Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehRidwan Tedjo Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
Karakter lebih mudah dipelihara daripada diperbaiki.
Anonim
2
MANAJEMEN BIDANG PERCETAKAN
3
Manajerial Percetakan
Objektif: Mengeset, menyusun tata letak, mencetak copy berita, pendapat dan iklan menjadi surat kabar/tabloid/majalah sesuai dengan objektif yang ditetapkan rapat pemegang saham
4
PENELITIAN Mesin apa yang cocok digunakan. Kapasitas mencetak. Film, plat atau CTP. Perawatan. Cara penggunaan. Penggunaan listrik. Suku cadang. Fleksibilitas.
5
Material: Kertas produsen/importir/distributor.
Jenis kertas. Kualitas. Harga. Pengangkutan. Penyimpanan. Tinta.
6
SDM (Men): Siapa yang bisa mengoperasionalkan?
Siapa yang mampu memperbaiki?
7
PERENCANAAN Objektif: Agar manusia, mesin dan material selalu siap dalam hal: 1. Jumlah. 2. Mutu. 3. Pada waktu yang tepat. 4. Harga dan biaya serendah mungkin.
8
PENGORGANISASIAN Pemimpin Umum, Pemimpin Perusahaan, GM Percetakan, Manajer Produksi, Quality Control. Image setter. Quality Control. Montage. Plate Making. Proses cetak.
9
PELAKSANAAN Penyusunan jadwal cetak. Kepala/manajer percetakan melaksanakan fungsi 6 P terhadap sub-bagian administrasi, machine, materials, processing, dengan memperhatikan koordinasi dengan bagian redaksi, bagian iklan dan bagian pemasaran.
10
PENGAWASAN Objektif: Agar kualitas cetak, seperti warna, dll sesuai dengan kemampuan mesin cetak dan terbit sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan mencatat setiap flow of materials.
11
PENILAIAN Objektif: 1. Kualitas produk tampak. 2. Ketepatan waktu. 3. Pemanfaatan kapasitas mesin cetak. 4. Missprint.
12
Keyakinan, keberanian, ketekunan dan ketabahan adalah formula untuk meraih sukses dalam hal apa pun.
Walt Disney
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.