Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Apa itu Web Development

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Apa itu Web Development"— Transcript presentasi:

1 Apa itu Web Development
POLITEKNIK NSC

2 Apa itu Web site? Suatu halaman web yang saling berhubugan dan pada umumnya berada pada server yang berisikan kumpulan informasi yang disediakan secara perorangan, kelompok atau organisasi. Web site ditempatkan pada sebuah server web yang dapat diakses melalui jaringan internet, LAN(Local Area Network) melalui alamat yang dikenal sebagai URL(Uniform Resource Locator) Gabungan atas semua situs yang dapat diakses publik di internet yang disebut WWW(World Wide Web)

3 Apa itu Domain? Domain adalah alamat sebuah situs web yang betuk dasarnya berupa angka-angka yang disebut dengan alamat IP(Internet protocol). Agar nama domain mudah dihafal maka para ahli internet membuat sistem penamaan domain dalam bentuk kata untuk pengganti urutan angka (IP) tersebut.

4 Apa itu URL(Uniform Resource Locator)?
 yaitu cara penamaan alamat file di Internet. URL merupakan serangkaian karakter (dapat berupa huruf, angka, ataupun simbol) yang sesuai dengan format standar yang sudah ditentukan, URL digunakan untuk menunjukkan alamat/ address suatu sumber yang ada. URL biasa disebut dengan nama domain

5 Apa itu CPanel adalah web hosting control panel yang paling populer di dunia. Fasilitas ini memudahkan pemilik akun hos untuk mengatur seluruh fasilitas hos web yang dimilikinya. Melalui cPanel, Anda dapat mengelola berbagai fasilitas hosting, di antaranya: Mengelola surat-elektronic Mengunggah situs web Membuat dan mengunggah basis data Melihat statistik situs web

6 Apa itu Server web? perangkat keras ataupun perangkat lunak yang menyediakan layanan akses kepada pengguna melalui protokol komunikasi HTTP atau HTTPS atas berkas-berkas yang terdapat pada suatu situs web dalam layanan ke pengguna dengan menggunakan aplikasi tertentu seperti peramban web.

7 Apa itu Web development?
Proses untuk membuat website baru atau mengubah website yang sudah tersedia Proses disajikan dalam semua aktifitas yang dimulai dari peninjauan awal sampai akhir penyelesaian pengembangan jika diperlukan

8 Tahapan dalam proses pengembangan
Planning/perencanaan : mengapa ingin membuat website dan apa yang menjadi dasar pembuatan website tersebut Content/isi: Membuat daftar isi yang ingin di informasikan dalam website Design/Rancangan: membuat rancangan untuk menampilkan isi Construction: Membuat program untuk memuat isi website Test: memastikan semua telah berjalan sesuai dengan yang diharapkan Hosting: memilih nama domain dan menentukan tempat untuk meletakkan website kita diinternet Publicity: membangun traffic melalui publikasi yang kita lakukan untuk website kita Review: melakukan peninjauan website pada selang waktu tertentu untuk memastikan bahwa website kita berhasil

9 Tinjauan proses pengembangan
Kebutuhan pengguna tahapan pertama untuk membangun website adalah keputusan mengapa kita menginginkan pengembangan website dan kita mengembangkan website tersebut untuk siapa Tujuan Bisnis tahapan pertama untuk membangun website adalah keuntungan/manfaat apa yang bisa kita dapatkan dari mengembangkan website

10 Elemen dasar yang harus dihitung
Project objective seperti: website baru, bagian isi yang baru, aplikasi online yang baru Project team seperti: seorang project leader, content producer, programmer,dan keahlian khusus lainnya Budget Timeframe Analysis of project risks, dependencies and assumptions A system for project management & communication

11 Website tampak sederhana namun luar biasa
Semangat untuk sukses selalu


Download ppt "Apa itu Web Development"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google