Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Persaingan Monopolistik

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Persaingan Monopolistik"— Transcript presentasi:

1 Persaingan Monopolistik
Kuliah 13 Universitas Komputer Indonesia

2 Empat Tipe Struktur Pasar
Jumlah Perusahaan? SatuPerus bbrp firms Banyak Prshaan Type Produk? Produk Differensiasi Produk Identik Monopoly Oligopoly Monopolistic Competition Perfect Competition Tennis balls Pengeboran minyak Penerbangan .Telepon PDAM Listrik Novel Bioskop Fried Chicken Beras Tomat Ikan Susu murni

3 Tipe Pasar Persaingan Tidak Sempurna
Monopolistic Competition Banyak perusahaan menjual produk yang sama tetapi tidak identik. Oligopoly Hanya beberapa penjual, masing-masing menawarkan produk yang sama atau identik kepada yang lainnya.

4 Persaingan Monopolistik
Pasar yang memiliki beberapa ciri-ciri persaingan sempurna dan beberapa ciri-ciri monopoly.

5 Sifat Persaingan Monopolistik
Banyak penjual Produk differensiasi Bebas Masuk & Keluar

6 Persaingan Monopolistik dalam Jangka Pendek...
(a) Perusahaan mendapatkan Profit Harga MC ATC Profit- Jumlah Maksimum Harga Profit Average total cost Demand MR Jumlah

7 Persaingan Monopolistik dalam Jangka Panjang...
Harga MC ATC Profit- jumlah maksimum P=ATC Demand MR Jumlah

8 Perbedaan Monopolistik dan Persaingan Sempurna
Ada dua perbedaan penting yang perlu dicatat antara Mopolistik dan persaingan sempurna—excess capacity dan markup.

9 Excess Capacity Tidak ada kelebihan kapasitas pada pasar persaingan sempurna dalam jangka panjang. Bebas masuk sehingga pasar persaingan sempurna berproduksi di suatu titik dimana Biaya Total Rata-rata minimum, yang merupakan efficient scale dari perusahaan.

10 Excess Capacity Tidak ada kelebihan kapasitas pada persaingan monopolistik dalam jangka panjang. Pada persaingan monopolistik, output lebih kecil dari efficient scale dari persaingan sempurna.

11 Excess Capacity... (a) Perush pd persaingan Monopolistik
(b) Prsh pd Persaingan Sempurna Harga Harga MC MC ATC ATC P P = MC P = MR (kurva demand ) Excess capacity Demand Jumlah produksi Efficient scale Jumlah Jumlah Jumlah produksi = Efficient scale

12 Markup Pada Biaya Marginal
Untuk sebuah perusahaan di pasar persaingan sempurna, harga sama dengan biaya marginal. Untuk perusahaan di pasar monopolistik, harga lebih besar dari biaya marginal.

13 Markup Pada Biaya Marginal
Karena harga lebih besar biaya marginal, tambahan unit terjual pada harga yang ditetapkan artinya tambahan keuntungan bagi perusahaan pd persaingan monopolistik.

14 Markup Pada Biaya Marginal
(a) Prsh Persaingan Monopolistik (b) Prsh Persaingan Sempurna Harga Harga MC MC Markup ATC ATC P P = MC P = MR (demand curve) Marginal cost MR Demand Jumlah Jumlah Jumlah produksi Jumlah produksi

15 Monopolistik dan Persaingan Sempurna
(a) Prsh Monopolistik (b) Prsh Persaingan Sempurna Harga Harga MC MC Marginal cost Markup ATC ATC P P = MC P = MR (demand curve) MR Demand Jumlah Produksi = Efficient scale Jumlah Jumlah produksi Efficient scale Jumlah Kelebihan kapasitas

16 Iklan Ketika perusahaan menjual produk diferensiasi dan menetapkan harga di atas biaya marginal, setiap perusahaan akan terdorong untuk mengiklankan produknya dalam rangka untuk menarik lebih banyak pembeli untuk produk khusus tersebut.

17 Iklan Perusahaan yang menjual barang konsumsi yang memiliki diferensiasi tinggi mengeluarkan 10 sampai 20% dari penerimaanya untuk iklan. Secara keseluruhan, sekitar 2% dari penerimaan total, atau lebih dari $100 milyar setahun, dikeluarkan untuk iklan.

18 Iklan Kritik terhadap pemasangan iklan bahwa perusahaan beriklan dalam rangka untuk memanipulasi selera masyarakat. Mereka juga berpendapat bahwa iklan menghalangi persaingan dengan menyatakan bahwa produk tersebut lebih berbeda dari kenyataannya.

19 Iklan Pengiklan berpendapat bahwa iklan memberikan informasi pada konsumen Mereka juga berpendapat bahwa iklan meningkatkan persaingan dengan menawarkan produk dan harga yang lebih bervariasi. Keinginan perusahaan untuk mengeluarkan rupiah untuk iklan sebagai isyarat kepada konsumen berkaitan dengan kualitas bproduk yang ditawarkan.

20 Brand Names Kritikan menyatakan bahwa brand names menyebabkan konsumen menerima perbedaan yang sebenarnya tidak ada.

21 Brand Names Ahli ekonomi berpendapat bahwa merek dapat menjadi cara yang bermanfaat bagi konsumen untuk memastikan bahwa barang yang mereka beli memiliki kualitas yang tinggi. memberikan informasi kualitas. Mendorong perusahaan untuk menjaga kualitas tinggi.

22 Saya yang MENCIPTAKAN realitas saya sendiri
TERIMA KASIH Saya yang MENCIPTAKAN realitas saya sendiri


Download ppt "Persaingan Monopolistik"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google