Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KAMERA VIDEO.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KAMERA VIDEO."— Transcript presentasi:

1 KAMERA VIDEO

2 Format video Video Analog Media untuk penyimpanan data video tersebut biasanya berupa pita kaset (tape) berbahan dasar pita magnetik. Video analog memerlukan kompresi ke digital terlebih dahulu supaya bisa ditransfer dan disimpan lewat komputer. Contoh: U Matic, Betacam SP, Betamax, VHS, dan S-VHS.

3 Kelebihan dari video analog adalah ditemukannya warna yang colorful dan kualitas gambar yang dihasilkan sangat baik (selama tidak dilakukan kompresi). Kelemahan dari video analog, yaitu akan mengalami keausan seiring dengan berjalannya waktu. Yang disebabkan karena pemutaran rekaman analog dilakukan dengan sistem gesek media rekam dengan head pemutar, sehingga hal tersebut akan membuat terjadinya noise dan kekuatan sinyal tidak konsisten. Untuk mentransfer video analog ke digital akan menurunkan kualitas gambar

4 Video Digital Video digital menggunakan arus sinyal dengan kode algoritma (encoded) yang terdiri dari kombinasi angka 0 (off) dan 1 (on), dimana media pengirim mampu mengubahnya ke dalam format bahasa elektronik dalam hal ini komputer. Ciri utama video digital adalah adanya CCD (Charge Couple Device). CCD adalah chip elektronik peka cahaya yang dapat mengubah cahaya diterima menjadi sinyal digital untuk kemudian disimpan dalam pita bentuk sinyal video.

5 Kelebihan dari video digital adalah tidak adanya penurunan kualitas gambar dan audio dalam proses reproduksi (bila tidak dilakukan kompresi). Namun, kekurangannya bila ada yang rusak “sebagian” dalam video digital maka akan mengakibatkan rusaknya “keseluruhan” video tersebut. Hal ini disebabkan Video digital menggunakan arus sinyal dengan kode algoritma. Contoh: Mini DV, DVCAM, dan DVCPRO.

6 Bagian-Bagian Kamera Video

7 Bagian-Bagian Kamera Video

8 Bagian-Bagian Kamera Video

9 Bagian-Bagian Kamera Video

10 Mengoperasikan Kamera Video

11 Mengoperasikan Kamera Video

12 Mengoperasikan Kamera Video

13 Mengoperasikan Kamera Video

14 Merawat kamera video Jangan tingalkan kaset di dalam camcorder Anda saat tidak digunakan. Kaset bisa menyebabkan gesekan dan hal ini bisa mengakibatkan masalah pada proses merekam dan memutar Jangan memasukkan kaset video dalam kondisi benar-benar dingin. Pelembab dari udara yang hangat dapat membut kaset menempel pada bagian drum sehingga merusak kaset dan dapat merusak video head Jangan meninggalkan baterai di dalam camcorder saat tidak digunakan. Beberapa camera menarik energi baterai dalam jumlah kecil, namun konstan sehinga dapat menghabiskan baterai

15 Merawat kamera video Jangan meninggalkan kaset camcorder di dalam mobil yang terkena udara panas Jangan menaruh label pada kaset camcorder dimana label ini kemungkinan berlawanan dengan pembuka pintu kaset. Hal ini dapat menyebabkan kaset menyangkut di dalam kamera Rawat handycam Anda dengan menyerahkannya pada teknisi untuk membersihkan tape head saat kotor. Perawatan semacam ini dapat membuat kamera Anda lebih tahan lama

16 Yang harus diperhatikan dalam membeli kamera video
Cukup nyamankan anda memegang kamera tersebut Apakah tersedia setting manual untuk fokus,aperture dan white balance Berapa besar resolusi displaynya Sebaik apakah image stabilizernya Perlengkapan apa yang tersedia Apakah diperlukan sebuah memory card untuk menyimpan foto Apakah ada input analog dan digital Apakah lensanya memiliki wide angle sejati Apakah tersedia input untuk mikrophone dan headphone Seberapa lama baterainya dapat bertahan


Download ppt "KAMERA VIDEO."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google