Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MEDIA PEMBELAJARAN SUMBER BELAJAR DAN BAHAN AJAR

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MEDIA PEMBELAJARAN SUMBER BELAJAR DAN BAHAN AJAR"— Transcript presentasi:

1 MEDIA PEMBELAJARAN SUMBER BELAJAR DAN BAHAN AJAR
Oleh, La Tahang

2 Apakah hal ini terjadi di kelas Anda?

3

4

5 mana yang baik ??

6

7 Proses PBM Media interaksi Komunikan (Siswa) Komunikator (Guru)
umpan balik

8 Sumber Belajar Pengertian
Segala sesuatu -- baik yang sengaja dirancang maupun yang telah tersedia -- yang dapat dimanfaatkan -- baik secara sendiri-sendiri maupun bersama-sama -- untuk membuat atau membantu peserta didik belajar by design by utilization

9 Sumber Belajar Komponen Pesan Orang Bahan Alat Teknik Lingkungan

10 Sumber Belajar Komponen Pesan
Pelajaran/informasi yang diteruskan oleh komponen lain dalam bentuk ide, fakta, arti, data, dan lain-lain

11 Sumber Belajar Komponen Orang
Manusia sebagai penyimpan, pengolah, dan penyaji pesan

12 Sumber Belajar Komponen Bahan
Sesuatu yang mengandung pesan untuk disajikan melalui penggunaan alat ataupun oleh dirinya sendiri

13 Sumber Belajar Komponen Alat
Sesuatu yang digunakan untuk menyampaikan pesan yang tersimpan di dalam bahan

14 Sumber Belajar Komponen Teknik
Prosedur rutin atau acuan yang disiapkan untuk menggunakan bahan, peralatan, orang, dan lingkungan untuk menyampaikan pesan

15 Sumber Belajar Komponen Lingkungan
Situasi sekitar atau tempat di mana pesan diterima

16 Media Pembelajaran Media : Medium = Perantara/Pengantar Media komunikasi : perantara penyampai pesan/informasi Media pembelajaran : sarana komunikasi untuk menyampai-kan materi pembelajaran

17 Kata “Media” berasal dari bahasa Latin dan merupakan bentuk jamak dari kata “medium”, yang secara harfiah berarti “perantara atau pengantar”

18 Media sebagai Sumber Belajar
Pengelompokkan sumber-sumber belajar menjadi lima kategori, yaitu : Manusia, buku atau perpustakaan, media massa, alam lingkungan dan media pendidikan. Karena itu sumber belajar adalah segala sesuatu yang dapat dipergunakan sebagai tempat dimana bahan pengajaran atau asal untuk belajar seseorang.

19 Media sebagai sumber belajar diakui sebagai alat bantu auditif, visual dan audio visual. Penggunaan ketiga jenis sumber belajar ini tidak sembarangan tetapi harus disesuaikan dengan perumusan tujuan instruksional, dan tentu saja dengan kompetensi guru itu sendiri

20 Kontribusi media dalam proses pembelajaran
Penyampaian pesan pembelajaran dapat lebih terstandar Pembelajaran dapat lebih menarik Pembelajaran menjadi lebih interaktif dengan menerapkan teori belajar Waktu pelaksanaan pembelajaran dapat diperpendek Kualitas pembelajaran dapat ditingkatkan

21 Kontribusi media dalam proses pembelajaran
Proses pembelajaran dapat berlangsung kapanpun dan dimanapun diperlukan Sikap positif siswa terhadap materi pembelajaran serta proses pembelajaran dapat ditingkatkan Peran guru berubahan kearah yang posistif (Kemp and Dayton, 1985)

22 Peran media dalam pembelajaran
Membuat kongkrit konsep yang abstrak Mengetengahkan bagian tertentu yang dianggap penting Memberikan pengganti pengalaman langsung Mendekatkan obyek yang sukar atau berbahaya untuk didekati Memberikan pengalaman segi pengamatan Menyajikan perbedaan warna secara visual Menyajikan informasi yang memerlukan gerak

23 Perkembangan Media Generasi Pertama Generasi Kedua Generasi Ketiga
Cetak Generasi Pertama Radio/audio Generasi Kedua Televisi/Video Generasi Ketiga KOMPUTER/JARINGAN Generasi Keempat

24 Jenis-jenis media Media Cetak Media Radio/Audio Media Televisi/Video Komputer/Jaringan

25 Media Auditif Media Auditif adalah media yang hanya mengandalkan kemampuan suara saja. Contohnya : radio, piringan hitam, tape dan kaset recorder.

