artificial intelligence), Menggunakan teknologi robot pintar Menggunakan masukan visual

32 Komputer Generasi Kelima

33 Perkembangan Dunia Komputer
Perkembangan teknologi dunia komputer semakin hari semakin berkembang. Yang terkini:- Size – dapat dibawa ke mana-mana Touch Screen Papan kekunci maya (Virtual Keyboard) menggantikan kekunci biasa. Wireless Remote

34 Perkembangan Dunia Komputer

35 Modulnya dapat didownload di graceshbg.wordpress.com
Thank you and see you next…


Download ppt "Kontrak Perkuliahan Grace L.A. Sihombing"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google