Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ANODONTIA DAN HIPERTRICOSIS

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ANODONTIA DAN HIPERTRICOSIS"— Transcript presentasi:

1 ANODONTIA DAN HIPERTRICOSIS
BIOLOGI ANODONTIA DAN HIPERTRICOSIS Kelompok 5 : Amelya Razak Hulliyaturrobiah Mus’ad Al-Habib Nabillah Nurul Fudlloh Nur Azizah Siti Aisyatunnadiya Taufik Hidayat Umar Sa’id

2 Materi yang akan Dibahas:
Definisi,Penjelasan,Contoh Persilangan,dan Gambar Anodontia Definisi,penjelasan,contoh persilangan,dan Gambar Hypertricosys

3 Ada yang tahu apa itu Anodontia??
Teman-teman.. Ada yang tahu apa itu Anodontia?? 

4 Definisi Anodontia Anodontia adalah suatu keadaan di mana semua benih gigi tidak terbentuk sama sekali, dan merupakan suatu kelainan yang sangat jarang terjadi. Anodontia adalah suatu kelainan genetik yang langka yang ditandai dengan tidak munculnya gigi geligi tetap.

5 Penjelasan Anodontia Anodontia dapat terjadi hanya pada periode gigi tetap/permanen, walaupun semua gigi sulung/ gigi susu terbentuk dalam jumlah yang lengkap. Hipodontia adalah bila yang tidak terbentuk hanya beberapa gigi saja Hipodontia diketahui lebih umum terjadi daripada kehilangan gigi secara keseluruhan yang ditemukan pada anodontia kompleks. Kecacatan ini biasanya lebih sering berkaitan dengan kondisi genetik seperti sumbing bibir, sumbing palatal, Down Syndrome dan Ectodermal dysplasia dua tahun.

6 Contoh Gambar Anodontia:

7 Contoh Persilangan

8 Satu lagi nih,Ada yang tahu apa itu Hypertricosys??


9 Definisi Hypertricosis
Hypertrichosis (juga disebut sebagai Ambras Syndrome) merupakan kondisi pertumbuhan rambut yang berlebihan, baik di seluruh bagian tubuh maupun di area tubuh tertentu. Kelainan ini juga dikenal sebagai Werewolf Syndrome, karena dalam kasus yang cukup parah penampilan penderitanya akan menyerupai werewolf atau manusia serigala. Hipertrikosis adalah penyakit berupa pertumbuhan rambut yang berlebihan pada tempat atau bagian yang tidak semestinya.

10 Penjelasan dan Gambar Hypertricosis:
Hypertrichosis terpaut kromosom Y terpaut kromosom Y Mengalami pertumbuhan rambut mengalami pertumbuhan rambut berlebihan di tepi daun telinga berlebihan di tepi daun telinga XY = ♂♂ normal XYhh = ♂♂ Pertumbuhan rambut pada penyakit Hypertrichosis ini tidak berkaitan dengan hormon androgen sehingga penyakit ini dapat terjadi pada pria maupun wanita.

11

12 Contoh Persilangan X Yhh XX XYhh Laki-laki hypertrikosis = XYhh
Perempuan normal=XX P XYhh >< XX G X,Yhh >< X F1 X Yhh XX XYhh Jadi rasio fenotip 1 adalah = laki-laki hypertrichosys : perempuan normal :

13


Download ppt "ANODONTIA DAN HIPERTRICOSIS"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google