26 Media Visual Media Visual adalah media yang hanya mengandalkan indera penglihatan. Contohnya : foto, gambar, lukisan dan lain-lain.

27 Media Audiovisual Media Audiovisual adalah media yang mempunyai unsur suara dan unsure gambar. Jenis media ini mempunyai kemampuan yang lebih baik, karena meliputi kedua jenis media baik visual maupun auditif. Media ini dibagi lagi ke dalam : 1.  Audiovisual diam, yaitu media yang menampilkan suara dan gambar diam seperti film bingkai suara (sound slide), film rangkai suara dan cetak suara. 2.  Audiovisual gerak, yaitu media yang dapat menampilkan unsur suara dan gambar yang bergerak, seperti film suara dan video kaset.

28 Trend Pemanfaatan media
Integrasi Konvergensi Interaktif On-line/Jaringan

29 Trend Pemanfaatan media
Integrasi Dua atau lebih media dimanfaatkan secara terpadu untuk saling mengisi dan saling melengkapi

30 Trend Pemanfaatan media
Konfergensi Penggabungan berbagai tipe media – teks, foto, grafik, suara, video, dan animasi – kedalam satu buah media tertentu.

31 Trend Pemanfaatan media
Interaktif Adanya komunikasi dua arah antara media dengan pengguna dalam bentuk stimulus dan response

32 Trend Pemanfaatan media
Jaringan Informasi disimpan di server dan pengguna dapat mengakses darimana saja serta kapan saja ia punya kesempatan

33 Prinsip-Prinsip Pemilihan dan Penggunaan Media
Tujuan Pemilihan Media dipilih berdasarkan tujuan instruksional yang telah ditetapkan yang secara umum mengacu kepada salah satu atau gabungan dari aspek kognitif, afektif dan psikomotor. Tujuan ini dapat digambarkan dalam bentuk tugas yang harus dikerjakan oleh siswa,

34 Karakteristik Media Pengajaran Setiap media mempunyai karakteristik
tertentu baik dilihat dari segi keampuhannya, cara pembuatannya, maupun cara penggunaannya. Memberikan kemungkinan kepada guru untuk menggunakan berbagai jenis media pengajaran secara bervariasi.

35  Alternatif Pilihan Guru dapat menentukan pilihan media mana yang akan digunakan apabila terdapat beberapa media yang dapat diperbandingkan.

36 Prinsip-prinsip itu menurut Nana Sudjana (1991:104) adalah :
Menentukan jenis media dengan tepat, artinya sebaiknya guru memilih terlebih dahulu media manakah yang sesuai dengan tujuan dan bahan pelajaran yang akan diajarkan. Menetapkan dan memperhitungkan subyek yang tepat, artinya perlu diperhitungkan apakah penggunaan media itu sesuai dengan tingkat kematangan dan kemampuan anak didik.

37 Menyajikan media dengan tepat, artinya teknik dan metode penggunaan media dalam pengajaran haruslah disesuaikan dengan tujuan, bahan metode, waktu dan sarana yang ada. Menempatkan atau memperlihatkan media pada waktu, tempat dan situasi yang tepat, artinya seorang guru harus dapat menempatkan kapan dan dalam situasi mana suatu media pengajaran digunakan.

38 Susunan Isi Storyboard
Opening Introduction Menu Utama Sapaan, Judul, Tujuan HOME Latihan Permainan Materi Soal PG Game yg Relevan Sub Materi-1 Sub Materi-2 Sub Materi-3 Sub Materi-4 Penjelasan Latihan /Praktek Kesimpulan Closing

39 KD INDIKATOR MATERI MEDIA

40 KD INDIKATOR MATERI BAHAN AJAR

41 Terima kasih Dengan demikian To insert your company logo on this slide
From the Insert Menu Select “Picture” Locate your logo file Click OK To resize the logo Click anywhere inside the logo. The boxes that appear outside the logo are known as “resize handles.” Use these to resize the object. If you hold down the shift key before using the resize handles, you will maintain the proportions of the object you wish to resize. Terima kasih


Download ppt "MEDIA PEMBELAJARAN SUMBER BELAJAR DAN BAHAN AJAR"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google