Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehSucianty Iskandar Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
Prepared by Oktaviana Purnamasari, S.Sos, M.Si February 21st , 2011
Jenis-jenis Iklan TV dan Fungsinya Prepared by Oktaviana Purnamasari, S.Sos, M.Si February 21st , 2011
2
The Power of Television
The influence it has over people is huge, more than any medium A wonderful opportunity, because you can do what you want with it You’re going to influence what people say, what people think - John Webster, the legendary creative director of London’s DDB -
3
Elemen-elemen Iklan TV
1. Elemen heard words Adalah kata-kata yang terdengar dalam iklan untuk membuat audiens memahami maksud pesan iklan yang disampaikan. Biasa disebut dengan VO (Voice Over) dan ANNCR (Announcer). VO terdiri dari MVO (Male Voice Over) dan FVO (Female Voice Over). 2. Elemen music Meliputi musik yang terdapat dalam tayangan iklan termasuk jingle, iringan musik maupun lagu yang ditampilkan. 3. Elemen seen words Merupakan kata-kata yang terlihat pada tayangan iklan. Biasa disebut dengan Super. 4. Elemen picture Adalah gambar atau tayangan iklan meliputi obyek yang digunakan, figur yang digunakan, adegan yang ditampilkan. 5. Elemen colour Maksudnya adalah komposisi atau keserasian warna gambar serta pengaturan cahaya yang terdapat dalam tampilan tayangan iklan.
4
Jenis-jenis Iklan TV 1. Advertorial (Filler) terutama berfungsi untuk edukasi 2. Corporate Ad untuk membangun dan memperkuat image perusahaan 3. Thematic Ad, iklan dengan tema tertentu untuk meningkatkan awareness terhadap produk / brandproduk 4. Tactical Ad untuk keperluan promosi jangka pendek
5
Advertorial Berasal dari gabungan 2 kata, advertising dan editorial
Artinya periklanan dengan gaya bertutur seperti sebuah tulisan editorial, sehingga seolah-seolah terkesan bahwa tayangan tersebut bukan iklan, melainkan sebuah pemberitaan biasa Advertorial bisa dilakukan di media televisi (sering disebut dengan Filler) dan bisa juga dilakukan di media cetak (surat kabar/majalah) Fungsi advertorial antara lain: Untuk mengedukasi konsumen secara lebih mendalam tentang suatu produk Publikasi berbagai kegiatan/pencapaian suatu perusahaan (bagian dari Public Relations campaign) Contoh advertorial di TV bisa dilihat dalam tayangan Usaha Anda (SCTV)
6
Corporate Ad Iklan korporat merupakan iklan yang digunakan untuk membangun / memperkuat citra (image) perusahaan di benak target audience Tujuan Iklan Korporat Iklan korporat dirancang dengan dua tujuan akhir, yaitu : 1. Menciptakan citra yang positif bagi perusahaan. 2. Mengkomunikasikan sudut pandang organisasi terhadap sosial, bisnis, dan permasalahan lingkungan. Contoh iklan TV korporat : TVC Gudang Garam Cahaya Asa dan TVC Honda
7
Corporate Ad TVC Gudang Garam Cahaya Asa
8
Corporate Ad TVC Honda
9
Thematic Ad Iklan yang secara khusus dibuat dengan tema tertentu untuk meningkatkan kesadaran merek (brand awareness) Contoh: TVC McD Cheeseburger
10
Tactical Ad Iklan taktis yang digunakan untuk tujuan jangka pendek. Biasanya digunakan untuk menawarkan program promosi yang sedang dilakukan sebuah brand Contoh: TVC Softex Jadi Bintang
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.