Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehYohanes Iskandar Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
Sistem Peripheral pada Sistem Operasi Windows
BY: Ronend_vynesa
2
Setting peripheral adalah suatu cara untuk mensetting atau mendesain peralatan-peralatan tambahan, misalnya printer, monitor, dekstop, screensaver, dan setting regional.
3
1. Setting Mouse Langkah-langkah untuk mengatur konfigurasi penggunaan mouse adalah sebagai berikut. a. Klik tombol Start > Setting. b. Klik tombol Control Panel. c. Klik pada pilihan mouse.
4
d. Klik tabulasi button, atur dan isilah pada pilihan sebagai berikut.
1) Switch primary and secondary button, untuk memilih penekanan tombolpada mouse apakah klik kiri atau kanan. 2) Double click speed, digunakan untuk mengatur cepat atau lambatnyapenekanan double click. Cara pengaturannya adalah geser kotak segitigapada bagian speed ke kiri untuk memperlambat dan ke kanan untuk mempercepat.a 3) Turn On Click Lock, yaitu mengunci penekanan mouse pada saat Andamenggeser (men-drag) mouse tersebut
5
2. Setting Printer Printer adalah perangkat untuk mengubah perintah dan data setelah diolah oleh processor dan tersimpan di RAM (Random Access Memory) sebagai data yang siap dioutput menjadi sebuah bentuk tampilan tercetak pada suatumedia tertentu. Agar hasil cetakan sesuai dengan yang diinginkan, maka harusdiatur terlebih dahulu setting printernya
6
Langkah awal untuk setting printer adalah dengan membuka programControl Panel. Langkah selanjutnya adalah sebagai berikut. a. Klik pada pili b. Klik Next untuk melanjutkan perintah hingga Finish. c. Maka printer sudah terinstal dan siap digunakanhan Printer and Faxes,
7
3. Setting Monitor Monitor adalah suatu alat untuk mencetak hasil pada layar (output). Monitor secara umum dapat dibedakan menjadi 2 jenis, yaitu monitor monochrome (hitamputih) dan monitor berwarna (color full screen dan non full screen).
8
a. Themes Themes adalah background dengan dilengkapi perangkat suara, ikon, dan elemen lain untuk membedakan antara background satu dengan lainnya. b. Desktop Desktop digunakan untuk menampilkan gambar latar (background) pada desktop.
9
4. Setting Regional Regional settings adalah pengaturan atau setting pada komputer mengenai tanda atau lambang dari suatu negara tertentu. Cara untuk mengatur setting regional adalah sebagai berikut. a. Klik tombol Start > pilih dan klik Control Panel. b. Pilih Date and Time dan Regional and Language Options
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.