Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
ANALISA SISTEM INFORMASI (ASI)
TEAM DOSEN STIKOM 18-Jun-18
2
Pertemuan 9 DFD
3
DFD Merupakan alat yg. digunakan pada metodologi pengembangan sistem yg. Terstruktur (structured analysis and design ) Merupakan dokumentasi dari sistem yg. Baik, (krn. Menggambarkan arus data scr. Jelas)
4
SIMBOL - SIMBOL : ( External Entity ) , asal atau tujuan
data, boundary / batas sistem : Aliran data / data flow :Proses :Simpanan data (data store)
5
External Entity External entity pasti memiliki batasan sistem, yg memisahkan suatu sistem dgn lingkungan luarnya. Dapat berupa orang, organisasi atau sistem lainnya yg. berada di lingkungan luar, sbg. Input / output dari sistem
6
Data Flow Arus data sebaiknya diberikan nama yg. Jelas & mempunyai arti. Konsep dari arus data 1. Konsep paket dari data Bila ada dua atau lebih data yg. Mengalir dari asal dan tujuan yg.. Sama harus dianggap arus data yg. tunggal Order langganan Order diterima & pembayarannya 1. Proses Order langganan Salah Langganan Pembayaran
7
Jika mempunyai tujuan yg. berbeda
Order langganan & pembayaran Order diterima & pembayarannya 1. Proses Order langganan Langganan BENAR Jika mempunyai tujuan yg. berbeda 1. Proses Order langganan Order langganan Langganan 2. Proses Penerimaan Kas Pembayaran
8
2. Konsep arus data menyebar
1. Penerimaan Kas 2. Order langgana 3. Verifikasi Kredit Order penjualan Tembusan jurnal Atau di tulis Jadi = data “ order penjualan ” mempunyai sebanyak 2 tembusan , yaitu tembusan utk jurnal dan tembusan kredit
9
3. Konsep arus data mengumpul
1. Pembuatan Faktur 2. Slip pengepakan Langganan Slip pengepakan Pengiriman Atau dituliskan 1. Pembuatan Faktur Faktur Langganan 2. Pembuatan Slip pengepakan Slip pengepakan
10
4. Konsep sumber & Tujuan Arus Data :
Semua arus data harus dihasilkan dari suatu proses atau menuju ke suatu proses.
11
Kesalahan Proses di DFD
Proses mempunyai input, tetapi tidak menghasilkan output 2. Proses menghasilkan output tetapi tidak pernah menerima input
12
Kesalahan di DFD BENAR
13
Bentuk DFD Physical DFD (DADF) Bagaimana proses dari sistem diterapkan
Logical DFD (DADL) Proses apa yang terdapat di sistem
14
DADF Proses manual juga digambarkan
Nama dari arus data menunjukkan fakta penerapannya. (harian/Mingguan), contohnya: telp, surat. Simpanan data dpt berupa Non komputer Proses menunjukkan nama dari pemroses ( org, departemen )
15
DADL Menunjukkan keb. Proses dari sistem yg. Diusulkan scr. Logika
Proses yg. Digambarkan scr. Komputer Hemat penggambarannya dibanding DADF
16
Pedoman dlm menggambar DFD
1. Identifikasikan semua external entity yg. Terlibat di sistem. Contohnya: SI. Penjualan : - Langganan - Manajer kredit - Bag. Gudang - Bag. pengiriman
17
Pedoman dlm menggambar DFD
2. Identifikasi I/O yg. Terlibat dgn external entity, contohnya :
19
Pedoman dlm menggambar DFD
3. Gambar dulu Context Diagram (Top Level) A. B. X Y Context Diagram 1 2 3 xx xyy Level 0
20
Catatan: Setelah membuat Context Diagram, sebaiknya membuat A Functional Decomposition Diagram, atau diagram berjenjang yang menjelaskan apa saja proses yang ada pada sistem yang akan dibuat.
21
Pengenalan S/W Membuat DFD dengan Power Designer 6.
22
Membuat DFD dengan penjelasan sebagai berikut:
Diketahui sebuah sistem perwalian di STIKOM yang terdiri antara lain: Proses untuk validasi status mahasiswa Proses untuk cek jadwal mata kuliah Proses cek prasyarat mata kuliah Proses cek sks maksimal Proses cetak laporan
23
Pertemuan 9,10,11 Pembahasan DFD
Konsultasi dan Penyelesaian Kasus dengan S/W. Materi Tambahan: Baca Artikel DFD
24
Minggu 12,13,14,15,16 Presentasi Tugas Akhir
Minggu ke 16, pengumpulan laporan akhir.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.