Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Critical Procces Method
Network Perhitungan waktu (maju dan mundur) Identifikasi jalur kritis Penentuan waktu penyelesaian proyek
2
Perhitungan waktu Perhitungan waktu terdiri dari:
Notasi yang digunakan Perhitungan maju Perhitungan mundur Perhitungan kelonggaran
3
Notasi j i X(i,j) Ci Li Cj Lj X = Aktivitas
Tx = Waktu penyelesaian aktivitas x i = Peristiwa Ci= waktu paling cepat terjadinya peristiwa Li= Waktu paling lambat terjadinya peristiwa j i X(i,j) CSx Ci Li Cj Lj LMx Tx LTx LBx CMx=Ci = waktu paling cepat dimulainya aktivitas x CSx = waktu paling cepat diselesaikannya aktivitas x LMx= waktu paling lambat dimulainya aktivitas x LSx= waktu paling lambat diselesaikannya aktivitas x LTx= kelonggaran total dari aktivitas x (selang waktu dimana aktivitas x bisa ditunda pelaksanaannya tanpa menyebabkan tertundanya waktu penyelesaian proyek. LBx = kelonggaran bebas dari aktivitas x (selang waktu dimana aktivitas x dapat ditunda pelaksanaannya tanpa menyebabkan tertundanya waktu pelaksanaan aktivitas sesudahnya.
4
Perhitungan Maju j i CSx X(i,j) Ci Cj Tx Definisi: adalah perhitungan yang paling cepat dari terjadinya setiap peristiwa serta mulai dan selesainya setiap aktivitas yang terdapat dalam network suatu proyek Langkah-langkah: Tentukan waktu paling cepat terjadinya peristiwa awal Ci=0 Hitung waktu paling cepat selesainya setiap aktivitas = CSx= Ci + Tx Tentukan waktu paling cepat terjadinya peristiwa j = Cj=max( CSx)
5
Perhitungan Mundur j i X(i,j) Li Lj LMx Tx Definisi: adalah perhitungan yang paling lambat dari terjadinya setiap peristiwa dalam network suatu proyek Langkah-langkah: Tentukan waktu paling lambat terjadinya peristiwa akhir Lj=Cj Hitung waktu paling lambat dimulainya setiap aktivitas LMx= Lj -Tx Tentukan waktu paling lambat terjadinya peristiwa i Li=min( LMx)
6
Kelonggaran Kelonggaran Total= LTx = Lj - CSx
i CSx Cj Lj LTx LBx Kelonggaran Total= LTx = Lj - CSx Kelonggaran Bebas = Cj - CSx
7
Aktivitas & Lintasan Kritis
Aktivitas kritis adalah aktivitas yang tidak mempunyai kelonggaran baik kelonggaran total maupun kelonggaran bebas (LT=LB=0) Lintasan kritis adalah rangkaian aktivitas kritis yang menghubungkan peristiwa awal dan akhir dari suatu netwotk yang juga merupakan waktu penyelesaian proyek
8
Contoh Permasalahan Kode Aktivitas Aktivitas Pendahulu
Waktu penyelesaian A - 3 B 4 C 2 D 1 E F G H A; E 5 I B; F 8
9
2 5 D(1) 4 3 7 3 7 Lt= 4 4 8 Lb= 0 8 7 A(3) G(4) Lt= 4 Lt= 4 Lb= 0 Lb= 4 8 3 4 1 3 6 8 4 E(3) 7 H(5) 12 B(4) 4 4 Lt= 0 7 7 Lt= 0 12 12 4 7 Lt= 0 Lb= 0 Lb= 0 Lb= 0 12 4 1 C(2) I(8) Lt= 1 4 Lt= 0 Lb= 0 2 4 7 Lb= 0 F(1) 3 2 3 4 4 3 Lt= 1 4 Lb= 1
10
Kesimpulan Aktivitas kritis: B, E, H, dan I Lintasan Kritis: B-E-H B-I
Waktu penyelesaian proyek: 12 bulan
11
latihan1 AKTIFITAS PENDAHULU WAKTU (MINGGU) SDM A - 2 3 B 12 8 C 6 5 D
4 E F D; E G C; F 10 Tentukan : Network cpm Aktifitas kritis Lintasan kritis Waktu penyelesaian proyek Gantt chart
12
latihan2 Activity name Immediate predesesor Nomal time (week) A - 2 B
6 C 3 D 4 E B, C F 10 Tentukan : Network cpm Aktifitas kritis Lintasan kritis Waktu penyelesaian proyek Gantt chart
13
latihan3 Activity name Immediate predesesor Nomal time A - 3 B 1 C 5 D
4 E F 7 G C, D, E 8 H D, E, F I G, H 2 Tentukan dengan periode bulan sbb : Network cpm Aktifitas kritis Lintasan kritis Waktu penyelesaian proyek Gantt chart
14
latihan4 Activity name Immediate predesesor Nomal time (day) A - 6 B 5
10 F A, B, C G H 2 Tentukan : Network cpm Aktifitas kritis Lintasan kritis Waktu penyelesaian proyek Gantt chart
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.