Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Daftar Pustaka.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Daftar Pustaka."— Transcript presentasi:

1 Daftar Pustaka

2 Daftar Pustaka Memuat sejumlah pustaka atau sumber yang digunakan penulis untuk mendukung pendapatnya dengan ahli lain.

3 Daftar pustaka bermaksud menabulasi atau mendaftarkan semua sumber bacaan baik yang sudah dipublikasi seperti buku, majalah, surat kabar maupun yang belum dipublikasi seperti paper, skripsi, tesis dan disertasi.

4 Cara Menulis Daftar Pustaka Berupa Buku :
Ditulis berurutan mulai dari nama penulis, tahun terbit buku, judul buku (dengan huruf miring), tempat penerbitan dan tahun terbit. Contoh : Keraf, Gorys Komposisi Bahasa. Flores : Nusa Indah

5 Cara Menulis Daftar Pustaka Berasal dari Artikel dalam Jurnal :
Nama penulis artikel ditulis didepan diikuti tahun, judul artikel, nama jurnal, tahun dan nomor. Contoh : Hanafi, A “Bahasa Indonesia Pengguna Asing” Forum Penelitian , 1 (1) :

6 Cara Menulis Daftar Pustaka dari Koran Tanpa Penulis :
Nama koran ditulis diikuti tanggal, bulan, tahun terbit, judul dan nomor halaman. Contoh : Kompas. 18 Agustus “Pendidikan Bahasa Indonesia”, hlm 12

7 Daftar Pustaka dari Skripsi, Tesis dan Disertasi :
Nama penulis, tahun, judul, jenis karya ilmiah, nama kota perguruan tinggi, nama fakultas dan nama perguruan tinggi. Contoh : Fani, Athaya “Pengaruh Puisi Terhadap Minat Baca Siswa Kelas V SDN Pelita”. Skripsi. Surakarta : Fakultas Bahasa, Universitas Diponegoro.

8 Daftar Pustaka dari Internet :
Nama penulis, tahun, judul, diakhiri alamat dan tanggal akses Contoh : Herustantio “Ragam Bahasa” (online), (http; diakses 13 Juni 2017).

9 Terima Kasih


Download ppt "Daftar Pustaka."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google