Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
presipitasi evaporasi infiltrasi
kondensasi evaporasi infiltrasi
2
PROSES TERJADINYA HUJAN
Hujan yang kita ketahui sebagai peristiwa turunnya air dari langit ke bumi. Pada awalnya air hujan berasal dari penguapan atau disebut evaporasi yang berasal dari air di bumi, seperti air laut, air sungai, air danau. Bahkan tubuh manusia, binatang, tumbuh-tumbuhan yang mengandung air, akan menguap dapat membentuk hujan. Penguapan yang terjadi itu akibat adanya bantuan dari panas matahari.
3
Setelah air yang menguap melayang ke udara, menuju langit yang tinggi
Setelah air yang menguap melayang ke udara, menuju langit yang tinggi. Di langit uap tersebut mengalami proses pemadatan atau kondensasi sehingga membentuk awan.
4
Akibat angin atau udara yang bergerak, awan-awan saling bertemu dan membesar menuju langit atau atmosfir bumi yang suhunya rendah atau dingin, akhirnya membentuk butiran es dan air. Karena berat dan tidak mampu ditopang angin, butiran air atau es tersebut jatuh ke bumi disebut proses presipitasi.
5
Suhu udara semakin tinggi maka es atau salju yang terbentuk mencair menjadi air, tapi jika suhunya sangat rendah maka akan turun tetap sebagai salju. Air hujan maupun es yang mencair juga diredam oleh tanah, melalui proses yang disebut infiltrasi. Beberapa air juga berjalan dari permukaan atau merembes di dalam tanah, yang kemudian dapat dilihat sebagai air tanah atau air tawar mata air
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.