Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Fasilitas Penyimpanan

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Fasilitas Penyimpanan"— Transcript presentasi:

1 Fasilitas Penyimpanan
Cindy Hosea ( ) Aprilian Puspa Sari ( ) Anggia Rachmadinda ( ) Laily Septinia ( )

2 PRINSIP-PRINSIP Popularity Similarity Size Characteristics
Space utilization Order picking

3 Popularity Jika bahan yang masuk dan keluar dari gudang pada titik yang sama, maka item yang paling sering dipakai harus diletakkan sedekat mungkin dengan tempat pemasukan dan pengeluaran.

4

5 Produk dengan rasio < 1 diletakkan dekat dengan shipping, sementara produk dengan rasio > 1 diletakkan dekat dengan receiving.

6 Menyimpan item yang sama dalam area tertentu
Similarity Menyimpan item yang sama dalam area tertentu Waktu yang diperlukan untuk memenuhi permintaan atau proses pengambilan item akan berkurang

7 Size Penyimpanan dilakukan sesuai dengan besar kecilnya ukuran item
Tidak membuang tempat atau ruang penyimpanan

8 Oddly shaped & crushable items
Characteristics Penyimpanan dilakukan sesuai dengan karakteristik bahan yang disimpan. Characteristics Perishable materials Oddly shaped & crushable items Hazardous materials Security items Compatibility

9 Perishable materials, bahan yang mudah rusak biasanya memerlukan ruang kontrol khusus.
Oddly shaped and crushable items, bahan yang mempunyai bentuk aneh dan mudah hancur sehingga tidak boleh ditempatkan dengan bahan lain. Hazardous materials, bahan yang berbahaya, seperti cat, pernis, propane dan cairan kimia yang mudah terbakar sehingga harus disimpan di tempat yang terpisah. Security items, bahan yang memerlukan pengamanan khusus agar tidak terjadi pengambilan bahan yang lebih dari jumlah permintaan. Compatibility, bahan yang mudah terkontaminasi dengan bahan lainnya sehingga perlu dipisahkan.

10 Space Utilization Mengatur tata letak agar penggunaan ruang menjadi maksimal. SPACE UTILIZATION Conservation of space Limitations of space Accessibility

11 Conservation of space Limitations of space Accessibility
Pengaturan fasilitas sehingga terdapat fleksibilitas dan kemampuan memenuhi permintaan yang besar. Limitations of space Pengaturan batasan suatu bahan dapat disimpan dalam suatu tempat, seperti batas banyak tumpukan agar tidak merusak bahan yang ada. Accessibility Merupakan pembuatan ruang gerak agar bahan dapat dipindahkan dengan mudah menggunakan material handling yang tersedia.

12 Order Picking Memindahkan item-item dari tempat penyimpanan untuk diproses sesuai dengan permintaan.

13 STORAGE VS WAREHOUSE

14 Menyimpan barang jadi (finished goods) yang siap dikirim ke pelanggan.
Storage Digunakan untuk menyimpan bahan baku, barang setengah jadi, dan barang jadi. house Ware- Menyimpan barang jadi (finished goods) yang siap dikirim ke pelanggan.

15 Teknik Merancang Perancangan fasilitas terdiri atas :
Beberapa faktor yang menjadi pertimbangan dalam penempatan fasilitas : Kedekatan lokasi sumber bahan baku Kedekatan dengan pasar (pelanggan dan supplier) Faktor tenaga kerja Faktor-faktor lain yang menunjang (transportasi, peraturan pemerintah, dsb) Perancangan fasilitas terdiri atas : Perancangan sistem fasilitas, yang meliputi sistem struktur, pencahayaan, listrik, komunikasi, keselamatan kerja, sanitasi, dsb Perancangan tata letak, yaitu penempatan semua perlengkapan, mesin dan peralatan penunjang Perancangan sistem pemindahan material, yaitu mekanisme untuk memenuhi kebutuhan interaksi antar fasilitas

16 At the ABC manufacturing firm, the average daily withdrawal rate for product A is 20 cartons per day, safety stock is 5 days, order lead time is 10 days, and the order quantity is 45 days. What are the maximum and average quantities of unit loads to be stored? Reorder point = safety stock + demand over lead time = (5 days)(20 cartons per day) + (10 days)(20 cartons per day) = 300 cartons Maximum quantity to be stored = safety stock + order quantity = 100 cartons + (45 days)(20 cartons per day) = 1000 cartons Average quantity to be stored = 0,5(order quantity) + safety stock = 0,5(900) + 100 = 550 cartons

17 STORAGE Storage merupakan penyimpanan di pabrik dan dapat dilakukan pada tempat-tempat yang berbeda, mulai dari receiving sampai sebelum dikirimkan melalui warehousing. Pada saat storage juga terjadi pengecekan tambahan sebelum masuk ke warehousing. Beberapa jenis storage : Gudang bahan baku Gudang bahan pendukung Tempat komponen jadi Tempat sisa bahan Tempat skrap/waste Tempat penyimpanan sementara peralatan

18 WAREHOUSE Warehousing merupakan penyimpanan dan mengeluarkan barang jadi atau produk. Pada tahap ini produk sudah siap didistribusikan ke konsumen. Warehousing juga menjadi tempat penyimpanan barang jadi dalam jangka panjang. Kegiatan yang dilakukan pada warehousing : Menerima barang jadi dari produksi Menyimpan barang secara teratur dan aman Menerima perintah untuk pengiriman Pengepakan untuk pengiriman Memelihara catatan secara layak


Download ppt "Fasilitas Penyimpanan"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google