Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Komunikasi dan Jaringan Komputer

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Komunikasi dan Jaringan Komputer"— Transcript presentasi:

1 Komunikasi dan Jaringan Komputer
05 APLICATION LAYER Komunikasi dan Jaringan Komputer

2 Aplication Architectures
Program Aplikasi dibuat atas 4 fungsi Data storage Data access logic Application logic Presentation logic Arsitektur Aplikasi ditentukan oleh bagaimana fungsi tersebut dipisahkan antara Client dengan Server Terdapat 3 dasar Arsitektur Aplikasi yang dipakai sekarang Host-based Architectures Client-based architectures Client-server architectures

3 Host-Based Architectures
􀁺Merupakan Arsitektur Aplikasi yang pertama dikembangkan 􀁺Server (Mainframe) menjalankan keempat fungsi Program Aplikasi 􀁺Client merupakan terminal yang menjalankan Program Penangkap penekanan kunci yang dikirim ke Server dan menampilkan Informasi sesuai dengan instruksi Server

4 Client-Based Architectures
Menjadi penting sejak akhir tahun1980 dengan menggunakan PC LAN secara meluas dan Program murah seperti Spread sheets dan Word Processor Clients bertanggung jawab terhadap data access, application, dan presentation logic. Server hanya untuk Data Storage

5 Client-Server Architectures
Fungsi Program Aplikasi t erbagi di Client dan Server Client manangani Presentation Logic Server menangani data storage dan data access logic Application logic mungkin di Client, Server atau terpisah dua. Arsitektur ini paling banyak digunakan pada saat ini

6 Middleware Sebagai Interface yang mengizinkan Program Aplikasi Client berinteraksi dengan Program Aplikasi Server Middleware memiliki dua fungsi utama : Menyediakan suatu standar cara menerjemahkan antara perangkat lunak dari vendor –vendor yg berbeda. Mengelola pesan transfer antara client dan server, hingga pengubahan jaringan isolasi (seperti penambahan server baru ) dari clients. Dua dari yang terpenting dari Standar middleware adalah: Distributed Computing Environment (DCE) and Common Object Request Broker Architecture (CORBA).

7 Arsitektur Two-tier Pada Two-tier Presentasi Logic dan Aplication Logik berada di Client sedangkan Data Access Logic dan Data Storage Logic di Server

8 Arsitektur Three-tier
Aplication Program Logic terbagi diantara tiga buah Komputer–Client menangani Presentation Logic–Server menangani Aplication Logic–Database Server menangani Data Access Logic dan Data Storage

9 Arsitektur N-tier Lebih dari tiga buah Komputer yang digunakan
Keuntungannya Load Balancing dan Scalable Kelemahannya Distributed Processing berarti lebih berat kerja Network dan lebih sulit untuk ditest

10 Thin VS Fat Clients Sedikit atau tidak ada Aplication Logic yang berada pada Client Semua atau banyak Aplication Logic berada pada Client Thin Client mudah di-manage dimana hanya Server Aplication Logic umumnya perlu di-update Thin Client yang baik adalah Arsitektur World Wide Web yang menggunakan Two-tier

11 PemilihanArsitektur Host-Based Client-Based Client-Server
Cost of High Medium Low Infrastructure Cost of Low Medium High Development Scalability Low Medium High

12 World Wide Web Dibuat Tahun 1989 oleh Tim Berners-Lee pada Centre Européan pour Rechèrche Nucleaire (CERN) di Geneva. Ide utamanya ada dua yaitu hyperlinks dan Uniform Resource Locators (URLs). Mosaic, adalah browser pertama yang digunakan, dibuat tahun 1993 pada National Center for Super computing Applications (NCSA) oleh Marc Andressen, yang kemudian menemukan Netscape.

