Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Metode pembelajaran bahasa arab

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Metode pembelajaran bahasa arab"— Transcript presentasi:

1 Metode pembelajaran bahasa arab
Oleh : Nur Aini Musdhalifah (D )

2 Pengertian Dan Tujuan Metotologi Pembelajaran Bahasa Arab
Secara etimologi istilah metodologi berasal dari bahasa Yunani, yakni dari kata Metodos yang berarti cara atau jalan, dan Logos artinya ilmu. Dari beberapa pendapat diatas dapat kita simpulkan pengertian dari Metodologi Pengajaran Bahasa Arab ialah sistem atau cara yang digunakan oleh pengajar ketika mengajar agar pelajaran atau materi yang disampaikan mudah diterima dan dipahami oleh peserta didik. Metode pembelajaran Bahasa Arab telah mendapatkan perhatian dari para ahli pembelajaran Bahasa dengan melakukan berbagai kajian dan peneitian untuk mengetahui efektifitas dan kesuksekan berbagai metode pembelajaran.  lanjutkan kembali

3 Macam-Macam Metodologi Pembelajaran Bahasa Arab
Metode Ceramah Yang dimaksud dengan metode ceramah yaitu cara menyampaikan suatu pelajaran tertentu dengan jalan penuturan secara lisan kepada anak didik atau khalayak ramai. Hal ini tercermin dalam hadits beliau yang berbunyi sebagai berikut : “Sampaikanlah olehmu walaupun hanya satu ayat” Jadi cara penyampaian dakwah  disini yaitu dengan cara berceramah secara lisan atau ucapan. kembali lanjutkan

4 Metode Diskusi atau Musyawarah
Menyelesaikan masalah, yang mungkin menyangkut kepentingan bersama, dengan jalan muswarah untuk mufakat. Memperluas pengetahuan dan Metode diskusi merupakan salah satu cara yang dapat digunakan dalam cakrawala pemikiran. kembali lanjutkan

5 Metode Mubasyaroh Metode Langsung (Mubasyaroh) merupakan metode yang memprioritaskan pada ketrampilan berbicara. Metode ini muncul sebagai reaksi ketidakpuasan terhadap hasil pengajaran bahasa dari metode sebelumnya (gramatika tarjamah), yang dipandang memperlakukan bahasa sebagai sesuatu yang mati. lanjutkan kembali

6 Macam-macam Media Pengajaran Bahasa Arab
Macam-macam media (jenis dan karakteristiknya) yang dapat digunakan dalam pembelajaran bahasa arab secara ringkas sebagia berikut : 1. Laboratorium bahasa dengan berbagai macamnya.   2. Media audio, seperti radio, piringan (CD), atau program radio pendidikan. 3. Media visual, yang terdiri atas : Media cetakan, seperti naskah-naskah penjelasan dan keterangan, gambar, majalah, selabaran-selabaran, surat kabar, dan berbagai macam kartu. Media proyeksi, seperti OHP (Over Head Projector), slide projector dan film strip. Contoh barang, model, pameran dan museum. lanjutkan kembali

7 4. Media audio visual, seperti film bersuara, video, televisi
4. Media audio visual, seperti film bersuara, video, televisi. Media ini memiliki kelebihan dengan memungkinkan menyajikan suara dan gambar sekaligus terutama untuk menyampaikan materi yang dipelajari. 5. Media pembelajaran berprogram. Media ini bertingkat-tingkat mulai dari bentuk modul-modul sederhana sampai dalam bentuk komputer. kembali lanjutkan

8 Model Pembelajaran Bahasa Arab
Pendekatan pembelajaran dapat diartikan sebagai titik tolak atau sudut pandang kita terhadap proses pembelajaran, yang merujuk pada pandangan tentang terjadinya suatu proses yang sifatnya masih sangat umum, di dalamnya mewadahi, menginsiprasi, menguatkan, dan melatari metode pembelajaran dengan cakupan teoretis tertentu. lanjutkan kembali

9 Dari pendekatan pembelajaran yang telah ditetapkan selanjutnya diturunkan ke dalam strategi pembelajaran. yaitu: Mengidentifikasi dan menetapkan spesifikasi dan kualifikasi hasil (out put) dan sasaran (target) yang harus dicapai, dengan mempertimbangkan aspirasi dan selera masyarakat yang memerlukannya. Mempertimbangkan dan memilih jalan pendekatan utama (basic way) yang paling efektif untuk mencapai sasaran. lanjutkan kembali kembali

10 Mempertimbangkan dan menetapkan langkah-langkah (steps) yang akan dtempuh sejak titik awal sampai dengan sasaran. Mempertimbangkan dan menetapkan tolok ukur (criteria) dan patokan ukuran (standard) untuk mengukur dan menilai taraf keberhasilan (achievement) usaha. kembali lanjutkan

11 Sekian dan Terima kasih
Akhirul kalam Assalamu’alaikum Warahmatullah Wabarakatuh


Download ppt "Metode pembelajaran bahasa arab"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google