Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehDeddy Atmadjaja Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
riesyun@gmail.com ries_yun@yahoo.com riesyun@nscpolteksby.ac.id
KONTRAK PERKULIAHAN
2
KONTRAK PERKULIAHAN Mata Kuliah : Housekeeping 2 Kode Mata Kuliah :
Pengajar : Riris Yuniarsih,S.ST.Par.,MM Semester : 2
3
MANFAAT MATA KULIAH Dengan mempelajari dan mengikuti perkuliahan di mata kuliah housekeeping 2 ini mahasiswa akan mampu mempraktekkkan proses pembersihan kamar hotel. Dan mahasiswa akan dapat mengikuti mata kuliah berikutnya yaitu mata kuliah Manajemen Housekeeping.
4
DESKRIPSI MATA KULIAH Mata kuliah ini merupakan salah satu mata kuliah yang wajib diikuti oleh semua mahasiswa semester II (dua), dalam mata kuliah ini yang dibahas adalah room section, perlengkapan trolley cart, cleaning guest room, pengisian formulir – formulir yang ada di room
5
KD 1 Mahasiswa mampu mendefenisikan tentang Room Section.
Indikator : Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian room section Indikator : Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan struktur organisasi yang ada di room section. Indikator : Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan tugas dan tanggung jawab dari struktur organisasi room section. Indikator : Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan syarat kamar tamu. Indikator : Mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dan membedakan lay out yang ada di kamar hotel. Indikator : Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan jenis kamar Indikator : Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan code dan istilah yang ada di hotel Indikator : Mahasiswa diharapkan mampu membedakan jenis kunci di kamar
6
KD 2 Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan tentang room attandent
Indikator : Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan tentang syarat-syarat room attandent Indikator : Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan tentang etika seorang room attandent. Indikator : Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan tentang persiapan kerja seorang room attandent.
7
KD 3 Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan dan membedakan tentang trolley cart Indikator : Mahasiswa mampu menjelaskan pengertian dari trolley cart. Indikator : Mahasiswa mampu menjelaskan dan membedakan perlengkapan/isi dari trolley cart. Indikator : Mahasiswa mampu menjelaskan dan mempraktekkan pengisian dari trolley cart.
8
KD 4 Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan dan mempraktekkan proses cleaning guest room Indikator : Mahasiswa mampu menjelaskan fungsi dari linen-linen yang digunakan di bed. Indikator : Mahasiswa mampu menjelaskan dan mempraktekkan langkah making bed. making bed di extra bed. Indikator : Mahasiswa mampu mempraktekkan cleaning bath room. Indikator : Mahasiswa mampu mempraktekkan Dusting dan Vacuuming. Indikator : Mahasiswa mampu mempraktekkan proses cleaning guest room
9
KD 5 Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan dan mempraktekkan pengisian formulir yang digunakan di room section. Indikator : Mahasiswa mampu mempraktekkan pengisian floor report Indikator : Mahasiswa mampu mempraktekkan pengisian log book Indikator : Mahasiswa mampu mempraktekkan pengisian room boy control sheet. Indikator : Mahasiswa mampu mempraktekkan formulir pendukung yang ada di room section.
10
SKEMA PERKULIAHAN Metode perkuliahan Housekeeping-2 ini adalah ceramah, diskusi kelompok, pembuatan tugas individu, tugas kelompok, dan media pembelajaran yang digunakan adalah LCD, Audio Visual, lab dan bahan ajar.
11
KRITERIA PENILAIAN 1 Penilaian akan dilakukan oleh dosen pengajar dengan menggunakan Penilaian Acuan Patokan [PAP] sebagai berikut: Nilai Mutlak Nilai Nisbi/Relatif 80 – 100 A 65 – 79 B 55 – 64 C 45 – 54 D 0 – 44 E
12
KRITERIA PENILAIAN 2 Dalam menentukan nilai akhir, mahasiswa akan dinilai sepanjang semester melalui komponen penilaian dengan bobot nilai sebagai berikut: Kehadiran 10% Praktek 10% Keaktifan 10% Tugas 10% UTS 30% UAS 30%
13
TUGAS Tugas individu sesuai dengan topik dan tugas tambahan disaat mhs tidak mengikuti kuliah Tugas kelompok yang diawali dari pertemuan ke 12 yang akan dipergunakan untuk UAS
14
PERTEMUAN PERTEMUAN Topik Bahasan Minggu ke I Room Section Okey
Minggu ke II Minggu ke III Room Attandent Minggu ke IV Perlengkapan trolley cart Minggu ke V Cleaning guest room (Teori kel) Langkah Cleaning GR Minggu ke VI Cleaning guest room (making bed) Teori MB Minggu ke VII Cleaning guest room ( making bed ) MB Praktek Minggu ke VIII Cleaning Guest room ( Turndown service) Minggu ke X Cleaning guest room ( Teori & Praktek Bath room ) Minggu ke XI Pengisian formulir room section Floor R,Log Book, RBCS Minggu ke XII Pengisian formulir di room section, Damage report, Work Order, Vacant RR, Minggu ke XIII Presentasi Makalah Minggu ke XIV Simulasi cleaning guest room
15
PUSTAKA Richard Sihite,S.Sos, Housekeeping, 2000
Agustinus darsono, Tata graham hotel, 1995 Rumekso, SE, Housekeeping hotel, 2004 Referensi lain dari internet
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.