13 Electronic Mail Merupakan layanan telekomunikasi seperti pelayanan pos biasa yang mengantarkan surat dari rumah ke rumah. Digunakan untuk mengirimkan pesan yang tidak harus segera sampai ke tujuan dalam waktu yang singkat. Waktu dan uang dapat di hemat jika data dapat dikirim langsung melalui jaringan komputer. Meneruskan pesan-pesan yang tidak dapat dilakukan melalui telepon. Merupakan sistem yang cepat untuk mengirimkan pesan diantara kantor-kantor, pabrik-pabrik dll.

14 Standar Simple Mail Transfer Protocol (SMTP): adalah bagian dari TCP/IP protocol. SMTP adalah standar utama untuk mail transfer agents yang dipakai sekarang, tapi hanya dapat menangani text files. SMTP biasanya diterapkan menggunakan two-tier client-server architecture. Dua standar yang lain yang berkompetisi untuk adalah Common Messaging Calls (CMC) dan X.400.

15 Arsitektur E-Mail Two-tier
SMTP mengunakan dua jenis Program: User agents, disebut juga clients, adalah program yang berjalan pada Client yang mengirim ke server dan download dari mail boxes dari Server tersebut. Post Office Protocol (POP) & Internet Mail Access Protocol (IMAP) adalah protokol utama untuk User agents k server communications (e.g., Eudora, Outlook). Mail transfer agents, disebut juga mail server software, dipakai oleh servers. Mereka mengirim diantara servers dan memelihara individual mail boxes.

16 Arsitektur Three-tier Client-Server
Membaca menggunakan Web-based interface, seperti Hotmail, menggunakan arsitektur three-tier. Three tiers tersebut sbb: Client’s web browser mengirim HTTP requests ke Web server. Web server: 1) mengirim HTTP responses ke Web client dan 2) translates Client’s HTTP requests ke S MTP packets yang kemudian mengirimkan ke Mail server. Mail server melaksanakan fungsi yang sama seperti mail server pada contoh two-tier.

17 Simple Mail Transfer Protokol
SMTP messages memiliki struktur sbb: Header: list source dan destination addresses, date, subject, dan informasi lain tentang message. Body: Pesan itu sendiri. Attachments: File tambahan yang disertakan dengan message.

18 Attachment pada MIME Karena SMTP dikembangkan untuk transfer text files, untuk mengirim informasi graphical memerlukan teknis spesial. Kemampuan Graphics mail transfer agent protocols seperti MIME (Multipurpose Internet Mail Extension), uuencode dan binhex. Termasuk bagian dari client, MIME translate informasi graphical ke text membuat graphic dikirim sebagai bagian dari SMTP message. Receiver’s client kemudian translate MIME attachment dari text kembali ke graphical format.

19 Aplikasi Lain File Transfer Protocol dan Telnet
FTP enables sending and receiving files over the Internet. Telnet allows remote logins over the Internet. Both were much more commonly used during the pre-WWW days of the Internet. FTP masih digunakan hingga kini untuk uploading web pages.

20 Aplikasi Lain IM (Instant Messaging)
IM adalah program client-server yang membolehkan real-time messages di-exchanged. Beberapa tipe juga dapat berupa voice dan video packets untuk dikirim. Contoh termasuk AOL dan ICQ. Cara kerja IM sbb: Pertama IM client mengirim suatu request ke IM server tmengatakan bahwa anda sedang online. Jika suatu teman terhubung , maka IM server mengirimkan suatu packet kepada IM client dan sebaliknya. Ketika anda mengetik beberapa text, IM client mengirim text pada suatu packet ke IM server yg akan me-relays kepada teman anda. Jika suatu chat session mempunyai lebih dari 2 client, multiple packets akan dikirim oleh IM server. IM servers juga dapat me-relay information kepada IM servers yg lainnya.

21 AplikasiLain Video Conferencing
Membolehkan orang-orang untuk “bertemu” dan berinteraksi di waktu yg sama tetapi beda lokasi. Conference calling does the same thing. Biasanya melibatkan hanya 2 pertemuan saja Biaya rendah aplikasinya small video cameras dan microphones bersama-sama melalui Internet.


Download ppt "Komunikasi dan Jaringan Komputer"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google