Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PENGERTIAN PERISTIWA KEJIWAAN DASAR ALKITAB PERKEMBANGAN PIKIRAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PENGERTIAN PERISTIWA KEJIWAAN DASAR ALKITAB PERKEMBANGAN PIKIRAN"— Transcript presentasi:

1 PENGERTIAN PERISTIWA KEJIWAAN DASAR ALKITAB PERKEMBANGAN PIKIRAN
PSIKOLOGI ANAK PENGERTIAN PERISTIWA KEJIWAAN DASAR ALKITAB PERKEMBANGAN PIKIRAN

2 PENGERTIAN Berasal dari kata “Psyche” --- Jiwa
“Logos” --- ilmu atau ilmu Pengetahuan Jiwa itu tidak nampak --- Tingkah laku

3 PERISTIWA KEJIWAAN

4 PERISTIWA KEJIWAAN Dipengaruhi juga oleh --- Rangsangan Lingkungan
Family Origin (Keluarga Asal) Sekolah Rangsangan dari dalam diri Anak

5 DASAR ALKITAB Fungsi Rumah ---Ajang Pembelajaran untuk semua penghuni rumah Pembelajaran bagi anak-anak dengan kebenaran Firman Allah dan Nilai-nilai Ulangan 4:10 ; 11:19-20

6 CARA-CARA PEMBELAJARAN
Oral Communication (Ul.6:5-8) Techable Moment (Ul.6:7 ; 11:19) Menjawab Pertanyaan (Ul.6:20-21) Visual/Memperlihatkan (Ul.6:9;11:20) Observasi Mengikutkan mereka pada acara ibadah (Ul.16:16)

7 Piaget mengemukakan: PERKEMBANGAN PIKIRAN
Tahap Motorsensori (<2 tahun) Tahap Praoperasional (2-7 th) Tahap Operasional Kongkrit (7-12) Tahap operasinal yang abstrak dan formal (>12 tahun)

8 Motorsensori (<2 tahun)
Pengertian ttg Allah masih kabur, diasosiasikan dengan orang tua Doa memperdalam ikatan antara orang tua dan anak Perlunya lingkungan yang hangat Belum menyadari sepenuhnya suara hati

9 Praoperasional (2-7 tahun)
Menggambarkan Allah dengan ciri fisik manusia Mengerti Allah sbg pencipta Tata cara berdoa menjadi penting Mengerti cerita Alkitab yang sederhana Bidang utama pertumbuhan rohani: pembentukan sikap terhadap Allah, Alkitab dan Gereja

10 Operasional Kongkrit (7-12 th)
Menggambarkan Allah menurut tindakanNya Doa berisi permohonan verbal kepada Allah Mengerti hubungan sebab akibat, fakta-fakta, perhitungan matematik dan menggunakan akal Bisa menilai keputusan moral dalam konteksnya

11 Operasional Formal (>12 th)
Allah sebagai teman/sahabat Doa sebagai ungkapan pribadi dan rasa keakraban Mampu menilai hal-hal yang abstrak (Simbolis, instrokpeksi, idealisme, dan filsafat) Menetapkan sistem nilai sendiri yang berasal dari diri pribadinya


Download ppt "PENGERTIAN PERISTIWA KEJIWAAN DASAR ALKITAB PERKEMBANGAN PIKIRAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google