Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Sosialisasi IPTEK bagi Kewirausahaan

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Sosialisasi IPTEK bagi Kewirausahaan"— Transcript presentasi:

1 Sosialisasi IPTEK bagi Kewirausahaan
Think BIG and Be A Successful Entrepreneur

2 Ipteks bagi Kewirausahaan (IbK)(1)
Misi: memandu Perguruan Tinggi menyelenggarakan unit layanan kewirausahaan yang profesional, mandiri dan berkelanjutan, berwawasan knowledge based economy Tujuan: Menciptakan wirausaha baru yang mandiri. Meningkatkan keterampilan manajemen usaha bagi masyarakat industri. Menciptakan metode pelatihan kewirausahaan yang cocok bagi mahasiswa PKMK/mahasiswa wirausaha. Dapat berkembang sebagai unit Profit. Pelaksana: sejumlah dosen (multidisipliner) Peserta: calon wirausaha 5 tenant/tahun yang seluruhnya mahasiswa (mahasiswa PKM/mahasiswa yang baru merintis usaha baru) Waktu: paling lama tiga tahun Dana: dari DIKTI dan PT: 20% (dapat bekerja sama dg lembaga lain)

3 Ipteks bagi Kewirausahaan (IbK)(2)
Program: Pelatihan kewirausahaan Menempatkan mahasiswa untuk melaksanakan magang pada perusahaan yang mapan Memfasilitasi mahasiswa berusaha Pelatihan dilaksanakan untuk memberikan pengetahuan kewirausahaan, mendorong tumbuhnya motivasi berusaha, meningkatkan pemahaman manajemen (organisasi, produksi, keuangan dan pemasaran), dan membuat bisnis plan atau studi kelayakan usaha. Keluaran: Wirausaha baru mandiri per tahun yang siap berkompetisi di masyarakat 80% dari calon wirausaha tahun pertama menjadi wirausaha baru.

4 Tahapan Program IbK di UKWK
Pelatihan Pembuatan Proposal Magang Pemberian Bantuan Bergulir Rintisan Unit Bisnis

5 Penyusunan Proposal ‘Business Plan’

6 Sistematika Halaman Sampul Identitas Perusahaan
Analisis Pasar dan Pemasaran Analisis Produksi atau Jasa Analisis Sumber Daya Manusia Rencana Pengembangan Usaha Analisis Dampak dan Resiko Usaha

7 Proposal Rencana Bisnis
Sampul Logo PT Proposal Rencana Bisnis Judul : ___________ Disusulkan oleh : Ketua Anggota 1 Anggota 2 Nama Perguruan Tinggi Kota Tahun

8 I. Identitas Perusahaan
1.1 Data Perusahaan Nama Perusahaan Bidang Usaha Jenis Produk/Jasa Alamat Perusahaan No. Telp./ Bentuk Badan Hukum No. Akte Pendirian NPWP Mulai Berdiri 1.2 Biodata Pemilik Nama Jabatan Tempat, tanggal Lahir Alamat Rumah No. Telp. / Pendidikan Terakhir Pengalaman Kerja 1.3 Struktur Organisasi Bagan

9 II. Analisis Pasar dan Pemasaran
2.1 Deskripsi Produk memuat : Nama Produk, harga jual dan keunggulan produk 2.2 Kegiatan Pemasaran dan Promosi yang sudah dilakukan misalnya : Personal Selling, Pameran, Brosur, Iklan 2.3 Target atau Segmen Pasar yang Dituju 2.4 Strategi Pemasaran meliputi : pengembangan produk, pengembangan wilayah pemasaran, kegiatan promosi, strategi penetapan Harga 2.5 Analisis Pesaing Memuat keunggulan dan kelemahan masing-masing produk

10 III. Analisis Produksi/Jasa
3.1 Proses Produksi 3.2 Bahan Baku dan Penggunaannya 3.3 Kapasitas Produksi 3.4 Rencana Pengembangan Produksi

11 IV. Analisis Sumber Daya Manusia
4.1 Analisis Kompetensi SDM jumlah personel dan keahlian 4.2 Analisis Kebutuhan dan Pengembangan rencana pengembangan personel dan kebutuhan tenaga ahli

12 V. Rencana Pengembangan Usaha
5.1 Rencana Pengembangan Usaha Strategi Pemasaran Strategi Produksi Strategi Organisasi dan SDM Strategi Keuangan 5.2 Tahap-tahap Pengembangan Usaha

13 VI. Analisis Dampak dan Resiko Usaha
6.1 Analisis dampak Terhadap Masyarakat Sekitar 6.2 Dampak Terhadap Lingkungan 6.3 Analisis Resiko Usaha 6.4 Antisipasi terhadap Resiko Usaha

14 Lampiran Foto-Foto Contoh Produk/ Jasa


Download ppt "Sosialisasi IPTEK bagi Kewirausahaan"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google