Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Kata Depan Preposisi.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Kata Depan Preposisi."— Transcript presentasi:

1 Kata Depan Preposisi

2 Ditinjau dari perilaku semantis
Menandai hubungan makna antara konstituen di depan preposisi dengan konstituen di belakangnya Contoh dalam frasa pergi ke pasar preposisi ke menyatakan hubungan makna arah pergi dan pasar

3 Ditinjau dari perilaku sintaksisnya
Preposisi di depan nomina (kata benda), adjektiva (kata sifat), adverbia (keterangan kata kerja) contoh: ke pasar, sampai penuh, dengan segera

4 Preposisi Tunggal 1. Preposisi yang Berupa Kata Dasar akan, antara, bagi, buat, dari, demi, dengan, di, hingga, dengan, di, hingga, ke, kecuali, lepas, lewat, oleh, pada, per, peri, sampai, sejak, semenjak, seperti, serta, tanpa, tentang, untuk

5 2. Preposisi yang Berupa Kata Berafiks -berprefiks Bersama, beserta, menjelang, menuju, menurut, seantero, sekeliling, sekitar, selama, sepanjang, seputar, seluruh, terhadap. -bersufiks bagaikan -berprefiks dan bersufiks melalui, mengenai

6 Preposisi yang Berdampingan
daripada, kepada, oleh karena, oleh sebab, sampai ke, sampai dengan, selain dari

7 Preposisi yan Berkolerasi
antara …. dengan antara …. dan dari …. hingga dari …. sampai dengan dari …. sampai ke dari …. ke ….. dari ….. sampai …. sejak ….. hingga …. sejak ….. sampai ….

8 Preposisi dan Nomina Lokatif
Preposisi dapat bergabung dengan dua nomina asalkan nomina yang pertama mempunyai ciri lokatif, contoh: di atas meja, ke dalam rumah, dari sekitar kampus di depan, di muka, di pinggir, ke sebelah, dari tengah, di antara …., di balik …., di dekat …., dari antara …

9 Peran Semantis Preposisi
Penanda hubungan tempat: di, ke, dari, hingga, sampai, antara, pada Penanda hubungan peruntukkan: bagi, untuk, buat Penanda hubungan kesertaan atau cara: dengan, sambil, beserta, bersama Penanda hubungan pelaku: oleh Penanda hubungan waktu: pada, sejak, hingga, semenjak, menjelang Penanda hubungan ihwal peristiwa: tentang, mengenai Penanda hubungan milik

10 Berprefiks dan bersufikss
Preposisi tunggal dasar berafiks gabungan Preposisi berdampingan berprefiks bersufiks Berprefiks dan bersufikss Preposisi berkorelasi Preposisi lokatif

11 Penanda kohesi dan koherensi
Paragraf ke-1 : Kata ganti: begitu Tersirat : Kristian Hardianto mengganti saya -paragraf ke-2: Repetisi: mimpi Kata ganti: saya, itu -paragraf ke-3 Repetisi: karyawan, saya Kata ganti: misalnya -paragraf ke-4 Kata ganti: artinya -paragraf ke-5 Repetisi: kita -parargraf ke-6 Kata ganti: ia tersirat

12 2. Kata depan Beberapa kondisi kehidupan saya pun adalah hasil mimpi.
Begitu kata Kristian Hardianto anak seorang polisi yang merintis pekerjaan dari office boy

13 1. ber

14 Perbedaan Preposisi dengan Konjungsi
Membentuk frasa Kristian menuturkan, “Sesungguhnya Tuhan melalui alam semesta telah menyediakan banyak hal untuk kita. Menghubungkan kata Menghubungkan klausa Kuncinya untuk menjadi orang sukes harus memiliki mental sukses.


Download ppt "Kata Depan Preposisi."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google