Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehSusanti Rachman Telah diubah "6 tahun yang lalu
2
PERANCANGAN TEMPAT PARKIR Pertemuan 11
Matakuliah : S0473 – Teknik Lalu Lintas Tahun : 2009 PERANCANGAN TEMPAT PARKIR Pertemuan 11
3
LATIHAN Mengikuti metoda Perencanaan Lot Parkir yang baru dipelajari, diskusikan apakah ada saran perbaikan untuk penyediaan tempat parkir di Kampus Syahdan. Peluang Gagal Parkir Dalam satu hari kerja (8 jam) tercatat 96 mobil masuk ke tempat parkir suatu toko yang mempunyai 5 ruang parkir (stall), dimana rata-rata mobil diparkir selama 15 menit. Hitung peluang mobil gagal parkir. Hitung peluang mobil gagal parkir pada soal no. 2 diatas bila rata-rata waktu parkir 5 menit. Apakah kesimpulan yang dapat diambil. Bina Nusantara University
4
TUGAS MANDIRI 8 Perhitungan Lot Parkir
Suatu pusat fotocopy yang direncanakan buka 12 jam sehari memperkirakan terdapat 360 mobil yang berkunjung dengan waktu parkir rata-rata 10 menit. Berapa stall parkir harus disediakan agar tidak lebih dari 1 dari 50 mobil yang gagal parkir. Bina Nusantara University
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.