Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Kreativitas dalam Karya Ilmiah

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Kreativitas dalam Karya Ilmiah"— Transcript presentasi:

1 Kreativitas dalam Karya Ilmiah

2

3

4 Memanfaatkan teknologi yang sudah ada !

5 membantu memecahkan permasalahan di masyarakat

6 mengatasi persoalan mental masyarakat?
atau pengaruh psikologi massa?

7 Budaya Transportasi Masyarakat

8 INFORMASI/BACA STRATEGI MEMBANGUN KREATIVITAS Fenomena (Berita),
Karya Tulis (Buku, Searching Internet, dll) IDENTIFIKASI MASALAH MENAJAMKAN MASALAH Masalah aktual/masih aktual (Pertemuan rutin dengan Pembimbing) TOPIK/JUDUL Calon Karya Tulis Unggulan STRATEGI MEMBANGUN KREATIVITAS

9 CONTOH SUMBER MASALAH Bahan yang berlimpah Bahan berlimpah dan dibuang
Pengobatan masih mahal Banyak penyimpangan pada kebijakan…/di …. Masalah … yang berlarut-larut, solusi kurang efektif Kelemahan UU/Aturan, dll Belum ada alternatif dalam sumbar daya alam Hama meningkat Belum ada peningkatan status ekonomi rakyat (petani, nelayan)

10 CONTOH PENULISAN KURANG BERMUTU
JUDUL: kurang tajam, kurang cocok dengan isi 2. URAIAN MASALAH DAN PENTINGNYA MASALAH: belum muncul DASAR ILMIAH: copy paste ALUR PIKIR ILMIAH: kurang jelas DASAR ILMIAH UNTUK SIMPULAN: belum ada dalam pembahasan

11 MAKALAH UNGGULAN 1. Masalah: unggulan 2. Solusi masalah:
inovasi teknologi, model, modul yang sederhana (original), bahan aktif  bermanfaat luas 3. Kunci ilmiah : a. bahan aktif/inovasi jelas b. mekanisme/alur pikir jelas c. efek bahan aktif/inovasi lebih dari satu Ukuran respon/manfaat  terukur-akurat Tambahan unggulan : mudah didapat, mudah dimanfaatkan, mudah di makan, dll.


Download ppt "Kreativitas dalam Karya Ilmiah"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google