Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pertemuan 5 Fungsi Permintaan/ Penawaran Linier

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pertemuan 5 Fungsi Permintaan/ Penawaran Linier"— Transcript presentasi:

1 Pertemuan 5 Fungsi Permintaan/ Penawaran Linier

2 Tujuan Mhs dapat memecahkan penerapan masalah fungsi linear dalam bidang ekonomi dan bisnis, khususnya konsepsi fungsi permintaan dan penawaran

3 P = f(Q) atau Q = g(P) atau (Q,P) = 0
Fungsi Permintaan Fungsi Permintaan P = f(Q) atau Q = g(P) atau (Q,P) = 0 dimana : Q = Kuantitas barang P = Harga barang Ciri-cirinya: 0  Q  a dan 0  P b Grafiknya menurun monoton dari kiri atas ke kanan bawah

4 Gambar grafik fungsi Permintaan

5 P = f(Q) atau Q = g(P) atau (Q,P) = 0
Fungsi Penawaran P = f(Q) atau Q = g(P) atau (Q,P) = 0 dimana : Q = Kuantitas barang P = Harga barang Ciri-cirinya: 0  Q  a dan 0  P b Grafiknya menurun monoton dari kiri bawah ke kanan atas

6 Gambar Grafik Fungsi Penawaran

7 KESEIMBANGAN PASAR (1) Keseimbangan pasar (market equilibrium), umum ditulis E adalah titik potong kurva penawaran dan kurva permintaan

8 KESEIMBANGAN PASAR (2) Karena kesalahan model, mungkin saja suatu titik keseimbangan pasar yg tidak bermakan (tidak masuk akal), mis. Harga (P) atau Kuantitas (Q) negatif

9 CONTOH/LATIHAN P = 15 – Q ; fungsi permintaan
P = 3 + 0,5 Q ; fungsi penawaran disamakan sisi kanan: 15 – Q = 3 + 0,5 Q -Q -0,5 Q = 3-15 -1,5 Q = - 12 Q = 8 => P=15-8 =7 Keseimbangan pasar =E(8,7)=> gambarkan! P = 5 – 3Q dan P = Q ; selidiki apakah keseimbangan pasarnya bermakna (masuk akal)?


Download ppt "Pertemuan 5 Fungsi Permintaan/ Penawaran Linier"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google