Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PERSIAPAN PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PERSIAPAN PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK"— Transcript presentasi:

1 PERSIAPAN PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK
PENGERTIAN TUJUAN PENGAMBILAN SAMPEL

2 PENGERTIAN Menyediakan dan mengirim bahan pemeriksaan laboratorium sesuai dengan tindakan pemeriksaan yang akan dilakukan terhadap pasien yang bersangkutan.

3 Objektif Perilaku Siswa
Menjelaskan kembali pengertian persiapan pemeriksaan diagnostik Menguraikan kembali persiapan pengambilan spesimen urin secara biasa dan steril Menguraikan kembali persiapan pengambilan spesimen darah melalui perifer, vena, dan arteri

4 Tujuan 1. Membantu menegakkan diagnosa suatu penyakit 2. Menentukan penanganan/pengobatan yang sesuai untuk pasien dengan kondisi penyakit tertentu

5 PENGAMBILAN SPESIMEN DARAH URIN

6 Jenis – jenis pengambilan spesimen urin
Pengambilan spesimen urin biasa Pengambilan spesimen urin steril Pengambilan spesimen urin 24 jam

7 Pemeriksaan oleh bidan
Pemeriksaan glukosa, pemeriksaan yang dilakukan untuk mengetahui kadar gula dalam urin Pemeriksaan protein, pemeriksaan yang dilakukan untuk mengetahui adanya protein dalam urin. Pemeriksaan HCG, pemeriksaan yang dilakukan untuk menegakkan diagnosa kehamilan

8 Pemeriksaan urin biasa
Peralatan : Botol pemeriksaan Sarung tangan bersih. Bengkok (neirbekken) Bahan : Urine biasa Perlengkapan : Wastafel / tempat cuci tangan Handuk lap tangan Persiapan pasien : pasien diberikan penjelasan tentang hal – hal yang akan dilakukan

9 Pemeriksaan urin steril
Peralatan : Kateter steril Botol pemeriksaan Sarung tangan steril Bengkok (neirbekken) Perlak dengan laken. Bahan : Kapas cebok dalam tempatnya Urine steril Phantom Perlengkapan : Wastafel / tempat cuci tangan Handuk lap tangan

10 Jenis – jenis pengambilan spesimen darah
Pengambilan darah arteri Pengambilan darah vena Pengambilan darah perifer

11 Pengambilan darah arteri
Peralatan : Spuit dan jarum steril 2 cc berisi heparin 0,1cc dalam tempatnya Botol pemeriksaan Sarung tangan bersih Bengkok (neirbekken) Kain alas Bahan : Kapas alkohol dalam tempatnya Darah arteri Phantom Perlengkapan : Wastafel / tempat cuci tangan Handuk lap tangan

12 Pengambilan darah vena
Peralatan : Spuit dan jarum steril dalam tempatnya Torniquet (karet pembendung vena) Botol pemeriksaan Sarung tangan bersih Bengkok (neirbekken) Kain alas Bahan : Kapas alkohol dalam tempatnya Darah perifer Phantom Perlengkapan : Wastafel / tempat cuci tangan Handuk lap tangan

13 Pengambilan darah perifer
Peralatan : Jarum khusus (Lanset) Kaca object (object glass) Botol pemeriksaan Alat pemeriksaan Hb (Hb sahli) Sarung tangan bersih Bengkok (neirbekken) Bahan : Kapas alkohol dalam tempatnya Kapas kering dalam tempatnya Darah perifer Phantom Perlengkapan : Wastafel / tempa cuci tangan

14 Terima kasih

15 kesimpulan Persiapan pemeriksaan diagnostik adalah Menyediakan dan mengirim bahan pemeriksaan laboratorium sesuai dengan tindakan pemeriksaan yang akan dilakukan terhadap pasien yang bersangkutan. Cara pengambilan urin, ada 3 macam yaitu: pengambilan urin biasa, pengambilan urin steril, pengambilan urin 24 jam. Cara pengambilan darah ada 3 macam yaitu : pengambilan darah vena, arteri dan perifer.

16 Evaluasi 1.Untuk mengetahui adanya infeksi pada saluran kemih, cara terbaik untuk pengambilan urin adalah cara steril cara biasa dengan urineal bag urin 24 jam urin midstream

17 2.Cara pengambilan urin yang tepat untuk pemeriksaan kehamilan adalah :
cara steril cara biasa kateterisasi urin 24 jam urin midstream

18 3. Untuk pemeriksaan Hb Sahli, yang sering dilakukan oleh bidan darah yang paling sering digunakan adalah : darah arteri darah vena darah perifer darah kapiler e. darah pembuluh balik


Download ppt "PERSIAPAN PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google