Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHamdani Indradjaja Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
DISIPLIN WAKTU Anggota : Nama : Nur Intan NIM : 116010
Nama : Muhammad Gusran NIM : Matkul : Disiplin & Kepemimpinan Dosen : Muh. Zulfikar SH, M.Pd DISIPLIN WAKTU Anggota : Nama : Nur Intan NIM : Matkul : Disiplin & Kepemimpinan Dosen : Muh. Zulfikar SH, M.Pd
2
DISIPLIN WAKTU POINT PEMBAHASAN Pengertian Disiplin Pengertian Waktu
Pengertian Disiplin Waktu Ciri-ciri umum Waktu Contoh Disiplin Waktu Kewajiban Terhadap Waktu Manfaat Disiplin Waktu Dampak Tidak Disiplin Waktu
3
WIKIPEDIA BAHASA INDONESIA
PENGERTIAN DISIPLIN WIKIPEDIA BAHASA INDONESIA Disiplin merupakan perasaan taat dan patuh terhadap nilai-nilai yang dipercaya merupakan tanggung jawabnya. DEFINISI DISIPLIN SECARA HARFIAH Disiplin – Discere (Belanda) yang berarti belajar. Disiplin – Discipline (English) yang berarti pengajaran atau pelatihan. KESIMPULAN Disiplin diartikan sebagai kepatuhan terhadap peraturan hukum atau tunduk pada pengawasan, dan pengendalian sehingga dapat mengembangkan diri agar dapat berperilaku tertib. Disiplin adalah kemampuan mengendalikan perilaku yang berasal dari dalam diri seseorang sesuai dengan hal-hal yang telah di atur dari luar atau norma yang sudah ada. Menurut James Drever
4
PENGERTIAN WAKTU Dalam Kamus Besar Bahasa indonesia
Seluruh rangkaian saat, yang telah berlalu, sekarang, dan yang akan datang Saat tertentu untuk menyelesaikan sesuatu Kesempatan, tempo, atau peluang Ketika, atau saat terjadinya sesuatu.
5
PENGERTIAN DISIPLIN WAKTU
Adalah taat dan patuh terhadap suatu Aturan dan Tanggungjawab demi ketertiban Serta apresiasi terhadap sebuah komitmen yang dibuat Pada Suatu Waktu Tertentu . *Gusran
6
CIRI-CIRI UMUM WAKTU Cepat Berlalu. Tak Diputar kembali
Tak mungkin dapat diganti. Modal terbaik bagi manusia. Hal paling berharga
7
MANFAAT DISIPLIN WAKTU
Dapat mengatur segala kegiatan dengan lebih baik. Menjadi lebih terorganisir dalam melakukan kegiatan Tidak harus selalu diingatkan kapan harus melakukan kegiatan Anda (Biasa Disiplin). Melatih inisiatif dan disiplin diri.
8
CONTOH DISIPLIN WAKTU UNTUK PELAJAR/MAHASISWA
DATANG KE KAMPUS TEPAT WAKTU SHOLAT TEPAT WAKTU () BANGUN DANTIDUR TEPAT WAKTU MENGUMPULKAN TUGAS TEPAT WAKTU MEMANFAATKAN WAKTU LUANG UNTUK BELAJAR MEMANFAATKAN WAKTU UNTUK BERAMAL MENEPATI JANJI
9
KEWAJIBAN TERHADAP WAKTU
Bersemangat Memanfaatkan Waktu. Mempergunakan Waktu Luang Untuk Hal-hal Produktif. Berlomba-lomba Dalam Kebajikan. Mengambil Pelajaran Hari Yang Telah Lalu. Mengatur Waktu Dengan Baik. Merelevansikan Waktu Dengan Amal Perbuatan. Memperhatikan Prioritas Waktu.
10
7 TIPS MANAJEMEN WAKTU Membuat List kegiatan yang harus dilakukan (to do list) Buat Jadwal, dan eksplore seluruh pemikiran kamu tentang yang harus dilakukan selama satu minggu. Buat Planning/Rencana dengan Metode SMART (Specific-Measureable-Achievable-Reasonable-Timeline) Mensplit / Membagi kegiatan menjadi kegiatan-kegiatan kecil dan delegasikan Kenali Waktu Produktifmu Hindari Hal-Hal yang dapat mengalihkan fokus dan jangan menunda-nunda Jangan takut untuk interupsi/berkata tidak
11
DAMPAK TIDAK DISIPLIN WAKTU
KETINGGALAN PELAJARAN PENILAIAN ATASAN/DOSEN/ORANG LAIN BURUK TENTANG KITA MEMBERIKAN STIGMA NEGATIF TERHADAP KITA MENGURANGI PENDAPATAN (BAGI PEKERJA) ADANYA RISIKO PEMBERIAN SANKSI
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.