Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Gejala Alam Biotik dan Abiotik

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Gejala Alam Biotik dan Abiotik"— Transcript presentasi:

1 Gejala Alam Biotik dan Abiotik
Oleh : Edi Ubaedillah, s.PD Smk citra utami

2 Manakah yang termasuk Gejala Alam Biotik dan Abiotik ??
1 2 3 4 5 6

3 Definisi ?? Gejala Alam biotik Gejala Alam Abiotik
Suatu keadaan lingkungan disekitar kita yang ditunjukkan oleh keadaan makhluk hidup Misalnya : Manusia, Hewan, Tumbuhan, Mikroorganisme Suatu Keadaan lingkungan sekitar kita yang ditunjukkan oleh keadaan benda tidak hidup Misalnya : Air, tanah, cahaya, suhu, udara dll

4 Beberapa macam gejala biotik yang sering kamu jumpai dalam kehidupan sehari-hari, yaitu:
2 1

5 Cara Mengenali Gejala Biotik
Objek bitok dapat kamu kenali melalui ciri yang dimilikinya seperti : 2 1

6 3 4 5 6

7 Gejala Abiotik Contoh gejala ini:

8 Gejala abiotik dapat kita kenali melalui
1 Wujud 2 Bentuk 3 Warna 4 Aroma 5 Ukuran

9 Gejala Alam Abiotik Sifat Materi Peristiwa Kimia Peristiwa Fisika

10 Peristiwa Fisika Peristiwa Fisika ditandai dengan perubahan materi yang berkaitan dengan suhu, wujud, indeks bias, titik lebur, daya hantar, warna, rasa, bau, hambatan, gerak dan energi. Peristiwa Kimia berkaitan dengan perubahan kimia, misalnya terbakar, berkarat, bereaksi membentuk garam, asam, basa dan sebagainya.

11 Perubahan Abiotik ke dalam peristiwa Fisika dan Kimia
No Ciri sifat pada perubahan abiotik Fisika Kimia 1 Es berubah menjadi air + 2 Besi Berkarat 3 Lilin dapat dinyalakan lewat sumbu 4 Beras di masak menjadi nasi atau bubur 5 Beras digiling menjadi tepung 6 Lampu pijar menyala terang 7 Mencuci pakaian menggunakan detergen 8 Membuat plastik dengan selulose nitrat 9 Memisahkan minyak dari permukaan air laut 10 Membuat sabun dari minyak kelapa

12 Sifat Fisika Sifat yang bergantung pada jumlah atau kuantitas
Sifat Ekstensif Sifat yang bergantung pada jumlah atau kuantitas Misal : massa, volume, kandungan energi Sifat Intensif Sifat yang berkaitan dengan warna, bau, rasa, wujud, tidak bersifat kuantitatif

13 Beberapa peristiwa fisika
Terjadi perubahan energi mekanik yang dikeluarkan oleh pengendara sepeda menjadi energi kinetik dan potensial, sehingga sepeda dapat bergerak/melaju di jalan raya

14 Perubahan Energi Listrik menjadi Energi Gerak
Gambar disamping memperlihatkan kebutuhan energi bagi hidup dan kehidupan manusia yaitu, pekerja sedang memproses energi listrik diubah menjadi energi gerak dimanfaatkan untuk mengerjakan pekerjaan dengan mesin. Misalnya mesin bubut atau lainnya. Dalam hal ini manusia memanfaatkan energi listrik untuk keperluan industri atau pabrik.

15 Produk Kimia Berdasarkan sifatnya, maka ahli kimia memiliki tugas yang ditampilkan sebagai berikut : a Melakukan duplikasi dan memperbaiki produk alam yang sudah ada Berbagai duplikasi yang telah dan sedang direncanakan antara lain produk plastik, produk bahan bakar minyak, produk obat-obatan, minuman dan makanan b Menghasilkan zat yang baru dan memperoleh kegunaan baru yang baik daripada produk yang sudah ada sebelumnya Contoh : kemajuan di bidang obat-obatan sangat memungkinkan kualitas obat menjadi beragam jenis dan merk.

16 Jenis Produk-produk Kimia
Plastik

17 Jenis Plastik Berdasarkan pengaruh suhu dalam pemakaian nya jenis plastik dibedakan menjadi : Thermosetting, bahan plastik yang setelah dihasilkan produknya ti hardak dicetak ulang. Bahan ini umumnya sekali dipakai bila telah rusak harus dibuang. Contoh : berbagai jenis produk plastik yang dimanfaatkan untuk bemper motor/mobil, kotak radio, kotak tv, komputer dan peralatan isolator pada listrik merupakan bahan yang sekali pakai harus dibuang. Thermoplastic, bahan plastik yang setelah dihasilkan produknya dan dimanfaatkan oleh manusia, produk sisaya dapat dilakukan daur ulang.

18 Berdasarkan jenis sifat kimia dan proses pembuatannya plastik dibedakan menjadi:
Cellulosa Nitrat, merupakan bahan plastik yang produknya memiliki sifat lembek dan mudah terbakar. Sering dimanfaatkan sebagai bahan pembungkus (transparan atau tidak) b Plastik Fenol, merupakan jenis bahan plastik yang keras, kaku dan tidak mudah terpengaruh suhu. Misalnya bahan saklar listrik, bahan isolator pada panci, setrika c Ureaformaldehide, merupakan jenis plastik yang memiliki ciri-ciri tidak mudah pecah bila dibanting dan cenderung liat misalnya dimanfaatkan sebagai peralatan rumah tangga, membuat cangkir, piring, cawan d Polisteryne, merupakan bahan plastik yang produknya dapat dimanfaatkan sebagai campuran dari bahan-bahan yang berasal dari jenis kain.

19 Detergen Merupakan produk kimia yang dimanfaatkan sebagai pembersih. Sifat detergen adalah larut dalam air dan mampu menyusup ke dalam serat pakaian atau serat-serat kain.

20 Narkotika Jenis : Narkoba narkotik, Narkoba psikotropika, serta zat aditif lainnya

21 Narkoba Narkotik Heroin Ganja hashish


Download ppt "Gejala Alam Biotik dan Abiotik"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google