Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Beban Chp 10
2
Beban Kegiatan Badan Usaha untuk memperoleh pendapatan menyebabkan terjadinya beban Perlu menetapkan beban secara tepat, karena akan mempengaruhi laporan keuangan Perlu mengetahui dasar pengakuan dan pengukuran beban
3
Definisi Framework paragraph 70: FASB
Beban adalah penurunan manfaat ekonomik dalam satu periode akuntansi dalam bentuk aliran keluar atau penurunan aset atau terbentuknya liabilitas yang berasal dari penurunan ekuitas selain dari pembagian pada pemilik. FASB Membedakan antara loss dan beban, beban berasal dari kegiatan utama sedangkan loss dari kregiatan lain atau yang tidak biasa terjadi
4
Perubahan Aset dan Liabilitas
Beban terjadi karena adanya penurunan aset atau peningkatan liabilitas. Kas turun karena membayar biaya angkut, biaya tenaga kerja, pembelian persediaan barang dagangan dll Liabilitas naik karena belum membayar tenaga kerja yang sdh bekerja, sewa fasilitas kerja yang sudah digunakan, pajak yang belum dibayar
5
Beban Dan Kos Beban adalah kos yang sudah digunakan manfaatnya
Beban penyusutan yang mengurangi kos aset tetap Beban sewa yang mengurangi kos sewa dibayar dimuka
6
Pengakuan Beban Adanya kemungkinan peningkatan manfaat ekonomik berkaitan dengan aliran keluar dari badan usaha Dapat diukur nilainya secara andal
7
Pengukuran Beban Beban terjadi apabila terjadi penurunan aset atau peningkatan liabilitas Kejadian tersebut dapat terjadi pada periode yang sama dengan perolehan Dapat juga berasal dari investasi yang mempunyai manfaat beberapa periode, shg perlu alokasi Alokasi beban: Hubungan sebab akibat, beban penjualan yang terjadi karena adanya kegiatan penjualan Sistematis dan rational, biaya deresiasi yang dialokasikan sesuai dengan periode pemanfaatan aset tetap Pengakuan segera, beban yang mempunyai manfaat jangka panjang yang unsur ketidakpastiannya culup besar
8
Kritikan Alokasi Tidak mempunyai sifat
additive ( dapat dijumlah kurangkan tanpa mempengaruhi arti) Unambiguity: Dasar alokasi yang unik, jelas dan tidak ada keraguan Defensiability: dasar yang kuat mengenai kebenarannya
9
Dukungan Alokasi Untuk proses penandingan, dalam rangka menentukan kinerja (laba) Alat pengendali dan motivasi manajer, dengan menggunakan biaya kesempatan (opportunity cost) sebagai pembanding
10
Pembentukan Standar Untuk penandingan, pengakuan beban harus harmonis dan sesuai dengan definisi elemen (aset &liabilitas) Conservatism, adanya judgment yang diperlukan dalam melakukan proses penandingan. Pengakuan beban & loss yang hrs segera diakui yang menyebabkan aset terlalu kecil.
11
Issue bagi Auditor Perbedaan antara beban dan aset, periode pengakuan beban, serta pengukuran yang sesuai
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.